Napitaputri's Reading List
8 stories
DUA BELAS "CERITA GLEN ANGGARA" by Luluk_HF
Luluk_HF
  • WpView
    Reads 8,817,145
  • WpVote
    Votes 615,353
  • WpPart
    Parts 29
Glen Anggara, anak tunggal dari keluarga kaya raya yang memiliki kepintaran dibawah rata-rata. Glen menyukai kebebasan dan hanya ingin melakukan semua hal yang membuatnya bahagia. Sikap absurd dan menyebalkannya selalu membuat orang naik darah. Suatu hari, Glen bertemu dengan seorang gadis cantik berwajah pucat bernama Shena. Gadis itu tiba-tiba menyuruh Glen untuk menjadi pacarnya. Tentu saja Glen langsung menolak, Glen mengganggap bahwa Shena aneh dan gila. Namun, dipertemuan kedua mereka. Glen tidak sengaja menemukan secarik kertas milik Shena yang bertuliskan dua belas keinginan sebelum senja terbenam. Sebenarnya apakah dua belas keinginan tersebut? Apa yang dilakukan oleh Glen setelah membaca dua belas keinginan milik gadis yang dianggapnya aneh dan gila? Kisah komedi romantis yang dibumbui taburan air mata, siap menemani hari indah kalian. Jangan lupa selalu bahagia.
Reincarnation Female Military : Lee Hyera (Terbit) by NWL1104
NWL1104
  • WpView
    Reads 2,290,915
  • WpVote
    Votes 261,610
  • WpPart
    Parts 80
Sebagian Part di hapus untuk kepentingan penerbit. Untuk pemesanan Novel ini silahkan cek pada bio Instagram @alphamedia.publisher Seorang komandan militer bernama Lee Hyera mengalami reinkarnasi ke masa lalu dan menempati tubuh seorang putri kaisar dari Kekaisaran Jang yang bernama Jang Haera. Ayahnya sendiri yang sebagian seorang Kaisar tidak memperhatikannya dan menyayanginya bahkan dia sangat dibenci. Meskipun Haera adalah putri pertama dari permaisuri terdahulu, dia diperlakukan tidak layak dan adil, dia ditempatkan di kediaman musim dingin, kediaman yang biasanya digunakan untuk para anggota kerajaan yang memiliki masalah atau tempat pengasingan, namun masalahnya Putri Haera tidak berbuat kesalahan apapun. Untuk yang penasaran dengan ceritanya silahkan dibaca sendiri. WARNING !!!!!! UNTUK PARA PLAGIAT (kmu plagiat siap2 saja dunia akhirat Ku siap bersaksi ) Pasal 72 ayat (1) : Barangsiapa dengan sengaja dan tanpa hak melakukan perbuatan sebagaimana dimaksud dalam Pasal 2 ayat (1) atau Pasal 49 ayat (1) dan ayat (2) dipidana dengan pidana penjara masing-masing paling singkat 1 (satu) bulan dan/atau denda paling sedikit Rp 1.000.000,00 (satu juta rupiah), atau pidana penjara paling lama 7 (tujuh) tahun dan/atau denda paling banyak Rp 5.000.000.000,00 (lima miliar rupiah). Pasal 2 ayat (1) : Hak Cipta merupakan hak eksklusif bagi Pencipta atau Pemegang Hak Cipta untuk mengumumkan atau memperbanyak Ciptaannya, yang timbul secara otomatis setelah suatu ciptaan dilahirkan tanpa mengurangi pembatasan menurut peraturan perundang-undangan yang berlaku.
RETAK [Sudah Terbit]✓ by AzharaNatasya
AzharaNatasya
  • WpView
    Reads 19,764,854
  • WpVote
    Votes 1,829,501
  • WpPart
    Parts 51
Sudah terbit, buku bisa dibeli di shopee. INGAT BELI YANG ORI!! [Follow akun ini dulu, bro. Anda senang, aku juga. Simbiosis mutualisme] Tuhan, mana kebahagiaan itu? "PAPA, MAMA! GLADYS DAPET JUARA SATU!" teriak Gadis berseragam putih biru itu. "SAYA TAK PERDULI! ANAK TAK TAU DIRI! ANAK TAK BERGUNA! ANAK TAK TAU MALU!" Papa? Gladys mau bahagia. Gladys mau peluk papa, Gladys juga mau manja sama papa. Mama? Gladys mau kayak mereka yang dibanggakan karena prestasinya. Kenapa Gladys gak kayak mereka? Angle? Kenapa kamu ambil semua kebahagiaan Gladys? Kenapa harus aku yang menanggung semua kesalahan yang kamu buat? -Ini tentang Gladys, remaja SMA yang tak mendapatkan kebahagiaan sejak 5 tahun lalu- -Tentang kesalahan yang seharusnya tak diperpanjang, tentang kesedihan yang selalu menghantuinya- -Kesakitan bertahun-tahun akhirnya menunjukan akan ada kebahagiaan setelah ia bertemu lelaki tampan namun memiliki kelainan- "Aku tidak sempurna, apa kamu mau menyempurnakan kekuranganku?" -Mereka memang saling mencintai, namun sayang Tuhan mereka berbeda- -Kita se-Amin, namun tak Se-Iman- ©2020- Azhara Natasya TERBIT DI @id.dreamcatcher Januari, 2021 -NO PLAGIAT!!! Start: 20 April 2020 End: 17 Agustus 2020 Terbit: 5 Januari 2021 Rank 📝 #2 keluarga 06/07/20 #1 love 13/10/20 #1 popular 08/11/20 #2 agama 02/12/20 #1 Retak 02/12/20
