SyfaAulia9's Reading List
95 stories
Antara Fajar Dan Senja [TERBIT] by Sweeticha
Sweeticha
  • WpView
    Reads 22,064,625
  • WpVote
    Votes 2,140,338
  • WpPart
    Parts 75
(TERSEDIA DI GRAMEDIA) PART TIDAK LENGKAP ⚠️ Fajar Arvandi, murid yang hobi bolos dan selalu membuat sekretaris pusing dengan alasannya. Jabatannya sebagai ketua gang Black Eagle tidak cukup membuat Senja segan dengannya. Hanya Senja yang berani menjewernya di depan pasukannya. Senja Arsyana, sang sekretaris yang sudah menjabat selama 5 tahun berturut-turut sejak SMP sampai SMA kelas 11. Selama 5 tahun pula Senja selalu dipusingkan dengan tingkah Fajar. Satu kelas sekaligus satu komplek dengan Fajar membuat Senja seolah-olah menjadi orang yang bertanggung jawab jika Fajar tidak masuk sekolah. Layaknya fajar yang muncul di pagi hari dan senja yang muncul di sore hari, mereka tidak bisa bersama dalam satu waktu. Begitu pula Fajar Arvandi dan Senja Arsyana. Seperti yang Vano bilang... "Fajar sama Senja jangan disatuin, nanti kiamat!" ~ Revano Ardianto. ____________________________________________ "Dih! Sukanya baperin anak orang, tapi gak mau ngasih kepastian. Dikira jemuran apa, digantung mulu." "Setelah apa yang udah kita lakuin akhir-akhir ini, lo masih butuh kepastian? Gue kira lo udah ngerti tanpa harus gue ungkapin." "Gue butuh kepastian dengan sebuah pernyataan. Percuma, lo bersikap manis kalau lo gak nembak gue berarti itungannya cuma temen. Sebagian cewek emang mau ngejalanin hubungan tanpa sebuah pernyataan, tapi gue gak mau. Gue gak mau ge-er nganggap kita jadian padahal lo gak pernah nyatain perasaan lo." "Ya udah. Senja Arsyana... gue minta lo buat jadi pacar gue mulai sekarang! Gue sayang sama lo dan gue yakin lo tahu tentang itu." Highest Rank : #1 in Acak (31/08/2020) #1 in Fiksi Remaja (03/11/2020) #1 in Teen Fiction (07/09/2020) #1 in Ketua Gang (09/09/2020) #1 in Chicklit (19/09/2020) #1 in Komedi Romantis (23/09/2020) #1 in Bucin (29/09/2020) #1 in Humor (20/10/2020) #1 in Roman (08/10/2020) #1 in Fiksi Umum (11/10/2020) #5 in Romance (14/11/2020) #1 in Bad Boy (19/10/2020) #1 in SMA (16/11/2020) #1 in Remaja (24/11/2020)
MY FUTURE HUSBAND [END] by Aindsr
Aindsr
  • WpView
    Reads 17,445,203
  • WpVote
    Votes 1,574,242
  • WpPart
    Parts 63
[PART MASIH LENGKAP] [BELUM DI REVISI] Ara tidak memiliki pilihan lain selain menerima perjodohan ini. Ia juga membutuhkan uang untuk menghidupi bunda dan adiknya. Ara ikhlas mengorbankan masa mudanya untuk menikah dengan seorang pria yang berumur cukup jauh dari dirinya. Tapi ya ngga jauh banget lah. Cuma beberapa tahun aja kok. Ara menerima semuanya, karna ia yakin akan takdir kehidupannya. Biarlah cinta datang setelah mereka menikah. Ara nyaman, dan Ara bahagia dengan Arkan. 📍Halal 📍Murni dari otak author 📍Happy reading♡
ALBARA [END] by lxvyzsa
lxvyzsa
  • WpView
    Reads 15,478,561
  • WpVote
    Votes 1,134,779
  • WpPart
    Parts 60
Albara Sabian Vernandez, mendatangi seorang gadis yang kenal Bara saja tidak. Ia langsung menjadikan gadis itu miliknya di depan semua orang yang ada, detik itu juga. "You're mine," "Gaby." Cup! ••• Start : 26/10/2021 Finish : 06/04/2022 📍 Follow sebelum membaca 📍 Tinggalin jejak di setiap chapternya [ JANGAN JADI SIDERS ! ] 📍 Kalo ada kesamaan nama, itu unsur ketidaksengajaan 📍 Jangan membawa-bawa tokoh lain ke dalam cerita ini ⚠️ PLAGIAT JANGAN MENDEKAT ⚠️
RHEINNA (END) by dheajengnovida
dheajengnovida
  • WpView
    Reads 4,200,029
  • WpVote
    Votes 367,319
  • WpPart
    Parts 69
