Random (Favorite)
9 stories
Terpaksa Menikahi Dokter (Republish) by rachmahwahyu
rachmahwahyu
  • WpView
    Reads 7,000,879
  • WpVote
    Votes 313,221
  • WpPart
    Parts 67
"Ayo kita nikah." Agmi terdiam sejenak. Sepertinya ada yang salah dengan pendengarannya. Apa mungkin karena dia kelaperan banget otaknya jadi agak geser ya? "Apa, Dok?" tanya Agmi akhirnya. "Ayo kita nikah," ulang Reno lagi dengan senyuman manis banget yang bikin meleleh. Jantung Agmi berpacu dengan cepat. Gila! Jadi begini ya rasanya dilamar cowok ganteng tuh kayak di Drama Korea? Tapi tunggu dulu! What? Nikah? Otak Agmi berusaha mengakses informasi yang sama sekali tidak dia pahami. "Dokter gila ya?" tuduh Agmi. "Nggak kok, saya seratus persen waras," senyum Reno. *** Agmi hanyalah koas yang misqueen. Suatu hari tanpa sengaja dia melihat Dokter Reno berselingkuh dengan Dokter Arlin, kakak iparnya sendiri! Kok si Dokter Reno malah ngajakin dia nikah sih setelah ketahuan selingkuh begitu? Apa Agmi jangan-jangan cuman dijadikan kamuflase doang agar hubungan terlarang dia nggak ketahuan? #prawirohardjoseries 3
RETAK [Sudah Terbit]✓ by AzharaNatasya
AzharaNatasya
  • WpView
    Reads 19,724,806
  • WpVote
    Votes 1,828,837
  • WpPart
    Parts 51
Sudah terbit, buku bisa dibeli di shopee. INGAT BELI YANG ORI!! [Follow akun ini dulu, bro. Anda senang, aku juga. Simbiosis mutualisme] Tuhan, mana kebahagiaan itu? "PAPA, MAMA! GLADYS DAPET JUARA SATU!" teriak Gadis berseragam putih biru itu. "SAYA TAK PERDULI! ANAK TAK TAU DIRI! ANAK TAK BERGUNA! ANAK TAK TAU MALU!" Papa? Gladys mau bahagia. Gladys mau peluk papa, Gladys juga mau manja sama papa. Mama? Gladys mau kayak mereka yang dibanggakan karena prestasinya. Kenapa Gladys gak kayak mereka? Angle? Kenapa kamu ambil semua kebahagiaan Gladys? Kenapa harus aku yang menanggung semua kesalahan yang kamu buat? -Ini tentang Gladys, remaja SMA yang tak mendapatkan kebahagiaan sejak 5 tahun lalu- -Tentang kesalahan yang seharusnya tak diperpanjang, tentang kesedihan yang selalu menghantuinya- -Kesakitan bertahun-tahun akhirnya menunjukan akan ada kebahagiaan setelah ia bertemu lelaki tampan namun memiliki kelainan- "Aku tidak sempurna, apa kamu mau menyempurnakan kekuranganku?" -Mereka memang saling mencintai, namun sayang Tuhan mereka berbeda- -Kita se-Amin, namun tak Se-Iman- ©2020- Azhara Natasya TERBIT DI @id.dreamcatcher Januari, 2021 -NO PLAGIAT!!! Start: 20 April 2020 End: 17 Agustus 2020 Terbit: 5 Januari 2021 Rank 📝 #2 keluarga 06/07/20 #1 love 13/10/20 #1 popular 08/11/20 #2 agama 02/12/20 #1 Retak 02/12/20
ICE PRINCESS • (SUDAH TERBIT) by nafiaaw
nafiaaw
  • WpView
    Reads 16,658,064
  • WpVote
    Votes 871,090
  • WpPart
    Parts 76
