Romance
7 stories
02 | SKIZOFRENIA - SPIN OFF LOSE [END] by disadiss0
disadiss0
  • WpView
    Reads 1,681,442
  • WpVote
    Votes 129,084
  • WpPart
    Parts 32
[SUDAH DITERBITKAN] 1990, akan selamanya abadi dalam relung hati dan pikiran Fara. Perihal hari dimana ia dilecehkan seperti binatang seksual, dan menjadi bahan gunjingan para tetangga dan ibu mertua. Sejak saat itu kehidupannya hancur dan berantakan, seolah kebahagian sudah tak lagi berpihak padanya. Namun dengan kesetian hati, Regandra tetap menemani detik tiap detik waktu berat yang Fara lalui. Ia tetap mendampingi silir bergantinya waktu milik Fara agar tidak menjadi sia - sia. Hingga tahun 1999 kecelakaan na'as, insiden jatuhnya pesawat Air-1125 menimpa Regandra yang hendak pulang ke rumah sejak 3 tahun lamanya. Dari situ-lah Fara di hadapkan oleh cobaan berat seorang diri tanpa ditemani Regandra di sisi. Jika semesta menyuruh Fara untuk memilih antara disiksa pada tahun 1990 atau 1999. Fara jelas akan memilih tahun 1990. Karena 1990 baginya menyiksa. Namun karena Regandra, ia tidak takut terluka. Sementara 1999 baginya neraka, karena tidak ada Regan disana.
You Are Mine by Syur_ya
Syur_ya
  • WpView
    Reads 1,116,386
  • WpVote
    Votes 82,830
  • WpPart
    Parts 72
Tukang COPAS DILARANG KERAS MENDEKAT !! Karya By : Syur_ya 12/04/2020 Cerita ini sequel dari My Queen, bisa baca versi My Queen dulu biar sedikit ngerti awal dari terjadi nya alur dari cerita ini gimana. **** Queena Crystalin gadis beruntung memilik tiga kakak tampan, kedua orang tua yang sangat menyayanginya, namun dia juga sial, karena ketiga kakak serta orang yang ia cintai memiliki sifat yang sama "Possesif akut" ***** Al-Khadafi Siapa yang tidak meleleh akan pesona CEO muda ini ? dia sudah pantas di kategorikan lelaki sempurna,tampan, mapan, berwibawa, bahkan para remaja berlomba-lomba ingin mendapatkan perhatiannya, ibu-ibu pun rela menjanda kalau dia mau menerima mereka,, hahaha tapi itu tidak mungkin, karena Dafi sudah memiliki pawang hati yang sudah ia kunci. HAPPY READING......
My Queen *End* (Proses revisi) by Syur_ya
Syur_ya
  • WpView
    Reads 2,016,433
  • WpVote
    Votes 73,254
  • WpPart
    Parts 74
(Belum di Revisi, mohon di maklumi masih banyak yang acakadut😂😂) Hanya karena dendam Queena Crystalin harus menjalani hidup penuh siksaan dan tekanan dari tantenya sendiri... Diusianya yang masih dini dia harus bekerja agar bisa membeli obat untuk ibunya dan menyetor uang kepada tante yang selalu memeras nya,, tapi siapa sangka dia di pertemukan dengan lelaki tampan yang sangat baik di sekolah baru yang tidak lain adalah kakak kandung nya sendiri. * 9 oktober 2019 - 10 april 2020 INI MURNI HASIK IMAJINASIKU SENDIRI JADI DILARANG KERAS UNTUK MENG COPAS❌❌❌
FAKE NERD GIRL [TAHAP REVISI] by yvranndia
yvranndia
  • WpView
    Reads 4,745,505
  • WpVote
    Votes 146,688
  • WpPart
    Parts 59
Badgirl? Cuek? Most wanted? Iya. Itu semua julukan dari seorang gadis cantik yang bernama Keyla Arletta Alexandria. Namun semua sifat itu harus lenyap, harus ia relakan dan digantikan menjadi sifat pendiam dan ramah. Fake Nerd? Keyla merubah diri nya dari gadis berandalan menjadi gadis pendiam dengan kacamata bulatnya. Hanya karena menjalankan satu misi dari sang ayah, Keyla rela untuk merubah dirinya. Apakah seorang gadis berandalan mampu menjadi gadis pendiam, Fake Nerd? Write by : yovvandzzam_ Start : 15 Maret 2019
Living with the DEVIL by SitiUmrotun
SitiUmrotun
  • WpView
    Reads 42,879,851
  • WpVote
    Votes 1,031,577
  • WpPart
    Parts 32
Rivaldo Januar (31 tahun) -Bujangan terpanas -Tampan -Mapan -Tegas -Suka mengatur, pantang diatur Ashila Aruna (24 tahun) -Gadis lugu -Fangirl tukang halu -Ceroboh -Pelupa -Kekanakan Lucunya takdir membuat keduanya tinggal bersama. Shilla yang lugu terpaksa harus menghadapi Rivaldo yang panas dan berhasil meracuni otak polosnya.