Gue bukan iblis, melainkan malaikat maut lo 😈 Kisah tentang Rheinna Queen Putri Albert, anak bungsu keluarga terkaya no. 2 di dunia tetapi ia lah yang menjadi orang terkaya no. 1 di dunia. Rheinna adalah seorang LEADER dari GANGSTER dan MAFIA terkejam no. 1 di dunia. Wajahnya yang cantik bak dewi yunani mampu membuat siapapun takluk dibuatnya. Tetapi apa jadinya jika ia menjadi seorang FAKE NERD untuk menyelidiki kasus korupsi di sekolah miliknya? Apa jadinya pula ketika nerd dekat dengan most wanted? Akankah mereka saling jatuh cinta atau salah satunya yang jatuh cinta? Lalu apa yang akan terjadi ketika masa lalu yang ditunggu-tunggu oleh Rheinna akhirnya kembali? Ini tentang keluarga, pertemanan, dan percintaan yang dialami oleh Rheinna. Akankah ia mampu melewati semua permasalahan dalam hidupnya? Akankah ia mendapatkan kebahagiaannya? Berakhir dengan happy atau sad ending cerita ini? Entahlah.. Yang jelas cerita ini BERBEDA dari cerita fake nerd lainnya. Alurnya pun tidak terduga. Tidak percaya? Buktikan saja sendiri! - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - Happy reading guys! Don't forget to vote, comment, and share to your friends ❤
Skaya & the Big Boss ✓ by ShinyAlph
ShinyAlph
  • WpView
    Reads 22,375,195
  • WpVote
    Votes 3,392,139
  • WpPart
    Parts 87
[SUDAH TERBIT & Part Masih Lengkap] Karena suatu alasan, Skaya Agnibrata harus menyamar menjadi seorang laki-laki dan tinggal di asrama laki-laki sekolah. Penyamarannya menuntut Skaya mengubah kebiasaan dan perilakunya. Ada seorang siswa yang disegani di sekolah dan menjadi teman sekamar Skaya, Akasa Sagara Rahardian namanya. Laki-laki tampan dengan tubuh atletis yang sering membuat Skaya diam-diam tersipu. Menghindari penindasan di sekolah, Skaya mencoba membina hubungan yang baik dengan Sagara. Setiap hari dia terus memuji, melayani, dan membuat bos besarnya merasa puas sehingga mau melindunginya. Namun di suatu malam, tiba-tiba Sagara mendorongnya bersandar pada dinding dan mengurungnya di antara kedua tangannya. Menciumnya dengan keras lalu menatapnya lembut seraya berkata, "Ska, gue gak bisa munafik soal perasaan gue." Skaya menggigil setelah dicium olehnya dan membalas dengan gentir, "Tapi Big Bos, kita berdua cowok!" (ATTENTION! INI BUKAN CERITA HOMO DAN TOKOHNYA GAK HOMO!) Rank : #1 in romance [25 Juni 2021] #1 in school [25 Juni 2021] [17 Juli 2021] #1 in fiksiremaja [25 Juni 2021] #1 in cinta [25 Juni 2021] #1 in sekolah [25 Juni 2021] #1 in boys [Mei-Juli 2021] #1 in highschool [17 Juli 2021] #1 in receh [17 Juli 2021] #1 in fiksi [18 Juli 2021] #1 in teenlit [6 Agustus 2021] #1 in humor [2 September 2021] #2 in sma [2 Juli 2021] #3 in remaja [2 Juli 2021] Start : 10 Mei 2021 End : 1 September 2021
LAVENDER  by StarsShine_1603
StarsShine_1603
  • WpView
    Reads 22,202,272
  • WpVote
    Votes 2,815,491
  • WpPart
    Parts 60
{Tersedia di Gramedia} Calista Shaqueena, gadis yang begitu kuat dan berani. Mempunyai paras cantik tapi selalu menampilkan mimik muka sadis ketika melihat orang yang dibenci. Tujuannya kembali ke tempat lahirnya hanya untuk membalaskan dendam. Al Cakrawala, cowok tampan berkepribadian nakal yang menjabat sebagai ketua geng di SMA Pancasila. Geng yang dinaunginya beranggotakan lima orang anggota inti, salah satunya ada Sangga-pacar dari Shena si ratunya bullying. Geng yang bernama Skorpios itu selalu melindungi Shena, mereka menjadi benteng begitu kuat untuk gadis ular itu. Tak ada yang berani menyakiti Shena, hingga suatu waktu Calista datang dengan keberaniannya yang berkobar. "Lo berlima maju sini lawan gue! Gue nggak takut!" bentak Calista diiringi senyum miring. "Lo cewek, gue tonjok langsung ke kuburan lo!" _______________________ Dari cerita ini kalian akan tahu bahwa wanita bisa sejajar kuatnya dengan laki-laki, bahkan lebih. Rank🔥🏆 1 in #fiksiremaja (2 Juli 2021) 1 in #gengmotor (3 Juli 2021) 1 in #happy (10 Juli 2021) 1 in #playboy (30 Juli 2021) 6 in #badgirl (3 Juli 2021)
Gionatan ( SUDAH TERBIT ) by ichiyohana123
ichiyohana123
  • WpView
    Reads 16,550,164
  • WpVote
    Votes 1,606,065
  • WpPart
    Parts 61
Kriminal berbahaya itu, akan menjadi seorang ayah.
