teen fict
10 cerita
The Boy With A Fake Smile oleh indahmuladiatin
The Boy With A Fake Smile
indahmuladiatin
  • Membaca 28,212,989
  • Suara 1,575,187
  • Bagian 68
#1 in Teenfiction # 1 in Fiksiremaja #1 in Fiksi #1 in Love (SELESAI) FOLLOW DULU SEBELUM BACA Dia Kenneth Aldebaran Soller. The Angel sebutannya, si pembalap jalanan yang ditakuti orang-orang. Dengan mata yang sebiru batu safir dan sisi misterius yang sangat kuat, pesonanya benar-benar mampu menarik siapapun untuk mendekat. Kenneth adalah salah satu dari orang-orang yang kecewa kepada kehidupan. Baginya, semua orang tersenyum hanya untuk menutupi rasa sakit. Dia selalu berhasil menutupi apapun tentang dirinya. Tetapi, jika kita ingin melihat dari dekat. Mungkin kita bisa melihat bagaimana hancur dan rapuhnya dia. Pada dasarnya menurutku apa yang di mata belum tentu itulah faktanya. Kehidupan membuat seseorang belajar memainkan perannya masing-masing. Kehidupan keras membuat Kenneth belajar untuk berakting layaknya seorang aktor hebat. Cover by : @sulis295
Shanin's Diary 2 oleh sidonsky
Shanin's Diary 2
sidonsky
  • Membaca 170,005
  • Suara 23,938
  • Bagian 54
Siapa yang tak mengenal Shanindya Violetta? Gadis berparas menawan dengan kepala berhias rambut ungu terangnya itu, tentu sangat mudah untuk dikenali. Si gadis berbadan mungil dengan otak dua seringgit yang berhasil masuk ke dalam sebuah persahabatan yang beranggotakan: 1. Arga - Si manusia irit bicara 2. Arkan - Oppa tampan berkulit putih 3. Richard - Makhluk menawan berkumis tipis 4. Raynzal - Laki-laki bertato dengan suara berisiknya 5. Al - Pria berambut keriting yang tak pandai berkelahi 6. Derren - Si pintar berkacamata 7. Steve - Sang malaikat tanpa sayap. Berawal dari permintaan konyol untuk dapat 'gabung' ke dalam genk Arga dikarnakan pembullyan yang dirinya terima, sosok Shanin kini berhasil mendapati predikat sebagai 'The Red Girl', atau dengan kata lain sosok gadis yang berbahaya jika disentuh. Meski tak selamanya, menjadi satu-satunya gadis dengan predikat seperti itu selalu menyenangkan, karna kini akan semakin banyak orang yang berniat menjatuhkan. ©sidonsky 2021
Shanin's Diary (Terbit Ulang) oleh sidonsky
Shanin's Diary (Terbit Ulang)
sidonsky
  • Membaca 5,605,401
  • Suara 354,172
  • Bagian 84
#6 in teenfic - 9 Mei 2018 [FOLLOW SEBELUM MEMBACA! BIASAKAN HARGAI KARYA ORANG DENGAN MEMBERIKAN DUKUNGAN KEPADA PENULISNYA] [PLAGIAT AKAN MENDAPATKAN SANKSI, JADI HATI-HATI^^] Siapa yang tak mengenal 7 cowok tampan tapi nakal yang terdiri dari Arga, Arkan, Richard, Raynzal, Al, Derren dan Steve? 7 orang berwajah 'sempurna' dengan segela sikap 'minusnya'. Sebut saja; ✔️Berkelahi ✔️Membolos ✔️Merokok di area sekolah ✔️Mabuk-Mabukan, dan ✔️Merusuhi murid lain. Si para most wanted yang ber-langganan masuk ke dalam 'ruangan khusus' dengan berbagai macam kasus yang mereka lakukan. Sampai suatu ketika, kehidupan sempurna mereka perlahan terusik oleh kehadiran gadis polos nan cantik bernama Shanin. Si cewek berbadan mungil dengan segala sikap bodohnya yang tanpa sadar merubah hidup mereka. ©sidonsky 2021
Fatiful oleh sidonsky
Fatiful
sidonsky
  • Membaca 502,997
  • Suara 29,851
  • Bagian 22
[NEW VERSION] [FOLLOW SEBELUM MEMBACA! BIASAKAN HARGAI KARYA ORANG DENGAN MEMBERIKAN DUKUNGAN KEPADA PENULISNYA] [PLAGIAT AKAN MENDAPATKAN SANKSI, JADI HATI-HATI^^] Elsana Kiantara. Seorang gadis biasa yang memiliki wajah dibawah rata-rata dengan tambahan tubuh yang super besar. Di bully dan dihina sudah menjadi santapannya sehari-hari, bahkan sampai harus mendengar kenyataan pahit saat kedua orang tuanya, ikut merasa malu dengan kehadirannya. Menyakitkan? Sudah pasti. Sampai suatu ketika, sebuah ide jahat terlintas dibenak gadis yang dijuluki 'Princess Elsa' itu. Ide untuk menghilang dari muka bumi ini sebagai malaikat dengan paras buruk rupa, dan kembali sebagai monster dengan paras menawan. •••• Because happy girls, are the prettiest girls. -Elsa ©sidonsky 2019
