FhanyLaspan's Reading List
2 stories
Electric Kiss [아파도 돼] by kadachune26
kadachune26
  • WpView
    Reads 2,673,497
  • WpVote
    Votes 193,145
  • WpPart
    Parts 106
Anna tidak tahu kalau sekolah berasrama bisa menjadi tempat yang mirip seperti tempat tahanan. Kalau bukan, jelaskan kenapa Anna merasa melihat banyak orang jahat? Terutama cowok itu, cowok yang paling jahat; Sehan. *** Kesan pertama Anna Rin tentang sekolah pilihan ayahnya adalah 'penjara'. Bagaimana Anna tidak berpikir seperti itu saat melihat sekeliling bangunan sekolah yang dibangun benteng tinggi seolah-olah sekolah ini adalah penjara elite berkedok sistem pendidikan. Seakan itu belum cukup seram, Anna bertemu dengan seseorang yang sebentar lagi akan mengubah hidupnya, mengacaukan emosi dan pikirannya; seseorang yang tentu saja Anna pikir dia jahat sejak pertama kali bertemu dengannya; seseorang itu bernama Sehan. Mengenal Sehan membuat Anna melakukan hal-hal yang enggan dia lakukan, tapi akhirnya Anna lakukan juga yang tanpa sadar telah menarik perhatian Sehan, seperti pergi ke pesta yang diam-diam diadakan di luar sekolah saat pihak sekolah melarang murid untuk keluar dari lingkungan sekolah, bergabung dengan para pemberontak yang berencana mengacaukan sekolah, dan menguras emosi dengan membenci Sehan. Anna pikir hidupnya akan berubah di masa SMA-nya, tapi justru Anna terlibat banyak kekacauan hanya karena bertemu dengan satu orang itu. Desain cover oleh instagram: @Jungnaraa_
The Cruel Boy by prismacintya
prismacintya
  • WpView
    Reads 9,190,241
  • WpVote
    Votes 641,318
  • WpPart
    Parts 57
[TERSEBAR DI GRAMEDIA] Faren: "Kenapa?" Dhafian: "Makasih ya untuk hari ini." Faren: "Maksudnya?" Dhafian : "Maaf, mulai besok, anggap aja kita nggak ada hubungan apa-apa." Jleb. Gimana rasanya diputusin pas lagi sayang-sayangnya? Cari yang baru atau ikhlasin aja? Dan, begitulah cowok. Ngejarnya cintanya keras banget. Bilang cinta sama sayang gak tahu deh udah berapa banyak. Tapi, bilang putusnya enteng banget seenteng cireng. Dua tahun, waktu yang lama buat Faren untuk move on dari Dhafian. Usahanya, berhasil dengan mengubah statusnya, dari single menjadi punya pacar. Kahfi, cowok tampan dengan segudang fans, berhasil menarik perhatian Faren. Saat dunia barunya dimulai, Faren mendapat kabar bahwa keputusan Dhafian meminta putus dan perubahan sikapnya, tak lain karena rencana seseorang. Kini, Faren harus menjawab pilihan sulit ini untuk melanjutkan ending kisah cintanya. Maju dengan seseorang yang baru atau berbalik arah ke masa lalu dengan sang mantan? Sequel of Cool Boy vs Cool Girl