ICE PRINCESS • (SUDAH TERBIT) by nafiaaw
nafiaaw
  • WpView
    Reads 16,677,077
  • WpVote
    Votes 871,406
  • WpPart
    Parts 76
#VERNANDOSERIES 2 🤴🏻 Novel ICE PRINCESS bisa kamu dapatkan di shopee : glorious.official16, tokotmindo, linibuku (jangan beli bajakan ya!) Salam sayang, Kak fi ♥️ - SEQUEL OF I ADMIRED YOU: ICE PRINCESS ❄ [BISA DIBACA TERPISAH] Sebelumnya Arjuna tak pernah mengerti cara mencintai seseorang. Terbiasa dicintai membuatnya buta untuk mendekati. Hingga ia bertemu Raya, sosok gadis yang sangat misterius di matanya; dingin dan jutek. Itu first impressionnya. Segala hal tentang gadis itu membuatnya penasaran. Hingga Arjuna tau, bahwa mencintai itu bukan soal mengapa tapi soal bagaimana. Copyright. 2017 oleh nafiaaw ❄❄❄❄❄❄❄❄❄❄❄❄❄❄❄❄❄ Selamat datang di dunia es! highest rank : #3 in Remaja ( 15 Dec 2018 ) #4 in Fiksi Remaja ( 15 Dec 2018 ) #1 in Fiksi ( 24 Sept 2020 ) Thanks for your supporting❤️
General's Daughter from Future by Jihaaness_
Jihaaness_
  • WpView
    Reads 416,633
  • WpVote
    Votes 68,091
  • WpPart
    Parts 57
[bukan novel terjemahan] AWAS YA KALAU PLAGIAT. ANE SANTET ONLINE NIH :) Maria Su Han. Keluarga dan teman dekat biasanya sering memanggilnya Yaya, seorang anak perempuan keturunan China-Indonesia yang merupakan mahasiswa Jurusan Ekonomi di Universitas Indonesia. Dirinya digadang-gadang akan meneruskan bisnis ayahnya yang berada di posisi nomor satu di Asia. Memiliki darah orang Tiongkok, tidak memungkiri bahwa Yaya sangat suka dengan hal yang berhubungan dengan sejarah-sejarah berdirinya kerajaan di daratan China. Tapi siapa sangka, ketertarikkan dalam hal itu membuat dirinya merubah tatanan sejarah. Tanpa Yaya sadari, jiwa dan raganya berpindah ke masa dinasti Han berlangsung ketika dirinya berlibur ke kompleks Forbidden City. Agar dirinya bisa kembali ke masa depan, Yaya memiliki misi dari system untuk menaklukkan Pangeran Mahkota yang bengis nan kejam dan menciptakan taktik mencegah pecahnya dinasti Han. #2 Transmigrasi (24 Desember 2020) #1 Klasik (3 Januari 2021) #2 PutraMahkota (3 Juli 2021) #2 Putri (18 Desember 2021)
LAURA by loraangelina22
loraangelina22
  • WpView
    Reads 3,694,467
  • WpVote
    Votes 194,582
  • WpPart
    Parts 87
••• "Ribet banget si. Lemah!" celetuk Saga yang menbuat Lau langsung menoleh ke arah Saga. "Saga apa-apaaan si kamu!" bentak Ara kepada Saga. "Saga.." panggil Alvino dengan suara dalam yang menandakan bahwa ucapan Saga tadi salah. "Aku emang lemah, jadi ga usah diomongin lagi. Aku bukannya ribet, dari tadi aku bilang buat kalian tinggalin aku disini dan aku ga minta buat di temenin. Kalau kalian ga mau lagi punya anggota keluarga kayak aku, yaudah kalian ambil anak baru dan tinggalin aku di panti sini,"ucap Lau dengan nada bergetar menahan tangis. "Adek pulang sendiri aja," ucap Lau kemudian langsung berjalan meninggalkan seluruh keluarganya sembari menangis. ••• Penasaran? Yuk langsung baca!
MARIPOSA 2 by Luluk_HF
Luluk_HF
  • WpView
    Reads 24,516,408
  • WpVote
    Votes 1,866,855
  • WpPart
    Parts 68
Mariposa kini selalu bersamanya. Mariposa selalu memencarkan keindahannya. Namun, sampai kapan Mariposa selalu bisa bersamanya? Sampai kapan Mariposa akan selalu indah? Apakah Mariposa tetap terlihat indah jika dia pergi? Mari kita mulai perjalanan baru Mariposa.