Geigi [SUDAH TERSEDIA DI TOKO BUKU] oleh beliawritingmarathon
Geigi [SUDAH TERSEDIA DI TOKO BUKU]
beliawritingmarathon
  • Membaca 5,168,095
  • Suara 521,394
  • Bagian 42
[SELESAI] Pernahkah kamu merasakan takut berlebihan pada sesuatu yang sepele? Kalau, ya. Kita sama. Aku takut jatuh cinta dan aku juga takut tidak bisa merasakan cinta. Aneh. Tapi itu yang aku rasakan. Berawal dari tragedi terlambat olimpiade membawa mimpiku hanya sebatas angan, kemudian berujung dekat dengan dua cowok di sekolahku. Aku dekat dengan Dirgam. Aku juga dekat dengan cowok misterius yang muncul di dekat kolam renang dan memperkenalkan dirinya sebagai Mars. Aku kagum pada mereka. Namun, aku tidak tahu hatiku untuk siapa. Di balik semua kejadian itu pula, aku bisa melihat harapan yang sejak dulu aku inginkan di dalam keluarga kecilku yang pernah retak. Copyright©2018 by Sirhayani
Game Over: Falling in Love oleh sirhayani
Game Over: Falling in Love
sirhayani
  • Membaca 6,920,424
  • Suara 512,852
  • Bagian 56
[1] TERBIT 📖 - Aku jadi target Geng Rahasia selanjutnya? Tidak mungkin aku dijadikan target, tapi aku juga tidak mengelak sepenuhnya. Satu per satu kenyataan terkuak terlebih lagi mustahil jika 5 cowok secara bersamaan mendekatiku, sementara tampangku biasa-biasa saja. Kak Sean dan ada 4 cowok lain lagi yang mendekatiku. Akan tetapi, apa benar Kak Sean juga termasuk ke dalam lima utusan dari Geng Rahasia itu? Jika benar, apa mungkin aku yang terlalu berharap tinggi padanya? Apa Kak Sean mendekatiku karena hanya ingin 'bermain' permainan Game Over? Bukan karena benar-benar menyukaiku? copyright ©2019 by Sirhayani
The Voice oleh PrincessSatire
The Voice
PrincessSatire
  • Membaca 44,637
  • Suara 10,616
  • Bagian 15
Dari Nada yang tidak bisa bicara, untuk Sean yang tetap setia mencintainya.
My Ice Girl [Sudah Terbit - SEGERA  DISERIALKAN] oleh pitsansi
My Ice Girl [Sudah Terbit - SEGERA DISERIALKAN]
pitsansi
  • Membaca 22,349,096
  • Suara 1,481,415
  • Bagian 76
#1 in Teen Fiction [28-08-17] #1 [3 bulan berturut-turut, Nov 17 - Jan 18] [Sudah Terbit - sebagian part sudah dihapus] "Gue jamin, lo nggak akan nolak ketika gue nembak lo sekali lagi!" -Malik- ____ Bantu Malik menyelidiki kasus kematian adiknya yang misterius. Note: Nantikan MIG dalam bentuk series hanya di vidio.com [7 part terakhir diprivate] _________________________________ Start: 28/05/17 End: 29/08/17 Rank in Teen Fiction: #1 (28/08/17) #2 (21/08/17) #3 (19/08/17) #4 (08/08/17) #8 (06/08/17) #9 (03/08/17)
High School Hits List (SELESAI) oleh indahmuladiatin
High School Hits List (SELESAI)
indahmuladiatin
  • Membaca 1,608,206
  • Suara 125,416
  • Bagian 45
SELESAI High rank : #1 in highschool #2 in teenlit #5 in fiksiremaja FOLLOW DULU SEBELUM BACA --- Semua berawal dari permohonan konyol Kiara pada saat usianya tepat 16 tahun. Sebuah keberuntungan beruntun mendatanginya. Dimulai dari Kahfi, lalu Adrian dan ada Dimas. Namun, akankah itu jadi pintu menuju masa sma penuh warna? Atau justru kehidupan yang lebih rumit lagi --- Menurut kalian apa sih kriteria yang membuat kamu menjadi anak hits di sekolah? Silahkan berimajinasi dalam kisah manis dibalut dengan seragam SMA ini. Cover by @nekoidp