TRAUMATIZED
Satu satunya harta yang dimiliki gong Shang jue dan ia jaga mati matian sekarang hanyalah adiknya. Senakal apapun yuanzhi, sekeras kepala apapun yuanzhi, ia tetap akan menjadi adiknya. Kali ini ia tidak akan membuat penderitaan dan penyesalan kembali terulang walaupun harus mengorbankan dunia dan kebahagiaannya. "A...