Kusuka
19 stories
1 Tahun Bersama Papa  by AriiAri7
AriiAri7
  • WpView
    Reads 777,257
  • WpVote
    Votes 64,142
  • WpPart
    Parts 56
Sebelum baca, follow akun Arii dulu 😗 17 tahun ia telah hidup, namun tidak pernah sekalipun ia berinteraksi dengan sang Papa. Mamanya telah meninggal saat melahirkan dirinya, semenjak itu pula kakek dan neneknya yang membesarkannya. Sedangkan, Papanya malah memilih untuk tinggal di sebuah apartemen yang berada tidak jauh dari rumah kakek dan neneknya. Hingga, kakek dan nenek memilih untuk pindah ke Canada, dan karena pada saat itu ia berada di kelas 12 SMA. Sangat tidak mungkin jika ia pindah ikut ke Canada bersama kakek dan neneknya. Kakek dan neneknya pun memutuskan kalau ia akan tinggal bersama Papanya untuk satu tahun ini. Setelah ia lulus SMA, maka ia akan menyusul pergi ke Canada. Bagaimana kisah mereka? Sepasang anak dan ayah yang sama sekali tidak pernah berinteraksi selama tujuh belas tahun tiba-tiba harus hidup bersama selama satu tahun? apakah akan ada sebuah canda tawa diantara mereka? atau hanya ada sebuah kecanggungan? yuk ikuti kisah mereka
Lookism: The King Of Generation 2 (Hiatus) by NOLIVE54
NOLIVE54
  • WpView
    Reads 51,172
  • WpVote
    Votes 6,416
  • WpPart
    Parts 21
Menceritakan seorang pemuda memiliki hobi membaca komik web**** yang bereinkarnasi ke dalam lookism universe bersama sistem pada umumnya di fanfic2. Pemilik asli tetap Taejoon Park Tempat, nama, kejadian, kalau sama itu semua murni kejadian yang tidak sengaja. Saya membuat cerita ini hanya untuk mengisi waktu luang saja.
Rainy Fantasy (Sedang Direvisi) by Noelldes
Noelldes
  • WpView
    Reads 1,870,703
  • WpVote
    Votes 164,510
  • WpPart
    Parts 96
Alger meninggal demi menyelamatkan adiknya, namun ketika membuka mata, ia mendapati dirinya hidup kembali sebagai Allen, karakter antagonis dari buku yang pernah dibacanya. Ia berupaya membalikkan keadaan, menyelamatkan keluarganya dari kekacauan dan kemudian menjalani hidup dengan penuh kedamaian. Tanpa diduga, adik dan temannya juga mengikuti langkahnya dan hidup dalam tubuh sepupu Allen. Bersama mereka, ia melalui hari penuh bahagia di selingi gangguan kecil dari Gevano dan Lexy. just a reminder, this is not a bl story Happy reading
Mrs. Jendral Antagonist (Hiatus) by Lea_Bora04
Lea_Bora04
  • WpView
    Reads 1,770,751
  • WpVote
    Votes 225,862
  • WpPart
    Parts 29
Transmigrasi series. Ada beberapa adegan kekerasan dan sesuatu. Jadi bijaklah memilih bacaan.. --- Mata seorang wanita perlahan terbuka, pandangan pertama yang menyambut penglihatannya adalah langit-langit putih polos dengan corak emas. Wanita itu terdiam bingung sambil mengerjap-ngerjapkan matanya dan dengan sekuat tenaga berusaha untuk duduk. Gerakan tiba-tiba wanita itu membuat beberapa tikus yang sedang menggerogoti pakaian si wanita kaget dan berlari menjauh darinya. Saat