kamilmjd's Reading List
3 stories
PELAJARAN TERBANG oleh agendewakata
agendewakata
  • WpView
    Membaca 3,992
  • WpVote
    Suara 2,008
  • WpPart
    Bagian 20
Cinta dan keberanian adalah dua hal yang saling berkaitan. Cinta yang tulus dan teduh akan membawa kekuatan besar bagi seseorang, hingga melahirkan keberanian untuk menjalani hidup seperti burung-burung yang terbang bebas di angkasa. Namun bagaimana jika ada sekat tebal di dalam diri seseorang yang membuat cinta susah masuk? Ini adalah cerita tentang Amala Gita, seorang gadis berusia 17 tahun yang ingin mengenal cinta, tapi terhalang karena ia mengidap penyakit fobia sosial (social anxiety disorder) yang membuatnya merasa takut dan cemas saat berhadapan dengan orang lain. Ia pun tidak bisa lepas dari bayangan pertanyaan yang lahir dari hatinya sendiri: kalau bertemu orang saja bisa gugup dan cemas berlebihan, apakah mungkin aku bisa mengenal yang namanya jatuh cinta? Oke. Sudah siap baca? Siapkan hatimu ya. Karena akan ada banyak kejutan dan perasaan tak terduga dalam cerita ini. Ilustrasi cover by @sonflower_ Cover layout by @aldopradipta
Komitmen Tanpa Cinta(Pindah Ke Dreame) oleh Lin_iin
Lin_iin
  • WpView
    Membaca 155,849
  • WpVote
    Suara 1,515
  • WpPart
    Bagian 7
Spin-off Calon Imamku -CERITA SUDAH SELESAI, TAPI BELUM DIREVISI- Tentang Anya dan Gani yang menjalin sebuah komitmen pernikahan bersama. Anya yang pernah gagal dengan pernikahannya dan Gani yang selalu gagal mengajak perempuan untuk menikah. Mampukah keduanya tetap konsisten dengan komitmen yang mereka pegang, sekalipun tanpa ada cinta di dalam pernikahan mereka? Atau justru karena terbiasa membuat mereka mulai merasakan benih-benih cinta? Ikuti terus kisah mereka berdua hanya di work ini!😚
Weird Captain! ✅ [COMPLETE] oleh Aleafa_
Aleafa_
  • WpView
    Membaca 511,718
  • WpVote
    Suara 31,862
  • WpPart
    Bagian 34
--- "Gue bakal buat lo yakin-seyakin-yakinnya kalau lo pantas jatuh sama cowok kayak gue. Gue bakal buktikan. Sekali lo jatuh sama gue, gue nggak bakal lepasin lo, karena saat lo jatuh hanya gue yang bisa dapetin lo." Al tersenyum. "You will be trying hard to getting me.." Kai tersenyum miring dan membuka pintu mobil. Yeah.. Kai akan berusaha lebih keras untuk mendapatkan lioness-nya. Alsava Nourashafarina meet Kaiverd Elezt D aka Weird Captain. --- Penasaran? Keep reading :) Start : 11 juni 2018 End : 5 September 2018 Copyright 2018 by Aleafaleanore