Naeza_
- Reads 28,915
- Votes 2,091
- Parts 40
Mungkin bagi sebagian orang sudah tidak asing dengan istilah "Kpopers", Kpopers adalah orang-orang yang menyukai sesuatu yang berbau Korea. Mereka mengagumi Idola Korea mereka, mereka sangat tergila-gila dengan idol mereka.