ini wanita itu nampak linglung dan bodoh, selang beberapa menit beberapa kilasan gambar2 bermunculan di kepalanya, membuat pandangan si wanita tiba2 jadi kosong larut dalam pikirannya Deg 'astaga ga mungkin' Wanita itu menggelengkan kepalanya beberapa kali hingga tiba2 mencubit tangannya sendiri dengan kuat "Aww" 'sakit, ternyata bukan mimpi' 'apa-apaan ini, kehidupan kedua?, Mustahil tap...tapi ini nyata...' Sangat tidak rasional menurutnya. Kehidupan kedua?, Apa dunia ini benar-benar asli bukan mimpi? Wanita itu memejamkan matanya memutar ingatan yang baru saja di dapatnya. 'bad memory' batin wanita itu setelah beberapa saat melihat semua ingatan dari tubuh barunya. Wanita itu bernama Irene Adlen seorang penjahat yang gagal pelakor. Irene terlalu mencintai Putra mahkota Arion hingga melakukan segala cara untuk mendapatkannya termasuk hal bodoh yang membuat keadaannya seperti sekarang. Arion bahkan sudah memiliki kekasih. Itu lah yang membuat Irene makin menggila. Dan merencanakan hal gila dengan memberi Arion obat perangsang saat pesta ulang tahun nya. Sangat berotak dangkal. Namun semua rencananya hancur, bukannya Arion yang ada di sampingnya malah seorang pria biasa. Dia benar-benar hancur....dan juga dia hamil, dia sangat membenci anaknya itu dan selalu menyiksanya. ---- ••JANGAN MENGCOPY CERITA SAYA•• Start : 4 nov 2021 End : tidak lanjut lagi karna aku udah kuliah 😔, kalo ad yg mau lanjut cerita ini bisa kirim pesan ke aku, gratiss✨ ----
Be an antagonist boy by Deaadfzo_
Deaadfzo_
  • WpView
    Reads 196,620
  • WpVote
    Votes 16,743
  • WpPart
    Parts 12
Deana Wiratama, gadis berumur 15 tahun yang sedikit lagi lulus dari SMP. Deana bertransmigrasi keraga balita perempuan yang nyatanya balita itu adalah anak antagonis yang ada di Novel yang pernah Deana baca. *** FOLLOW AKUN SAYA SEBELUM MEMBACA! DAN PLAGIAT JAUH-JAUH! High rank #2 in Antagonis [4-3-2022] #5 in gemas [6-3-2022] #1 in novel [6-3-2022] #8 in imut [11-3-2022] #4 in imut [13-3-2022] Yuk langsung baca😙. Jangan nunggu end ya, karna mungkin langsung terbit, mungkin woy. Mulai: Sabtu, 26 Februari 2022 End: ???
Ayah Antagonis by xuye37
xuye37
  • WpView
    Reads 158,260
  • WpVote
    Votes 13,001
  • WpPart
    Parts 40
[BUKAN BL!] |•Btw follow dulu kali ya akun nya🥲•| Seorang pria paruh baya tapi masih terlihat muda ini sangat menyukai novel romansa anak muda, tapi.... ________________________________ "Hah ini dimana? Kapan kamarku menjadi seperti ini?" ucap Rahendra. Terakhir ku ingat, aku pingsan di kantor. "Aaaa! Kenapa ada perempuan di sampingku? Dia siapa? Apakah ini salah satu anak anak tadi?" sambil menutup mulut dan berkata 'Walaupun aku duda, aku tidak akan seperti ini' Ini pasti mimpi kan?! Dia melihat sekeliling dan mendapati sebuah foto keluarga bertuliskan keluarga Arkana Galang Narendra. "Hah?! Ini kan nama orang di novel yang ku baca! Lah? Jadi ini aku masuk dalam novel gitu..." ____________________________________ 🐤 🐤 🐤 🐥 🐣 Happy reading kawan.... #TAHAP REVISI... [ Murni dari otak sendiri! ] [𝙋𝙡𝙖𝙜𝙞𝙖𝙩 𝙠𝙪 𝙡𝙚𝙢𝙥𝙖𝙧 𝙃𝙚𝙡𝙢!] #𝙅𝙖𝙣𝙜𝙖𝙣 𝙡𝙪𝙥𝙖 𝙛𝙤𝙡𝙡𝙤𝙬 𝙖𝙠𝙪𝙣 𝙖𝙠𝙪 𝙮𝙖! __ Rangking #3 Antagonis (15/12/21) Rangking #4 Father (25/2/22) Rangking #2 Father (3/10/22)
