Rhmazma
7 stories
Kedai Cinderella by dianafebi_
dianafebi_
  • WpView
    Reads 2,601,811
  • WpVote
    Votes 310,474
  • WpPart
    Parts 53
Hidup Sabella Hasyim yang bak Cinderella itu jungkir balik ketika bertemu dengan Arshaka Shabiru, pria yang ia temui di kedainya. Shaka menawari sebuah perjanjian akan memberikan segalanya asal Sabella mau menjadi ibu dari putri semata wayangnya, Alisa Shabiru. Sabella diberi waktu enam bulan untuk meluluhkan hati Alisa jika ingin menyelamatkan Kedai yang nyaris di lelang oleh ibu tirinya. Melalui berbagai usaha menaklukkan hati Alisa, ternyata Sabella menemukan sebuah fakta mengejutkan tentang sang suami kontrak, Arshaka. Hingga fakta itu terbongkar, kehidupan Sabella kembali jungkir balik. Bukan lagi tentang Kedainya, namun tentang hatinya.
True Stalker by sirhayani
sirhayani
  • WpView
    Reads 34,010,108
  • WpVote
    Votes 1,263,750
  • WpPart
    Parts 32
Adaptasi True Stalker sudah tayang di Vidio! 🎬 - Aku adalah stalker. Itu sebuah hobi? Bisa dibilang begitu. Tetapi, aku hanyalah seorang gadis SMA yang duduk di bangku kelas X. "Lo udah tahu kelakuan gue di sekolah. Satu cara supaya gue bisa tahu kalau lo beneran tutup mulut." "Apa?" "Mulai hari ini, lo jadi cewek gue." Dan... hobiku itu menjadi sebuah bencana. Copyright©2016 by Sirhayani ______ Sudah tersedia di toko buku terdekat dan sebagian part di work ini sudah dihapus karena telah terbit mayor.
Sebening Syahadat by dvaaa1
dvaaa1
  • WpView
    Reads 5,557,545
  • WpVote
    Votes 120,233
  • WpPart
    Parts 54
[Cerita sudah di terbitkan.] Sam, seorang lelaki remaja yang banyak di idami kaum hawa, dengan kehidupan kelamnya. Kemudian semua itu berubah 180° setelah ia bertemu dengan perempuan berkerudung panjang dari seberang sekolahnya. Dengan segala ketangguhan tekadnya untuk mendapatkan hati perempuan itu. Tetapi ketika Tuhan memisahkan mereka, ketika perbedaan terlalu sulit mereka terjang. Siapakah perempuan itu? Akankah perbedaan dapat menyatukan mereka?
[DSS 1] Dear Allah [Tamat di KBM App] by dianafebi_
dianafebi_
  • WpView
    Reads 12,584,614
  • WpVote
    Votes 258,280
  • WpPart
    Parts 13
Cinta diam-diam Naira tersimpan rapi bertahun-tahun kepada Wildan yang hatinya telah tertambat pada gadis lain. Naira harus menahan rasa sakit saat mendengar Wildan selalu menceritakan gadis yang ia cinta di hadapan Naira. Cinta diam-diamnya begitu berat lagi, ketika Wildan memutuskan akan menikahi gadis lain. Namun sebuah takdir mempersatukan Wildan dan Naira dalam satu ikatan pernikahan yang tak terduga. Naira percaya bahwa cinta yang selalu melibatkan Allah tidak akan pernah membuat kecewa hamba-Nya. Hanya doa dan keyakinan yang selalu menguatkan dirinya di kala hati mulai rapuh karena cinta yang sepihak. Naira percaya bahwa kesabaran, keikhlasan dan ketulusan cinta suci akan berakhir pada suatu kebahagiaan yang sudah direncanakan oleh-Nya. Karena perkara mudah bagi Allah untuk menjodohkan hamba-Nya. " Cerita Dear Allah benar-benar menginspirasi sampai memotivasi, alurnya dikemas rapih oleh penulis membuat siapa saja yang membacanya jatuh cinta. " -Poppyta Ayu (Penulis Auratmu Harga dirimu) " Gak tau mau bilang apa pokoknya selesai baca ini mata sembap banget. Bikin perasaan campur aduk tapi tetap suka walaupun diakhir harus berlinang air mata" - Imheyra (Penulis With You) "Cerita ini bikin campur aduk, ibaratnya naik roll coaster, gila! Bikin nangis dan baper secara bersamaan." -Reader "Demi apa baru part satu udah jatuh cinta sama sosok Wildan." -Shineeminka (Penulis Aliandra) "Sosok Naira yang mencintai dengan kesabaran dan keikhlasan membuatku terinspirasi untuk menjadi sepertinya. Terima kasih kak, ceritanya membuatku ingin berhijrah." Reader. Follow IG penulis : dianafebi_
SHAF ✔ by morfemima
morfemima
  • WpView
    Reads 5,136,218
  • WpVote
    Votes 254,701
  • WpPart
    Parts 26
Satu shaf shalat di belakangnya adalah mimpi buruk. Kalimat itu sudah cukup bagi Shafira untuk menggambarkan bagaimana kehidupannnya setelah bertemu dengan seorang Athaya Khalil Adnan. [Spiritual-⚠Romance Act] Tag me on Instagram @ima.madani or @morfemima if you share something from this story. Copyright © 2020 by Madani.