#VERNANDOSERIES 2 🤴🏻 Novel ICE PRINCESS bisa kamu dapatkan di shopee : glorious.official16, tokotmindo, linibuku (jangan beli bajakan ya!) Salam sayang, Kak fi ♥️ - SEQUEL OF I ADMIRED YOU: ICE PRINCESS ❄ [BISA DIBACA TERPISAH] Sebelumnya Arjuna tak pernah mengerti cara mencintai seseorang. Terbiasa dicintai membuatnya buta untuk mendekati. Hingga ia bertemu Raya, sosok gadis yang sangat misterius di matanya; dingin dan jutek. Itu first impressionnya. Segala hal tentang gadis itu membuatnya penasaran. Hingga Arjuna tau, bahwa mencintai itu bukan soal mengapa tapi soal bagaimana. Copyright. 2017 oleh nafiaaw ❄❄❄❄❄❄❄❄❄❄❄❄❄❄❄❄❄ Selamat datang di dunia es! highest rank : #3 in Remaja ( 15 Dec 2018 ) #4 in Fiksi Remaja ( 15 Dec 2018 ) #1 in Fiksi ( 24 Sept 2020 ) Thanks for your supporting❤️
I am in danger [TERSEDIA DI GRAMEDIA] by zaimnovelis
zaimnovelis
  • WpView
    Reads 31,566,349
  • WpVote
    Votes 1,155,126
  • WpPart
    Parts 54
"Jika lo mau aman bersekolah di sini, lo juga harus menghindari dua orang yang lebih berbahaya dari guru BK," kata Lisya penuh penekanan. Ocha meneguk ludah. Ia mendengarkan penjelasan Lisya dengan seksama sembari bersiap mencatat. Demi menjaga beasiswa yang diterimanya, ia harus sangat berhati-hati. Ia tidak mau beasiswanya dicabut dan membuat orang tuanya terbebani dengan biaya sekolah. "Pertama, lo harus menghindari Sean Aureliano Radeya. Dia ketua geng dari kelas XI IPA-A. Itu orangnya!" Lisya menunjuk seorang anak laki-laki yang tengah asyik membaca buku dengan kaki yang diletakkan di atas meja. Mata Ocha memicing, melihat dengan benar seorang anak laki-laki tampan berambut acak-acakan. Anak laki-laki yang dimaksud Lisya tak terlihat berbahaya meskipun tingkah lakunya tak sopan, meletakkan kaki seenaknya di atas meja. Meskipun demikian, Ocha tetap mengangguk dan mencatat nama Sean ke dalam bukunya sebagai daftar orang kedua yang harus dihindari setelah guru BK. "Kedua, Axel Sharafat Ardiaz. Dia ketua geng dari kelas XI IPS-A. Menurut gue, dia lebih berbahaya dari pada Kak Sean. Nah itu dia!" Lisya menunjuk seorang anak laki-laki tampan berambut agak gondrong. "Tapi kenapa mereka berbahaya? Kalau mereka bisa masuk ke kelas A, bukankah berarti mereka itu jenius?" Ocha bertanya-tanya. "Oh my oh my oh my God! Mereka itu ketua geng. Mereka suka merokok, balapan liar, clubbing, bullying, dan tawuran," bisik Lisya. Walaupun berbisik, intonasi Lisya masih penuh penekanan. "Terus, kenapa mereka nggak dikeluarkan?" "Itu karena ayah mereka adalah pemilik sekolah ini. Siapa yang berani mengeluarkan mereka? Bahkan Pak kepala sekolah nggak berani karena takut dipecat." By : Zaimatul Hurriyyah Highest rank #1teen fiction 22 Nov, 5-8 Des 2018 #1 di hastag romance tgl 16 April 2019
+10 more
My sweet doctor [Sudah Di Serieskan]✓ by AzharaNatasya
AzharaNatasya
  • WpView
    Reads 13,510,141
  • WpVote
    Votes 651,440
  • WpPart
    Parts 58
[HUMOR/ ROMANCE] [SERIES MY SWEET DOCTOR BISA DITONTON DI APLIKASI GENFLIX ] Aina si gadis penderita Tryphanophobia atau takut akan jarum suntik. Bagaimana kisah Aina gadis SMA yang harus menikah dengan seorang dokter muda bernama Raditya alges fernando, karena sebuah perjodohan. Akan kah kisah rumah tangga nya berjalan dengan mulus? Mampukah Radit membuat Aina si gadis polos menjadi gadis dewasa? "Target nikah kamu Dua puluh empat tahun, dan sekarang sudah dua puluh lima! Pokok