A+ by chocotwister
chocotwister
  • WpView
    Reads 13,112,196
  • WpVote
    Votes 1,858,072
  • WpPart
    Parts 68
[TERSEDIA DI GRAMEDIA; PART LENGKAP] Ada 4 orang gila di SMA Bina Indonesia: 1. Re Dirgantara, peringkat paralel pertama. Bukan kutu buku seperti bayangan lo, karena dia lebih sering ikut tawuran daripada masuk sekolah. 2. Kenan Aditya, peringkat paralel kedua. Juara olimpiade, atlet basket, mantan Ketua OSIS. Tapi lebih baik jangan berharap sama dia, karena lo bisa dihajar klub penggemarnya. 3. Adinda Aletheia, peringkat paralel ketiga. Sama sekali nggak sesuai namanya, karena dia garang, barbar, dan seram. Pernah nyaris dikeluarkan dari sekolah karena tersangkut kasus kekerasan. Intinya, dia definisi preman masa kini, jadi jauh-jauh, oke? 4. Aurora Calista, peringkat paralel keempat. Pemenang kompetisi balet Asian Grandprix, putri tunggal donatur sekolah, dan segala macam gelar lainnya. Kalau di sekolah lo ada yang model-model sok cantik, sok kaya, dan sok populer, berarti dia mirip Aurora. Masalahnya, Kalypso Dirgantari alias Kai harus berhadapan dengan 4 orang gila ini gara-gara peringkat try out-nya tiba-tiba tembus ke nomor 1. . start: 28/03/20 finish: 21/11/21 . warning: mentioned self-harm and suicide. . cover by @khia_fa [ig] all pictures inside © pinterest .
Mr. Duda [END] by inirenjanaaa_
inirenjanaaa_
  • WpView
    Reads 3,614,043
  • WpVote
    Votes 105,972
  • WpPart
    Parts 12
DUDA SERIES #2 Note: SILENT READERS BUKAN BESTIE :p Aleandro, atau biasa disapa Lean. Pria berusia 29 tahun yang jatuh cinta pada gadis SMA yang bahkan belum lulus. Bagi nya, sejak pertama ia bertatap dengan gadis berlesung pipi itu, saat itu pula ia harus mendapatkan Dera bagaimana pun cara nya. #1 fiksiremaja [30-10-2021] #3 duda [30-10-2021] #3 agegap [10-11-2021] #2 romansa [10-11-2021] Informasi pembelian Novel Mr. Duda bisa langsung dm ke Instagram @/kelelawarcantik. Start: 05-09-2021 End: 24-10-2021 Cover by: Pinterest
Duda Ganteng Itu Suamiku (Completed) by Hellowol_
Hellowol_
  • WpView
    Reads 3,691,107
  • WpVote
    Votes 211,026
  • WpPart
    Parts 33
[Warning! Mengandung banyak kebucinan] Tetangga dan teman sekelas kompak mengataiku gadis jutek. Mereka juga bilang aku nggak pedulian terhadap lingkungan sekitar. Tentu saja aku masa bodoh dengan omongan mereka, tetapi rupanya sikap tersebut justru membuat kelabakan sendiri. Suatu hari, tepatnya di malam sabtu yang bertabur bintang. Sepulang dari pesta kelulusan, aku dikagetkan dengan banyak orang berkumpul di ruang tamu. Ada papa, mama, juga abangku. Ditambah keberadaan tiga orang asing sebagai tamu. Mereka menatap, bahkan tersenyum ramah. Kentara sekali menaruh perhatian besar terhadapku. Yang membuat kaget setengah mati adalah apa yang diucapkan pria paruh baya seperti papa, terlihat berwibawa di usia kisaran 58 tahunan, "Maksud kedatangan kami untuk mengkhitbah putri kalian, Lilianna Anandhita. Untuk putra kami, Raka Narendra Mahawira." 15 kata dalam satu kalimat, sukses membuatku nyaris kena serangan jantung. Start : Oktober 2019 Finish : Maret 2020 Copyright : Hellowol_