my fav
14 stories
Open Arms  by sourcesmiles
sourcesmiles
  • WpView
    Reads 2,009,644
  • WpVote
    Votes 171,865
  • WpPart
    Parts 46
Pradipta Narendra Mochtar. An international chef. Owns a renowned restaurant in Paris. His identical twin died. Ended up married to his deceased twin brother's girlfriend. Anyalira Lathifa Tjandra. An art director at a digital agency under a media company. Her boyfriend died. Ended up married to her boyfriend's twin. Tentang Dipta yang berusaha kembali menjalani hidup setelah duka mendalam ditinggalkan saudara kembarnya dan juga Anya yang berusaha berdamai pasca ditinggalkan seorang kekasih yang sudah delapan tahun bersama. A story of grief, acceptance, starting over and loving again. (TELAH TERBIT - 5 CHAPTER TERAKHIR TELAH DIHAPUS)
The Station by seoulsmermaid
seoulsmermaid
  • WpView
    Reads 2,607,570
  • WpVote
    Votes 222,658
  • WpPart
    Parts 54
Bagi Gendhis stasiun bukan hanya sekedar tempat untuk menunggu rentetan gerbong besi yang akan mengantarkannya. Stasiun menjadi tempat untuknya menuju sebuah rasa yang menjadi obat. Stasiun bukan hanya tentang kereta untuk Auriga. Stasiun menjadi sebuah tempat tentang melepaskan, menerima, dan sebuah sambutan. - sta·tion the place where someone or something stands or is placed
DADDY SITTER (Putih Abu Go!) by Nadarayoo
Nadarayoo
  • WpView
    Reads 5,361
  • WpVote
    Votes 570
  • WpPart
    Parts 48
Para Ayah jadi harus menjaga anak-anak mereka sebagai orang tua tunggal sambil bekerja, meeting, bertemu client, menumpuk tugas kantor. Hingga satu minggu ke depan ... karena para Ibu memiliki agenda berlibur sebelum salah satu sahabat mereka berpindah tempat tinggal ke negeri orang. Jadi, apa kah Jeno, Jaemin, Haechan, Renjun, Chenle dan Mark mampu mengatasi masalah rumah tangga tanpa istri mereka? Masa jaga bayi terigu bisa, jaga anak beneran gak bisa? Atau justru nanti malah para Ayah yang butuh penjagaan khusus oleh para Ibu sebagai bentuk balasan ditinggal satu minggu? @Nadarayoo 2025 Buat yang kangen dengan chaosnya angkatan anak pertama pas masih pada bocil, bisa main kesini ya! Ini dipindahin dari 6 Years Later Spesial Chapter tapi diadonin lagi menjadi lebih seru dan agak panjang SERIES PUTIH ABU GO! BISA DIBACA TERPISAH DARI BUKU-BUKU LAIN! AND RATE THIS BOOK IT'S 18+ LOVE U ALL KUSUMA JAYA BESTIE
Leon gak mau jadi Abang! by AlienMoomin
AlienMoomin
  • WpView
    Reads 895,657
  • WpVote
    Votes 56,008
  • WpPart
    Parts 49
SEQUEL TURUN RANJANG Hanya keseruan Alby dan keluarga kecilnya ditambah dengan kegemoyan Leon yang gak mau jadi Abang. ps. Ada ilustrasi komik di setiap babnya.
Putih Abu! 2 by Nadarayoo
Nadarayoo
  • WpView
    Reads 145,706
  • WpVote
    Votes 6,440
  • WpPart
    Parts 125
"Pacaran dengan pernikahan itu berbeda, sudah bukan putih abu lagi─ tapi kamu harus siap menghadapi berjuta warna dalam kehidupan kita" #teruntukpasutrimuda #2k19 #putihabu03 @Nadarayoo present by: nct dream note: KONTEN DEWASA! kalian para pembaca dibawah umur tolong stop baca sampai Putih Abu! pertama saja, karena versi kedua ini lebih banyak menyajikan adegan pasangan suami istri, yang belum pantas diterima oleh pemikiran remaja under 17th :))
DREAMER (Putih Abu Go!) by Nadarayoo
Nadarayoo
  • WpView
    Reads 3,075
  • WpVote
    Votes 413
  • WpPart
    Parts 29
"Hai guys, ini kisah gue pas tidur siang hahaha... Gue mimpi main ke dunia Putih Abu waktu angkatan Ibu sama Ayah gue masih SMA? Gila kan? Kayak nyata banget, seakan bukan lagi tidur dan mimpi, mana Tante Maudy lucu banget, Tante Yuhi super hot, Tante Lili minta dipacarin, Tante Gea yang royal atau Tante Angel yang genit tapi gemesin... Paling utama yah Ibu Ana sih, dia bener-bener bikin gue jatuh cinta, eh? Apa gue bakal jadi saingan Ayah gue sendiri di mimpi ini guys? Ayo kita nyelam bareng ke mimpi tidur siang gue" -Gavindra Shakeel Aditya, anak bungsu Jeno dan Ana @Nadarayoo, 2025 Hehehe yang mau ngeliat genre komedi campur kesal dan senang bisa main ke buku ini, isinya ada Gavin yang mimpi masuk ke dunia Putih Abu! waktu Ana, Jeno dan kawan-kawan masih SMA uhuy!!! Lets go!!! Series Putih Abu Go! Buku ini jadi yang pertama ya!