30 Hari Menuju Kematian [✓] by kissaamy
kissaamy
  • WpView
    Reads 1,912,920
  • WpVote
    Votes 213,663
  • WpPart
    Parts 43
Flori dan Flian Si pecinta senja, dan si malam yang tidak bisa hidup tanpa rembulannya. - Ini kisah Flori Altrian Bastara, 30 hari menuju kematiannya. Tidak banyak waktu yang dia miliki, tapi dia akan selalu berusaha mengambil hati Kakak dan keluarganya. Keinginan Flori hanya satu, Flori ingin pelukan hangat dari mereka semua sebelum kematian menjemputnya. Ya, hanya itu yang Flori inginkan. Terdengar sepele, tapi tidak mudah untuk mendapatkannya bagi Flori. - "Flori ...." "Hm?" "Jangan tinggalkan Kakak." "Tidak janji." "Kakak punya solusinya, mari mati bersama." - #1 13 #1 30 #1 Flori #1 Sedih #1 Umum #1 Lemah #1 Quotes #1 Sad girl #1 Tangguh #1 Leukemia #1 Kematian #2 Family #2 Humor #2 Fiction #2 Teen fiction #3 Kanker #3 Broken #3 Berjuang #3 Pastel wattpad series Follow Sebelum Membaca !!! 😉 Mulai - Selesai Agustus - Desember ✏️ Follow = Teman ✏️ Vote & Komen = Menghargai ✏️ Hate Komen = Blok ✏️ Plagiat = Report [Sad - Hurt - Toxic - Broken] [Tamat - Lengkap]
My Stepmother? [COMPLETED] by yeaaudry
yeaaudry
  • WpView
    Reads 1,088,546
  • WpVote
    Votes 78,160
  • WpPart
    Parts 40
Romeo langsung membenci Estelle, gadis yang umurnya hanya berjarak dua tahun darinya. Begitu sang ayah memperkenalkan seorang gadis yang akan menjadi ibu tirinya, Romeo membenci Estelle karena menurutnya Estelle hanya mengincar harta ayahnya, hingga Romeo bersumpah di hadapan Estelle langsung jika laki-laki itu tidak akan pernah menerima Estelle sebagai ibunya.
Impromptu Father! [END] by Milkcheezy_177
Milkcheezy_177
  • WpView
    Reads 1,034,241
  • WpVote
    Votes 74,736
  • WpPart
    Parts 29
Davin tak sengaja ketiduran di taman, seharusnya bukan masalah. Tetapi ketika ia terbangun, ia tiba tiba berada di kamar. Benar, kamar. Tetapi bukan kamar nya. Ada yang salah, ia berkaca dan melihat orang lain di pantulan nya. Setelah mencerna apa yang telah terjadi, ia menyadari jika ia ber transmigrasi ke dalam tubuh seorang pria. Davin tak keberatan dengan itu. Tubuh yang ia tempati juga ternyata telah memiliki anak, namun pemilik tubuh yang Davin tempati ternyata dalam masa kabur kaburan, dia pergi ke negara-negara lain setelah lokasinya diketahui oleh kedua orang tuanya. Ah, rasanya Davin ingin kembali saja kedalam rahim ibunya. ﹏﹏﹏﹏ Start: 05-12-2023 End: 18-01-2024 Follow sebelum baca~ Konflik ringan, cocok buat kalian yang gak suka konflik berat. Vote dan komen, kalo susah Follow aja :v COVER BY PINTEREST