Aime La Lune (Kisah Cinta Sang Bulan)
Aime La Lune (Kisah Cinta Sang Bulan) Karya Luna Hanayuki Blurb Kama datang tak mengenal raga dan harta, tahta pun terabaikan saat dia berkuasa dalam hati seseorang. Selene, perawan cantik perlambang keindahan yang menjadi rebutan banyak laki-laki, menapikkan semua kama yang datang. Seorang pemuda yang datang membawa...
Mature