Hellowinn [TERBIT] by skyzafnia
skyzafnia
  • WpView
    Reads 530,669
  • WpVote
    Votes 71,716
  • WpPart
    Parts 34
[COMPLETED] Seumur hidup telah Winnie habiskan terjebak dalam dunia sempurna buatan orang tuanya: dunia dengan tuntutan akademis, aturan ketat dan luka yang bersembunyi di balik rambut panjangnya. Tapi saat Winnie bertemu Gardian: cowok menyebalkan yang menolak meninggalkan dia sendirian, Winnie mulai mengenal kehidupan yang tak pernah dia rasakan. Kehidupan yang memberinya kebebasan dan pilihan. Gardian sendiri rapuh oleh luka yang belum benar-benar sembuh. Tapi bagi Winnie, dia justru menjadi tempat berlindung, penunjuk jalan, dan alasan untuk bertahan. Di antara obrolan larut malam dan waktu-waktu yang dicuri, perasaan Gardian tumbuh bagai jamur di musim hujan. Namun, cinta tidak pernah sebegitu sederhana. Keraguan merayap masuk, tinggal dan hidup di kepala Gardian. Membuat dia mulai mempertanyakan, apakah cintanya terkesan memaksa? Dalam kebimbangan, Gardian pun mundur dan melepaskan. Tanpa menyadari telah meninggalkan hati yang mulai jatuh untuknya. Akhirnya Gardian harus berhadapan dengan konsekuensi jatuh cinta, yang mungkin akan menyelamatkannya atau malah meninggalkannya terbaring tak berdaya. * Content warning(s); alcohol; smoking; harsh words; dirty jokes; dirty pick up lines; intimate skin contact; kissing, etc. Terbit di Choko Publisher 2025.
Say It First! by cappuc_cino
cappuc_cino
  • WpView
    Reads 8,054,165
  • WpVote
    Votes 847,501
  • WpPart
    Parts 78
[TSDP #2] Janari adalah orang yang paling Chiasa jauhi selama ini. Namun, karena kebutuhan riset untuk menulis novel romance, Chiasa harus kembali mendekati laki-laki itu. Chiasa bergerak diam-diam, mendekat perlahan, sampai akhirnya bisa masuk ke dalam dunia Janari lagi dengan maksud yang tersembunyi. Chiasa hanya ingin tahu bagaimana cara Janari menjebak semua perempuan dengan rayuannya, membuai perempuan dengan tingkahnya, dan menenggelamkan perempuan dalam pesonanya. Lalu, saat rencana yang disusunnya berubah menjadi lebih menyenangkan, apakah Chiasa harus tetap memilih mengakhirinya? Atau ... Chiasa bahkan sudah terjebak, terbuai, dan ... akhirnya tenggelam di dalam rencana yang dia ciptakan sendiri tanpa dia sadari? 07/08/21 s.d 27/02/22 Cover : tingker_design
Intoxicate [TERBIT] by skyzafnia
skyzafnia
  • WpView
    Reads 5,749,432
  • WpVote
    Votes 498,722
  • WpPart
    Parts 45
[COMPLETED] "Apa rasanya?" tanya Chiara spontan. Theodoric menoleh, cowok itu mengapit rokoknya di jemari, lalu tersenyum miring. "Manis, kayak ciuman," jawabnya tenang. Chiara berkedip lugu, masih menatap Theodoric dan terlihat benar-benar percaya pada apa yang cowok itu katakan. "Mau?" °°° Content warning(s): Alcohol, smoking, mature humor, harsh word, sensitive topic, kissing, etc. Cover dari aku sendiri. [FOLLOW AKU SUPAYA DAPAT NOTIF] JANGAN DIJIPLAK! ☠️🔪
Loreng & Putih [SUDAH TERBIT] by garingkriukkress23
garingkriukkress23
  • WpView
    Reads 10,433,921
  • WpVote
    Votes 1,233,942
  • WpPart
    Parts 68
📌Spin off "The Hidden". Baca The Hidden dulu biar paham sama konflik dan alurnya📌 Hanya sebuah kisah kehidupan pernikahan seorang Kapten TNI AD dengan seorang Dokter yang dibumbui dengan keuwuan. Note : Nggak tau mau nulis sinopsis gimana😭 Start : 2 Mei 2022 End : 9 Juli 2022