[DSS 2] ME AFTER YOU : 1 AMIN 2 IMAN by dianafebi_
dianafebi_
  • WpView
    Reads 4,967,858
  • WpVote
    Votes 100,565
  • WpPart
    Parts 9
Aisyah, dokter muda yang selalu membuat drama dengan residen killernya itu merasa beruntung bertemu dengan Aryan, pemuda konyol yang gemar memakai jeans robek. Masa pendidikan co-ass yang semula menyeramkan itu berubah menjadi menyenangkan saat pemuda petakilan banyak tingkah itu selalu menghibur Aisyah setelah disemprot habis-habisan oleh sang residen. Lamban laun, sikap lucu Aryan yang menyenangkan itu membuat hati Aisyah menghangat. Diam-diam tanpa sadar, gadis berhijab itu menaruh rasa untuk pemuda konyol itu. Rasa itu seperti langit biru dengan timbunan awan yang menyejukkan, tiba-tiba runtuh seketika saat mengetahui bahwa Aryan berbeda keyakinan dengannya. Di tengah sakitnya menerima kenyataan tersebut, sang residen membawa sebuah kejutan yang membuat Aisyah seolah berdiri di persimpangan jalan dan mengharuskannya memilih antara meninggalkan atau ditinggalkan. -Allah, seperti Zainab binti Muhammad, bisakah Engkau persatuan kami pada satu keyakinan meski sebelumnya harus terpisah oleh perbedaan?- -ME AFTER YOU- [SETELAH AKU MENGENALMU] Part tidak lengkap! Selamat membaca, semoga bermanfaat ❤
Ada Surga di Matamu [Terbit] by JaisiQ
JaisiQ
  • WpView
    Reads 1,202,639
  • WpVote
    Votes 88,881
  • WpPart
    Parts 51
NIQAB SERIES | Spinoff Di Balik Niqab ⚠️Awas baper | Mengaduk emosi ⚠️ Galiena, seorang perempuan non muslim berasal dari Jerman yang ternyata memiliki ketertarikan pada sosok Nabi Muhammad. Berawal dari kekagumannya akan perangai beliau lewat buku yang ia baca. Kebetulan ia memiliki teman yang beragama Islam. Dia banyak bertanya pada lelaki muslim itu tentang nabinya. Diam-diam Abyan menyukai Galiena yang begitu tertarik dengan Islam gara-gara kecintaannya pada Muhammad. Abyan berharap, suatu saat nanti dia bisa menjadi seorang muslimah. Lubna, seorang muslimah yang salihah, taat pada Allah dan Rasulnya. Menggenggam erat sunnah. Memiliki sifat malu yang amat mulia. Terjaga dari fitnah dunia. Sejak kecil sudah belajar menjadi wanita bercadar. Dia memiliki kakak angkat yang tiap bertambah umurnya, bertambah pula kekaguman Lubna pada dia. Dia Abyan. Lelaki yang kagum pada kesalihan Lubna walau belum pernah bertatap muka secara langsung. Lalu, ke manakah hati Abyan jatuh? Pada sosok non muslim yang sedang mencari jati diri, atau sosok muslimah yang sudah tidak diragui lagi kesalihannya? Start : 27/06/2019 End : 05/11/2019 Copyright© 2019 by JaisiQ