selesai
20 stories
Monster Tyrant [END] by nursida122004
nursida122004
  • WpView
    Reads 3,707,423
  • WpVote
    Votes 233,938
  • WpPart
    Parts 70
"Jangan lupa Yunifer, saat ini di dalam perutmu sedang ada anakku, kau tak bisa lari ke mana-mana," ujar Alaric dengan ekspresi datarnya. * * * Pangeran Alaric adalah manusia setengah monster, ditubuhnya terdapat sisik naga hitam sehingga membuat semua orang menjauhinya, tidak ada pelayan yang mau melayani pria itu. Yunifer yang merupakan seorang peramal, ia mengetahui bahwa Alaric akan menjadi seorang tiran mengerikan yang akan memimpin kerajaan ke dalam jurang kehancuran. Bukan hanya itu, Alaric juga akan membunuh Yunifer di masa depan. Yunifer berencana untuk menjadi pelayan pribadi Alaric. Yunifer juga ingin mengubah masa depan Alaric agar pria itu tak membunuhnya di masa depan. Setelah menjinakkan Alaric, Yunifer berencana untuk meninggalkan kerajaan tetapi ternyata tidak semudah itu karena Alaric adalah manusia kejam yang bersembunyi di balik wajah polosnya. * * * WARNING! YANG KETAHUAN NGGAL FOLLOW, AKU LANGSUNG BLOK! Rank : #1 Kerajaan dari 16,6 RB cerita (18 April 2024) #1 Iblis dari 4, 11 RB cerita (18 April 2024) #1 My King dari 18 cerita (18 April 2024) #1 Putramahkota dari 564 cerita (14 Mei 2024) #1 Bangsawan dari 1,9 ribu cerita (28 Mei) #1 Marquess dari 21 cerita (28 Mei 2024) #1 Villain dari 2,3 RB cerita (4 Juni 2024) #1 Lucifer dari 605 cerita (4 Juni 2024) #1 Mine dari 3,8 ribu cerita (16 Juni 2024) #1 pangeran dari 4, 4 ribu cerita (21 Juni 2024). Star : 12 Maret 2024. End : 16 Juni 2024
The Way to Protect the Lovable Son [COMPLETE] by kusuka_beri
kusuka_beri
  • WpView
    Reads 2,954,735
  • WpVote
    Votes 277,041
  • WpPart
    Parts 33
[Transmigrasi] Menjadi ibu dari tokoh antagonis di masa depan? Awalnya Diandra tidak tau bahwa ia masuk ke dalam novel dan menjadi ibu dari tokoh antagonis. Karena nama Aysel tak pernah tertulis bahkan dia hanya di gambarkan sebagai sosok ibu kejam yang menyiksa anaknya sendiri sampai umurnya 5 tahun. Setelah mengetahui bahwa putranya adalah tokoh antagonis dan memiliki kehidupan menyedihkan, Diandra berjanji bahwa ia akan memilih hidup berdua bersama anaknya dan tidak akan mempertemukan putranya dengan pria yang merupakan Ayah dari anaknya. "Aysel... menikahlah dengan ku!!"
