ATHALLA; My Little Husband [Tamat]
"Aku Bersedia." Dengan dua kata itu, kehidupan Seorang Jessly dan Athalla berubah dengan drastis. Pernikahan karena perjodohan kini terjadi kepada kedua sejoli dengan umur yang terpaut cukup jauh itu. Ayolah, tipe ideal Jessly adalah pria dewasa! Bukan bocah manja dan cemburuan ini! "Tante, apakah Athalla boleh me...