phqui1234567890's Reading List
1 story
Dua Satu [Completed] на Hayatunnisa___
Hayatunnisa___
  • WpView
    Прочтений 536,595
  • WpVote
    Голосов 29,818
  • WpPart
    Частей 61
Aulia, siapa yang tidak tau nama itu? seluruh penjuru sekolah tau, bahkan tukang kebun pun juga pasti tau. Bukan karena Aulia adalah cewek populer, bukan! Tapi lebih tepat Aulia adalah seorang Nerd yang berada di urutan terakhir peringkat kelasnya Lalu bagaimana jadinya jika nerd itu mencintai seorang Pangeran Sekolah yang terkenal dingin dan memiliki banyak penggemar? Bisakah Aulia merebut hati pujaannya? atau hanya akan terdiam, kala mengetahui bahwa idolanya telah jatuh hati pada wanita lain?