The Tale of Rain [RE-POST] by naya_hasan
naya_hasan
  • WpView
    Reads 648,611
  • WpVote
    Votes 90,909
  • WpPart
    Parts 49
Tentang Levant Elenio Devara, yang melemparkan payung. Si bos berhati es yang membenci semua orang, termasuk hidupnya sendiri. Tentang Rintik Hafa, yang dilempari payung. Gadis yang mempertahankan hidup demi adiknya. Gadis yang mencintai hujan. Tentang dongeng yang tersimpan, cinta pertama yang belum usai, dan ... rahasia, di sela-sela rintik hujan. Start - End : 19 April 2020 - 28 September 2020 [SUDAH TERBIT, PART MASIH LENGKAP]
Cinderella Effect [Completed] by naya_hasan
naya_hasan
  • WpView
    Reads 892,581
  • WpVote
    Votes 158,809
  • WpPart
    Parts 54
𝚃𝚑𝚎 𝙴𝚏𝚏𝚎𝚌𝚝 𝚂𝚎𝚛𝚒𝚎𝚜 #1 "Mulai sekarang, lo gue angkat jadi babu." Candy pikir, dia bisa menjadi Candyrella dan hidup bahagia bersama Pangeran crushnya. Sial, dia malah bertemu Navy yang kejamnya melebihi ibu tiri! Navian Adraha, gitaris The Effect, ketua Klub Musik, cowok paling narsis, tengil, jahil, dan paling nyebelin yang pernah Candy temui! Cowok itu tidak pernah berhenti mengganggunya, tahu bahwa dia memegang rahasia terbesar Candy. Bisa, tidak, Candy hidup tenang sehari saja?! "BELIIN GUE ES TEH PANAS, CEPAT!" ✨ THE EFFECT SERIES #1 2021.
The Only Princess✔ [Sequel BOTP] by icebae_
icebae_
  • WpView
    Reads 638,345
  • WpVote
    Votes 73,312
  • WpPart
    Parts 131
[Bukan Novel Terjemahan - END] Aku hanyalah siswi sma biasa yang menghabiskan waktu dengan bermalas-malasan. Aku mati karena terpeleset kulit pisang. Dan, ketika aku bangun, 7 orang aneh melihat ke arahku. Kalian siapa?!?! Aku dimana?!?! Bayi!!! Aku kembali jadi bayi!!! Start: 25 Oktober 2021 End: 4 Juni 2022
HOLDER : Elsewhere (END) by pockynop
pockynop
  • WpView
    Reads 383,890
  • WpVote
    Votes 57,221
  • WpPart
    Parts 46
BOOK 2 after HOLDER : DOTW (Fantasy + Magic) Perjalanan Carina dengan rencana gilanya berlanjut saat dirinya harus dikurung bersama para tahanan lainnya di sebuah rumah sakit terpencil yang berada di pedalaman hutan Canada. Ia dikurung bersama para non-Holder dan juga Holder yang dijadikan kelinci percobaan oleh Oracle. Banyak Non-Holder yang di ubah menjadi Revolder, yang membuat mereka mau tak mau menerima nasib malang mereka. Carina semakin marah saat mengetahui kenyataan bahwa ... semakin sering Revolder menggunakan kekuatan mereka, makan semakin berkurang pula umur yang mereka miliki untuk hidup di dunia ini. ***
HOLDER : Descendants of The Witch (END) by pockynop
pockynop
  • WpView
    Reads 827,217
  • WpVote
    Votes 88,989
  • WpPart
    Parts 39
15+ (BOOK 1) *** Mereka hidup bersembunyi disebuah pulau. Pulau terpencil diantara lautan misterius segitiga bermuda. Hanya mereka yang memiliki tiket masuk yang bisa masuk kepulau itu. Apa yang mereka sembunyikan? Pastinya sesuatu yang tak biasa. Sesuatu yang tak normal, dan tak dimiliki oleh manusia pada umumnya. Sesuatu yang dahulu kita sebut..... SIHIR Mereka menyebut diri mereka sebagai HOLDER, sang pemilik dari kekuatan yang telah diturun temurunkan dari generasi sebelumnya. Sebagian dari mereka memilih untuk hidup dan berbaur dengan manusia lainnya, sebagian yang lain hidup berpindah-pindah tempat sebagai pengelana. Disaat yang sama namun ditempat yang berbeda, seorang gadis bernama Carina baru saja mengetahui kalau dirinya adalah salah satu dari mereka, yaitu seorang Holder. Ia baru menyadari semua itu saat seluruh keluarganya dibunuh oleh suatu kelompok misterius yang sedang memburu dirinya. Gadis itu terus berusaha sekuat tenaga untuk mencari alasan untuk tetap hidup, dan juga mengungkap kebenaran dari semua hal yang ia alami. ***
Mother Of The Villain [END] by mufidn68
mufidn68
  • WpView
    Reads 5,132,029
  • WpVote
    Votes 465,613
  • WpPart
    Parts 35
Nevara Braverlyna, seorang wanita lajang tiga puluh tahun yang juga merupakan desainer terkenal hendak menghadiri sebuah pameran busana kelas dunia, namun nahasnya pesawat yang ditumpanginya mengalami kecelakaan. Dia pun meninggal dalam kejadian tersebut. Namun, siapa sangka bukannya pergi ke dunia bawah jiwanya malah masuk ke dalam raga seorang figuran jahat yang menjadi ibu dari antagonis pria dalam sebuah novel berjudul "The King". Apa yang akan Nevara lakukan selanjutnya? Ingin tahu lanjutannya, yuk ikuti ceritanya...
