Nubar Nano-Nano
9 stories
Absurdly Beauty by ItsMoochan
Absurdly Beauty
ItsMoochan
  • Reads 105
  • Votes 30
  • Parts 2
Cantik itu harus putih, bersih, tinggi, dan KURUS. Perempuan itu harus lembut dan Jaim. Standar tentang wanita yang begitu mengganggu bagi seorang gadis bernama Natalia Rifani. Ia putih, kulitnya mulus, wajahnyapun Ayu, Namun lemak di tubuhnya berlebih dan ia memiliki sifat Absurd . Kehidupannya dengan keuangan yang berlebih membuatnya terlihat sangat bahagia, namun jauh di lubuk hatinya oa selalu bertanya, pria mana yang kelak menerima dirinya dengan segala kekurangannya
Arrogant Man 🔞 by henzsadewa
Arrogant Man 🔞
henzsadewa
  • Reads 52,554
  • Votes 4,415
  • Parts 22
Kaya raya dan tampan. Hal itu membuat Juan menjadi pria arogan. Apapun yang Juan inginkan harus tercapai termasuk menginginkan Liana, kekasih sahabatnya sendiri. Tidak, Juan tidak mencintai Liana. Juan menginginkan Liana hanya ingin melihat sahabatnya terluka. Menjadikan Liana korban adalah hal yang terbaik menurut Juan.
Sayap Kertas by PrimasariLovexz
Sayap Kertas
PrimasariLovexz
  • Reads 1,394
  • Votes 180
  • Parts 10
Pernikahan yang tidak akan disangka oleh siapa pun, membuatnya harus terjebak dalam ikatan sakral yang tidak bisa dia hindari.
I Found a Love for Me [TAMAT] by awtyaswuri
I Found a Love for Me [TAMAT]
awtyaswuri
  • Reads 58,046
  • Votes 4,749
  • Parts 36
Menikah dengan Farid membuka banyak hal yang selama ini tidak Sisil ketahui tentang suaminya. Farid ternyata tidak bisa lepas dari banyak wanita lain di sekelilingnya. Meski Sisil tahu Farid bermain di belakangnya, ia mencoba untuk bertahan. Berharap suatu saat Farid akan bisa melihat ketulusan cinta yang ia berikan. Sisil terus berpura-pura pernikahannya baik-baik saja. Namun ketika orang yang dicintai sudah tak ingin bersamanya lagi, ia pun harus membuat keputusan. Rahasia masa lalu apa yang disimpan Farid? Akankah mereka kembali bersama? Atau perpisahan memang satu-satunya jalan terbaik. . . ☆cover by: pumpkiin.heads
DEADLINE JODOH MISS REMPONG  by Neta_iluy
DEADLINE JODOH MISS REMPONG
Neta_iluy
  • Reads 498
  • Votes 44
  • Parts 2
Cover by @awtyaswuri Usia telah mencapai 30thn
Mengejar Cinta Janda by WahyuTri023
Mengejar Cinta Janda
WahyuTri023
  • Reads 3,232
  • Votes 408
  • Parts 6
Camelya tidak menyangka, pernikahannya dengan Raka yang sudah berjalan selama sepuluh tahun, harus berakhir karena hadirnya orang ketiga dalam rumah tangga mereka. Di saat ia mencoba melanjutkan hidup, hadir--Angga--seorang pria yang lebih muda darinya. Pria itu berusaha mendekati dan menawarkan cinta untuknya. Bagaimana kisah mereka? Akankah Elya menerima cinta Angga, sementara dirinya hanya seorang janda yang memiliki seorang anak perempuan yang sudah remaja. ***
ONE LAST CRY (Sudah Terbit) by IndraWahyuni6
ONE LAST CRY (Sudah Terbit)
IndraWahyuni6
  • Reads 22,522
  • Votes 1,684
  • Parts 14
Cover by @DepaCBS Up juga di dreame Titania tak pernah tahu jika laki-laki yang mati-matian ia cintai hanya menganggapnya tak lebih dari angin lalu, semua usahanya berujung pada rasa sakit dan bodohnya ia tetap bertahan hingga penghianatan demi penghianatan ia alami. Mampukan Titania lepas dari jerat cinta palsu laki-laki yang telah menipunya? Mampukah Titania berdiri tegak sendiri melanjutkan usaha papanya ataukah selamanya ia terkurung dalam kenangan masa lalu tak berujung?
Titik Awal by etvlbplr99
Titik Awal
etvlbplr99
  • Reads 883
  • Votes 183
  • Parts 17
"Rindu akan terus tumbuh, namun takdir berkata lain, meninggalkan ku seorang diri di bawah salju yang turun di akhir Tahun ini. -Randu Adji Prayogo. ----- #1 - Rinduku, Rabu, 28 Oktober 2020 | Sabtu, 06 Maret 2021 #2 - Rindumu, Rabu, 28 Oktober 2020