RisdaTL's Reading List
30 stories
Caramel Macchiato by ariqohf
ariqohf
  • WpView
    Reads 9,574,750
  • WpVote
    Votes 336,777
  • WpPart
    Parts 50
[CERITA INI SUDAH DITERBITKAN] Dia, seperti Caramel Macchiato. Dibalik tawanya, dia sedih. Dibalik keceriaannya, ia menyimpan luka. Semua orang hanya tahu bahwa ia adalah seseorang dengan sejuta keceriaan yang ia tebarkan tanpa tahu ia juga mempunyai sejuta kenangan pahit yang ia tutupi semanis mungkin. Tapi, tak ada minuman yang tak pernah habis walau terus saja diminum, bukan? Semakin lama, caramel yang ada diatasnya itu terkikis. Lalu, jika caramelnya sudah habis, akan ada rasa kopi yang pahit. Mungkin sedikit pahit karena sudah dicampur oleh gula dan susu. Dan lama lama, dia sudah mulai menampakkan kesedihannya. Membuat semua orang bertanya. Tetapi Ia tetap berusaha untuk menyembunyikannya semanis mungkin walau mungkin tak semanis dulu. Copyright © 2014 by Iffah Ariqoh.
Sisi Lain Sepakbola by Triocahyou
Triocahyou
  • WpView
    Reads 425
  • WpVote
    Votes 6
  • WpPart
    Parts 7
Sepakbola adalah salah satu olahraga terbesar di dunia. Hampir di belahan bumi mana saja, olahraga ini selalu ada. Dan kini sepakbola bukan hanya sebagai olahraga dan permainan semata. Tetapi juga sebagai pemersatu bangsa. Simbol kebangsaan, dan juga kebanggaan bagi suatu negara. Tapi di balik semua itu, ada banyak sisi lain dari sepakbola yang mungkin tak pernah kita tahu. Dari kisah tentang mimpi yang menjadi kenyataan, Tentang kisah sedih, Pengaturan skor, hingga kematian. Dan melalui tulisan ini, saya mencoba mengulas banyak hal yang terjadi dalam sepakbola, bahkan beberapa masih menjadi misteri.
NATASYA by QueenRecmy
QueenRecmy
  • WpView
    Reads 106,695
  • WpVote
    Votes 4,638
  • WpPart
    Parts 16
gadis yang masa kecilnya penuh dengan kegelapan tak dianggap? sudah biasa dihina? baginya itu percakapan yang biasa ia dengar dia slalu menjadi yang tersembunyi dibalik pintu kamar saat keluarganya mengadakan pesta besar di rumah. dia yang slalu menjadi pelampiasan kekesalan keluarganya "aku ada lah bintang terpencil, yang hadir di antara kegelapan. Setitik cahayaku menguatkan, menjadi pedoman harapan" Sang waktu telah mengubahnya, sang gadis kegelapan tumbuh menjadi seseorang yang baru di dunia, tekatnya kuat. Langkahnya tegap dan tak terhalanh kabut hitam seakan sudah menutupi wajahnya, walaupun begitu, secerca terang muncul dibalik sisi gelapnya walaupun hanya di waktu sesaat. Keberadaan yang tak disangka ternyata sangat mengejutkan banyak orang, hidupnya kian berubah. bagaimana kisahnya? Penasaran? Segera kunjungi cerita ini dengan segudang rasa kepo yang melanda. Jangan lupa untuk selalu kasih tanggapan, dan dukungan dengan vote dan komentar. ENJOY
kisah cinta madun is back by PikirdewePikirdewe
PikirdewePikirdewe
  • WpView
    Reads 68
  • WpVote
    Votes 0
  • WpPart
    Parts 3
madun adalah pemuda yng hobinya bermain sepak bola ,bahkan cita citanya menjadi pemain sepak bola terkenal.namun bapaknya madun tidak suka kalau madun bermain sepak bola,ia ingin anaknya jadi ustad.madun juga menyukai gadis cantik dan juga kaya yng bernama marsha .namun kisah cintanya terhalang karena marsha adalah adik dari martin yang sekarang adalah pesaing beratnya.kisah cintanya juga terhalang melainkan bapaknya marsha tk merestui jika marsha sama madun.madun memiliki adik yng bernama ali .ali adalah remaja tampan yng cita citanya menjadi kiper .ali juga menyukai seorang gadis cantik yng bernama putri .namun putri adalah anak dari udin (bapaknya martin).ali pun mengalah saat mengetahui bahwa sahabatnya( bowo= pengamen jalanan) juga menyukai putri .akankah madun dan ali mendapatkan cintanya?BACA SELENGKAPNYA👌
Kutipan Sepakbola by Salsabilapp_
Salsabilapp_
  • WpView
    Reads 245,963
  • WpVote
    Votes 13,730
  • WpPart
    Parts 115
Jika ada hal yang lebih indah dari cinta, maka itu adalah sepakbola.