NYX INCARNATE || [TERBIT] by Gladis-3004
Gladis-3004
  • WpView
    Reads 5,238,739
  • WpVote
    Votes 763,600
  • WpPart
    Parts 65
📌[SUDAH TERBIT di penerbit galaxy] (Ganti judul dari Reincarnation Nyx: Goddes of Night jadi Nyx Incarnate) ⚠️MOHON FOLLOW DULU SEBELUM MEMBACA, OKE?😊 [Baca aja, dijamin seru! Jangan lupa bantu Vote dan komennya yaw!! 🌟] ⚠️15+ [Mengandung banyak adegan uwu-uwu(◍•ᴗ•◍)] Sinopsis: Sathera melempar novel yang ada di tangannya. Dia benci sekali melihat kisah percintaan yang sangat-sangat klise didalam novel yang baru dia baca itu dan lagipula, kenapa nama siAntagonis itu sama dengannya?! Sathera Nyx Sandria dan Sathera Nyx Sandrya, cuman beda i dan y. Karena kesal Sathera tanpa sadar berucap. "Jika aku yang menjadi sang Antagonis aku tidak akan mengejar pangeran mahkota yang bodoh itu dan lebih memilih bersama sahabat laki-laki yang mencintaiku dengan tulus." Sathera tidak tahu kalau seorang malaikat sedang berada di sampingnya menatapnya malas, tapi setelah mendengar ucapan Sathera malaikat itu langsung mencatatnya sambil tersenyum miring. Ucapan ini adalah kalimat yang sedari tadi ditunggu oleh sang malaikat. _____________________ "What the hell! Ada di mana aku ini?!" Dan ucapan Sathera itu pun dikabulkan oleh sang penguasa. Cerita pun dimulai dari sekarang. *** [Jangan terlalu serius pada cerita ini, karena yang serius itu hanya cintaku padanya🙏🏻] [KONFLIK SERINGAN KAPAS~] Rank: #1 In Fiksi Sejarah #1 In Petualangan #1 In Sekolah #1 In Mysteri #1 In Akademi #1 In Reincarnation #1 In Dingin #1 In Aksi #1 In Misteri #1 In Kerajaan #1 Transmigrasi #1 Reinkarnasi #1 Antagonis #1 Acak ©2022 Gladis-3004
Ken & Cat (END) by ngopimulu
ngopimulu
  • WpView
    Reads 9,058,577
  • WpVote
    Votes 845,576
  • WpPart
    Parts 53
Catrionna Arches dipaksa menikah dengan jenderal militer kerajaan, Kenard Gilson. Perjodohan yang telah dirancang sejak lama oleh kedua ayah mereka membuat Catrionna tak bisa menolaknya. Tetapi, rumor yang beredar luas di seluruh negeri bahwa sang jenderal militer berwajah buruk rupa karena seringnya bertugas di medan perang membuat Catrionna berencana untuk kabur di hari pernikahannya. [Bukan Novel Terjemahan] Mei-Desember © Copyright 2021