-
4 stories
ALAÏA by radexn
radexn
  • WpView
    Reads 23,179,556
  • WpVote
    Votes 2,326,893
  • WpPart
    Parts 78
[available on offline/online bookstores; gramedia, shopee, etc.] ━━━━━━━━━━━━━━━━━━━━ ❝ Dia pergi, membawa dan meninggalkan banyak kesalahan yang seharusnya tidak pernah ada. ❞ - 𝐀 𝐋 𝐀 𝐈̈ 𝐀 - 𝑟𝑎𝑑𝑒𝑥𝑛, 𝟤𝟢𝟢𝟦𝟤𝟢 Fantasy - Romance - Comedy ⚠️WARNING: story contains sex scenes, violence, harsh words. [HIGHEST RANK IN 2020-2023] #1 - mermaid #1 - langit #1 - sea #1 - siren #1 - ocean #1 - adorable #1 - love #1 - girl #1 - boy #1 - hurt #1 - radexn #1 - ragas #1 - badboy #1 - funny #1 - relationship #2 - innocent #2 - friendship
GAMA by Cintaprita
Cintaprita
  • WpView
    Reads 7,322,610
  • WpVote
    Votes 747,835
  • WpPart
    Parts 49
[FOLLOW SEBELUM BACA] #01 on Badboy [02 juli 2020] #07 on Fiksi Remaja [17 juli 2020] #01 on Baper [19 juli 2020] "Peraturan yang wajib lo ingat kalo mau aman sekolah di sini. Jangan pernah cari tahu siapa itu Gama Mahardika, jangan pernah cari gara-gara sama dia dan jangan pernah buat diri lo mencolok di antara yang lain," tutur Elsa. "Kenapa?" "Karena dia ACE." "ACE?" beo Gadis. Elsa memutar mata jengah. "Orang-orang berbahaya yang punya kuasa lebih di sekolah." "Kalo gue bikin gara-gara?" "Lo lihat itu!" Elsa menunjuk papan mading. "Orang yang ada di foto itu adalah target ACE tiga minggu terakhir. Dan di minggu ke-empat dia cabut karena gak tahan di ganggu sama mereka." Gadis menelan ludahnya. "Seberbahaya itu?" "Yaps!" ______________________ Pagi itu SMA TRITON di hebohkan dengan kabar menggemparkan yang tertempel di mading. "WOY SI MURID BARU JADI TARGET ACE SELANJUTNYA!" Dan tugas Gadis setelah itu adalah bersembunyi! ⚠️YANG PLAGIAT KUBURANNYA TRAPESIUM⚠️
SAMUDRA ; My Bad Boy Husband ( END )  by niscitaay
niscitaay
  • WpView
    Reads 26,194,999
  • WpVote
    Votes 2,324,595
  • WpPart
    Parts 63
[ 🚫 KONTEN HALU TINGGI! GAK SUKA WAJIB JAUH-JAUH! 🚫 ] [ FOLLOW DULU SEBELUM BACA ! ] Best Higgest Rank 1 in #backstreet 03 september 2020. ------------------ Cowok tampan yang sayangnya nakal, suka sekali berantem, sering meneguk minuman haram bernama alkohol, ditambah banyaknya tatto dilengan bahkan tubuhnya, tak lupa status 'badboy' yang sudah disanggahnya selama tiga tahun bersekolah di SMA ATLANTA JAYA itu lahir turun kebumi dengan nama, Samudra Alfa Adison. Kehidupan kebebasannya harus pupus begitu dirinya dipaksa untuk membangun rumah tangga-- lebih tepatnya menjadi 'kepala keluarga' oleh kedua orang tuanya. Atas janjinya sewaktu kecil dulu yang bahkan ia saja baru bisa belajar berbicara. Janji yang sayangnya dianggap serius oleh kedua keluarga itu membuat Samudra menyesali masa kanak-kanaknya. Ditambah calon istrinya adalah teman kelasnya sendiri! Cewek berhijab yang amat sangat bawel yang sialnya cantik dengan nama lengkap, Arabella Nouis. Bagaimana kehidupan untuk menjalin hubungan seumur hidup jika gengsi antara keduanya saja sangat besar? Dan apa jadinya jika dengan tidak sopannya perasaan ikut melibatkan mereka? Badboy tampan modelan Samudra dengan gadis cantik berhijab modelan Arabella? Yakin, gak penasaran sama kisah mereka? °°° Note : cerita ini full murni hasil pemikiran gabut aku ya, maaf kalau ada sama nama tokoh atau yang lainnya. Enjoy the part gaes, 😚 © niscitaay START : 24 april 2020. FINISH : 15 September 2020.
Trapped in the night by zaimnovelis
zaimnovelis
  • WpView
    Reads 6,831,625
  • WpVote
    Votes 213,890
  • WpPart
    Parts 38
"Aku pernah hampir diperkosa saat SMP." -Naresha Luveeana Agatha- Luvee menderita Haphephobia, sebuah penyakit psikis, di mana dia akan merasa sangat tidak nyaman jika disentuh sedikit saja oleh orang lain, terutama laki-laki. Itu sebabnya Luvee memutuskan hidup menyendiri untuk selama-lamanya. Menenggelamkan diri dalam ribuan buku yang membuatnya menjadi gadis terpintar di sekolah. "Agar sekolah kita menjadi sekolah terbaik di Jakarta, saya akan membuka 4 kelas malam yang akan dibimbing langsung oleh para profesor," kata Pak Yogi, kepala sekolah Alexander Smart School. "Apa? Dibimbing langsung oleh para profesor?" batin Luvee tak sabar. Dia benar-benar menahan teriakannya, menggantinya dengan senyum tipis. "Bagaimanapun caranya, aku harus masuk kelas itu." Tapi ternyata kelas itu.... Rank 1 fiksi remaja 13-15 april 2020 Rank 1 romance 20-22 April 2020