Semua Tentang 'BOLA' by Wiima_Machrus
Wiima_Machrus
  • WpView
    Reads 2,710
  • WpVote
    Votes 129
  • WpPart
    Parts 19
Luapan ekspresi diri tentang Sepak Bola di Negri ini. Bacotan yang unfaedah banget.
Garis Terdepan  by halimatusadiahh
halimatusadiahh
  • WpView
    Reads 1,257
  • WpVote
    Votes 141
  • WpPart
    Parts 29
Garis Terdepan merupakan salah satu lagu Fiersa Besari. Ada lirik yang kalimatnya seperti ini 'Bila kau butuh telinga tuk mendengar, bahu tuk bersandar, raga tuk berlindung, pasti kau temukan aku di garis terdepan bertepuk dengan sebelah tangan' nah sama seperti penggemar yang mengidolakan orang yang disukanya. Ketika idola sedang tidak dalam keadaan baik-baik saja sang penggemar akan selalu ada di garis terdepan untuk menjadi pelindungnya. 'Garis Terdepan' pada cerita ini menceritakan tentang dua orang perempuan yang sudah lama bersahabat. Kecintaannya pada sepak bola menjadikan mereka berkeinginan untuk bisa menjadi bagian hidup dari salah satu pemain sepak bola. Setiap pertandingan mereka selalu menyempatkan untuk menonton secara langsung di stadion. Setiap idolanya sedang berada di bawah mereka akan selalu menjadi orang terdepan untuk selalu memberikan support kepada mereka. Apakah mereka bisa mendapatkan hati pemain sepak bola? Apakah mereka bisa meraih impian mereka untuk bisa dekat dengan pemain sepak bola? Atau apakah mereka hanya bisa sebatas penggemar dan idola? Mari kita baca cerita mereka lebih dalam. Rank #1 Ceritatimnas (2020) Rank #1 Amanar (2021) Rank #2 Brylian (2021) Rank #16 Sepakbola (2021) Rank #9 Nissa (2020) Rank #3 Hanifsjahbandi (2021) Rank #13 Timnas (2021) Rank #12 Della (2021)
LUPA BAWA NYALI (TIMNAS SQUAD) by diptavenus
diptavenus
  • WpView
    Reads 3,598
  • WpVote
    Votes 158
  • WpPart
    Parts 2
ONESHOT Cast : Anak-anak TIMNAS🇮🇩
Sajak Nama Pemain TIMNAS by melatiamelia228
melatiamelia228
  • WpView
    Reads 8,235
  • WpVote
    Votes 775
  • WpPart
    Parts 20
Sebuah puisi yang disuguhkan untuk para pecinta sepak bola tanah air. Khususnya bagi para pendukung Timnas Indonesia. Puisi yang terangkai dari nama-nama para pemain Timnas ini terpublish, karena sang penulis suka dengan sepak bola yang akhirnya memberikan inspirasi untuk menulis kumpulan puisi ini. Kata-kata sederhana yang dirangkai, berharap mampu menghibur para pembaca dan mampu memberikan semangat untuk siapapun para pecinta bola. Peringkat 13 Oktober 2019 #3 - u23 #3 - timnassenioar Info : Ini hanya sekedar rangkaian kata-kata dari cewek yang suka bola. Iya hanya sekedar suka tapi tidak bisa bermaim bola😂😂😂 Saya akan buat Intagram: snpt_wp (Sajak Nama Pemain Timnas) Nanti di sana akan ada unggahan-unggahan mengenai nama-nama pemain timnas. Selain itu juga info mengenai kapan update dan request mau minta update apa. Silakan yang mau follow kalo nggak juga nggak papa. Oh iya jangan lupa ya kalau mau mampir baca cerita saya satunya "Love Story Al" jangan lupa juga buat follow wattpad saya dan instagram saya @melatiamelia228 Makasih banyak yang sudah mau mampir ke lapak saya semoga kalian suka. Semoga mau meninggalkan jejak ya. Kritik dan saran dari kalian sangat saya butuhkan. Happy reading💙
Srikandi Lapangan by widynurauliaa_
widynurauliaa_
  • WpView
    Reads 877
  • WpVote
    Votes 31
  • WpPart
    Parts 4
Perjuangan seorang perempuan yang ingin mengejar mimpinya menjadi pemain sepakbola, seperti teman laki2nya. Jalan yang berliak-liuk, terhalang oleh biaya, orang tua tidak setuju sampai pada akhirnya dia membuktikan bahwa dia bisa "Membahagiakan Orang Tua Dengan Sepakbola!"