Antara aku kau dan 5 Miliar ( PROSES REVISI ) by weenayoung
weenayoung
  • WpView
    Reads 1,338,320
  • WpVote
    Votes 24,446
  • WpPart
    Parts 56
+21 ( DEWASA ) WAJIB VOTE + FOLLOW PROSES REVISI NOTE : PEMBACA HARAP BIJAK, JANGAN BACA KALAU TIDAK SIAP DAN BERUJUNG REPORT #1 FIKTIF # 1 Mafia # 1 Realita " Setelah 24 jam, tidak ada yang baik - baik saja jika aku tidak membawa uang itu.!! Nyawa anakku jadi taruhannya.." Isaknya pilu. Langsung baca aja yah, Follow dulu loh sebelum baca, biar sopan. Just Info : Versi edit dan tulisan lebih rapi, cerita di permanis, semanis senyum sang dewi tersedia di DREAME / INNOVEL ya, dengan judul yang sama, silahkan merapat untuk dapetin feel yang lebih 🔥🔥 NOTE : REVISI Penulis. Since 20 Des 19
Crazy In Love by cici_olen
cici_olen
  • WpView
    Reads 4,062,298
  • WpVote
    Votes 3,121
  • WpPart
    Parts 10
Warning ada beberapa part yang berisi konten 21 + jadi bijak dalam membaca..😘😘😘😘 Mau tau di cintai cowo sampai titik tidak waras??? Yang awalnya ngajak friendzone sampe mesti termehek mehek karena dia doyan nenteng cewe?? Tanya Queen yang mesti ngalamin di cintai seorang cowo keceh badai anak sultan yang bikin dia baper,melted dan kesakitan Dari mulai makanannya yang mesti selalu lulus sensor Nino,yang pakaian di atur sesuai kemauan Nino,juga ga boleh kemana mana tanpa Nino GERENINO DEAN SUMARIN emang cowo sakit jiwa yang dari bajingan bermetaformasis jadi cowo gantleman demi cinta seorang QUEENSHA SALMA KHALASNIKOV cewe bule yang setengah mati dia cinta,cewe bule yang mampu bikin Nino jungkit balik berubah juga jadi lelaki benar.Cinta Noni bulenya. Kisah cinta dan romansa mereka berdua seakan tidak habis habis dan naik turun...lalu bakal gimana akhirnya saat Nino memutuskan ke amerika??apa dia balik atau malah kecantol cewe bule amrik?? Ikutin gaez...karena kisah ini banyak komedi yang bikin ngakak,ada romansa receh yang bikin baper,juga tragedi yang bikin mellow.Paket komplit karena ga cuma ada Nino dan Noni tapi juga ada keluarga Nino dan Noni yang terlibat juga genk an mereka berdua THE SIX THREE yang menambah menarik kisah romansa NINO DAN NONI YUK CEKIDOT...SEBELUM.SAYA HAPUS KARENA MAU NAIK CETAK....love you