nya Mami akan menjodohkan kamu!" Radit tak mungkin menolak keputusan ibu nya, dengan keadaan terpaksa ia harus menikah. Dia si gadis phobia dengan jarum suntik, pecinta coklat, dan warna biru. ***************************************** Start: 20 Februari 2020 Finish: 20 April 2020 Follow akun Author ya sebelum baca:) IG: @azhrnts ©copyright by Azhara natasya. Dont Plagiat ⚠ Terinspirasi boleh, plagiat jangan:) #1 SMA (4 Mei 2020) #1 SMA (5 Mei 2020) #1 SMA (6 Mei 2020) #1 SMA (7 Mei 2020) #1 SMA (8 Mei 2020) #1 SMA (9 Mei 2020) #1 SMA (10 Mei 2020) #1 SMA (11 Mei 2020) #1 SMA (12 Mei 2020) #1 SMA (13 Mei 2020) #1 SMA (14 Mei 2020) #1 SMA (15 Mei 2020) #1 SMA (16 Mei 2020) #1 SMA (17 Mei 2020) #1 SMA (18 Mei 2020) #1 SMA (19 Mei 2020) #1 SMA (20 Mei 2020) #1 Pernikahan dini (20 Mei 2020) #1 Radit (20 Mei 2020) #1 Aina (20 Mei 2020) #5 Humor (1 Juni 2020) #4 Sweet (26 Juni 2020) #1 Spiritual (05 Juli 2020) #2 Psikopat (25 Juli 2020)
Dia Naina (Completed) by khairanihasan
khairanihasan
  • WpView
    Reads 8,922,493
  • WpVote
    Votes 322,580
  • WpPart
    Parts 26
Ini kisah Naina Putri Praja. Sosok gadis dingin, berwajah cantik, si pemilik tatapan tajam, namun jarang tersenyum. Member Popopi yang merupakan primadona sekolah. Bersama Razi si ketua osis yang menyebalkan. Dia Naina. Khairanihasan
Nanad 2 by nuriahaf
nuriahaf
  • WpView
    Reads 690,685
  • WpVote
    Votes 47,053
  • WpPart
    Parts 33
Egois dan posesif, hal yang selalu terjadi dalam sebuah hubungan. Apakah keegoisan akan membuat sebuah perjuangan tidak ada artinya? Apakah keposesifan akan menjadikan seseorang menjadi tidak nyaman? Nanad 2 ©2019| Nuriah Afifah
Rewrite [SEDANG PRE-ORDER] ✓ by AzharaNatasya
AzharaNatasya
  • WpView
    Reads 1,622,662
  • WpVote
    Votes 100,501
  • WpPart
    Parts 32
[ROMANCE/HUMOR] (Sudah tidak lengkap) <[Disarankan baca My sweet doctor dulu ]> Kehidupan Kenzo Alges Ranawan, itu penuh dengan penantian. Dari mulai menunggu sahabat masa kecilnya, dan penantian wanita yang dia cintai. Hidupnya rumit saat bertemu wanita yang selalu mengejarnya, dan membuat Kenzo bingung dengan perasaannya. Apakah Kenzo akan mencintai sahabat masa kecilnya, atau justru mencintai wanita yang terus mengejarnya? -------- Haii, banyak yang minta buat bikin Squeel Kenzo. Dan sekarang aku buat. Jangan lupa vote dan Komen ya. ©copyright: Azhara natasya. Cover by: @azhrnts. Mulai: 20 April 2020 Kelar: 19 Juni 2020 Follow biar bisa baca semuanya ♥️
IPA & IPS (TERBIT & SUDAH DISERIESKAN) by ceritapucai
ceritapucai
  • WpView
    Reads 13,186,724
  • WpVote
    Votes 467,493
  • WpPart
    Parts 41
[SUDAH TERSEDIA DI SELURUH TOKO BUKU] [#1 in teenfiction 11.11.2016] FOLLOW DULU SEBELUM BACA, PRIVATE ACAK "Lo mau gak jadi pacar gue?" tembak Rifqi. pada dasarnya sifat anak IPA dan anak IPS berbeda drastis. Hanya karena perbedaanya mereka tidak pernah akur, mau sama kaka kelas ataupun satu angkatan. BACA SEQUEL DAN TRILOGI CERITA INI DI WATTPAD! Sequel : CLBK (Cerita Lama Belum Kelar) Trilogi : Third Chances Copyright© by chachaii_ 2016