RahmaYulita7's Reading List
4 stories
ISTRI RAHASIA by NevNov
NevNov
  • WpView
    Reads 6,057,292
  • WpVote
    Votes 315,073
  • WpPart
    Parts 49
Aaron Bramasta, atas dorongan dan restu istrinya yang sedang sakit, menikahi Nara, seorang asisten rumah tangga untuk mendapatkan keturunan. *** Atas persetujuan Alana yang punya penyakit bawaan, Aaron akhirnya setuju menikahi Nara demi mendapatkan buah hati. Keduanya menikah secara siri dan rahasia, hingga Nara itu melahirkan seorang anak laki-laki yang diakui sebagai anak Alana. Begitu sang anak lahir, meski Alana menerimanya sebagai istri Aaron dan memperlakukannya dengan baik, Nara tetap memilih untuk pergi dari kehidupan keduanya. Dia tidak ingin menjadi perusak rumah tangga Aaron dan Alana. Kepergiannya menyisakan rasa bersalah di hati Alana. Hingga empat tahun kemudian, nasib mempertemukan Aaron yang sudah berstatus duda, karena Alana telah meninggal.
BLUE MARRIAGE [END] - Dasha x Bright by pencitamatcha
pencitamatcha
  • WpView
    Reads 3,097,338
  • WpVote
    Votes 88,278
  • WpPart
    Parts 65
⚠️WAJIB FOLLOW SEBELUM BACA⚠️ Berawal dari malam itu, malam yang telah merubah hidup ELmira. Awal dari sebuah pernikahan yang menyeramkan bagi Elmira. Peraturan dalam pernikahan: 1. Elmira harus mengurus sendiri bayi yang tengah ia kandung 2. Elmira dan Liano akan bercerai setelah anak itu lahir. Mampukah Elmira mengubah cerita pernikahannya yang menyedihkan ini dengan akhir yang membahagiakan? ------------------ "Fuck!" umpat Liano merasa adik kecilnya terbangun. Ia langsung menarik tubuh ELmira dan mengukungnya. "Lo harus tanggung jawab!" Bukannya takut, Elmira justru tersenyum dan mengalungkan kedua tangannya pada leher Liano, "So, fucking me, please." Start: 20 Oktober 2022 End: 29 April 2023 #1 Percintaan #1 Kesedihan #1 Pregnant #1 Blue #1 Pedih #1 Bem #1 Ketuabem #1 Elmira ⚠️KARYA INI MERUPAKAN HASIL IMAJINASI THOR SENDIRI. DILARANG KERAS MENJIPLAK ATAU MEMPUBLIKASIKAN KARYA INI TANPA SEIZIN THOR⚠️
New world [END] by AnnisaMandasari7
AnnisaMandasari7
  • WpView
    Reads 1,372,742
  • WpVote
    Votes 135,354
  • WpPart
    Parts 54
Play Date by reinsabiila
reinsabiila
  • WpView
    Reads 3,247,096
  • WpVote
    Votes 346,068
  • WpPart
    Parts 57
Atas tuntutan pekerjaan, Tsamara kembali ke Jakarta bersama anak yang dikandung dan dibesarkan tanpa sepengetahuan mantan suaminya selama lima tahun. Namun, Tsamara tidak tahu bahwa kantornya sudah menjadi bagian perusahaan milik Ghaly dan pertemuan mereka mengoyak kembali luka keduanya yang belum sembuh. *** Lima tahun berlalu sejak perceraian Tsamara dan mantan suaminya, Ghaly. Tsamara tinggal dengan tenang di Yogyakarta bersama Alta--anak yang dikandungnya ketika bercerai--tanpa sepengetahuan Ghaly, diusik oleh perintah atasannya yang meminta Tsamara dimutasi ke Jakarta. Setelah pertimbangan matang mengenai jenjang karier yang bisa menopang hidup Tsamara juga Alta, akhirnya dia memutuskan untuk pindah, dengan harapan tidak akan bertemu Ghaly di sana. Namun, sialnya, Tsamara tidak tahu bahwa kantornya sekarang sudah berada di bawah kendali perusahaan milik keluarga Ghaly. Bunyi dentingan pintu lift menampakkan wajah yang menguar nostalgia dan membuka kembali luka keduanya yang belum menutup.