Select All
  • Melodies
    295K 21.6K 23

    [ TELAH TERBIT ] ====Sudah diterbitkan olehBukune Publisher | Tersedia di seluruh Gramedia Indonesia dan toko buku sekitar.==== Kisah cinta segitiga memang tak pernah usang. Tiga hati terpaut dalam satu rasa. Meski tahu akan berakhir menyakitkan, selalu ada hati yang terus berjuang. "Love is the sweet melody of life."...

  • Harmonies
    275K 23.2K 36

    #TELAH TERBIT ( Sequel of "Melodies" ) Harmoni Senja-seorang dokter muda-selalu dibayangi rasa benci akan masa lalu yang membuatnya tidak percaya akan cinta. Namun, siapa sangka, Haru, seorang pasien yang kehilangan ingatan membuat Senja simpati. Rasa simpati ini kemudian menumbuhkan kembali benih-benih cinta dalam...

    Completed  
  • Assalamualaikum Oppa
    1.9M 38.3K 14

    Assalamualaikum Oppa. Sebuah cerita perjalanan seorang tour guide wanita asal Indonesia di Negri Gingseng, Korea Selatan. Cerita ini mengajak pembaca mengintip kehidupan islam di Korea, menjejaki wisata di sana, dan tentu kisah cinta tak terbayang sebelumnya. Kisah percintaan dan persahabatan antara wanita muslim deng...

    Completed  
  • SEPTIHAN
    55.7M 4.2M 60

    Selamat membaca cerita SEPTIHAN: Septian Aidan Nugroho & Jihan Halana BAGIAN Ravispa II Spin Off Novel Galaksi | A Story Teen Fiction by PoppiPertiwi❤️❤️ [PART MASIH LENGKAP] [DAPAT DIBACA TERPISAH OLEH Galaksi & Galaksikejora] [NOVEL SEPTIHAN SUDAH TERBIT 31 JULI 2020 OLEH PENERBIT COCONUT BOOKS] Septian Aidan Nugroh...

  • GALAKSIKEJORA [SUDAH TERBIT]
    43.4M 3.4M 63

    GALAKSIKEJORA by PoppiPertiwi | Bagian 2 atau Sekuel novel Galaksi. Dapat dibaca terpisah Selamat membaca kisah Galaksi Aldebaran & Kejora Ayodhya❤❤ Bercerita tentang Galaksi Aldebaran. Murid laki-laki paling berpengaruh di SMA Ganesha. Ravispa adalah nama geng besar yang dipimpin oleh Galaksi. Murid laki-laki dengan...

  • MOZACHIKO
    16.7M 1.3M 44

    [SEGERA SERIES MOZACHIKO DI WETV] [SUDAH TERBIT OLEH penerbit Loveable] [Tersedia di seluruh Gramedia Indonesia] Chiko Gadangga. Murid lelaki paling keras kepala dengan segudang masalah di sekolahnya. SMA Rajawali adalah tempatnya bertemu dengan seorang siswi hiperaktif, culun dan super ceria seperti Moza Adisti. Bany...

  • GALAKSI
    45.2M 2.7M 73

    GALAKSI by Poppi Pertiwi Bagian Pertama Galaksi : Bagian Kedua Galaksikejora [Dapat Dibaca Terpisah]❤️❤️ Dear pembaca baru & pembaca lama tahap repost ini supaya kalian bisa membaca dan terbayang bagaimana isi Novel Galaksi yaa so ikuti terus perjalan mereka di sini [SUDAH TAYANG DI BIOSKOP 24 Agustus 2023] [TELAH TER...

  • Mozachiko [My Prince Charming]
    3.3M 167K 43

    My Prince Charming rubah judul jadi Mozachiko VERSI BARU xxx Copyright © 2015 by: PoppiPertiwi 27/7/2015

  • GARDENIA
    1M 104K 11

    Selamat tinggal. Dua kata yang sangat dibenci oleh seorang Cantik. Selamat datang. Dua kata yang ingin diucapkan Tampan untuk Cantik. Cantik yang menutup hati untuk dekat dengan siapapun dan Tampan yang berusaha membuka hati Cantik kembali untuk menerima kehadirannya kapanpun. "Cantik." "Apa?" "Gue bukan manggil lo...

  • CHAT TIME MARIPOSA
    1.7M 86K 5

    Ini adalah hiburan chat time Mariposa buat kalian yang kangen Iqbal, Acha, Glen, Rian dan lainnya. Selamat membaca dan semoga suka ♥️

  • DUA BELAS "CERITA GLEN ANGGARA"
    8.7M 614K 29

    Glen Anggara, anak tunggal dari keluarga kaya raya yang memiliki kepintaran dibawah rata-rata. Glen menyukai kebebasan dan hanya ingin melakukan semua hal yang membuatnya bahagia. Sikap absurd dan menyebalkannya selalu membuat orang naik darah. Suatu hari, Glen bertemu dengan seorang gadis cantik berwajah pucat berna...

    Completed  
  • MARIPOSA
    134M 4.3M 56

    (NOVEL MARIPOSA SUDAH ADA DI GRAMEDIA SELURUH INDONESIA) Maaf ini bukanlah cerita Bad boy yang bertemu good girl. Maaf juga ini bukanlah cerita Bad Boy yang bertemu Bad Girl. Ini cerita paling anti-mainstream tentang Prasasti Hidup bertemu Landak betina. Kalau kalian Jomblo dan baca cerita ini? Saran dari saya cuma...

    Completed  
  • FILOVE
    2.1M 253K 36

    Semua manusia diciptakan untuk mangasihi, mencintai dan menyayangi. Mereka juga berhak untuk mendapatkan cinta dari siapapun. Perasaan cinta yang muncul untuk pertama kali dalam hidup seseorang dinamakan cinta pertama, yang selalu diingat dan tak pernah terlupakan. Cinta pertama seperti kepompong yang berubah menjad...

  • EL
    32.4M 1M 62

    (NOVEL TERSEDIA DI GRAMEDIA DAN SEGERA DIFILMKAN) "Kamu tau, Mario..." "Aku merasa seperti hujan dan kamu seperti langit." "Langit yang membuang hujan sesukanya, dan hujan yang selalu bodoh mau kembali ke atas langit untuk dibuang lagi." ***** Bercerita tentang seorang pengusaha muda yang sangat sukses bernama Mario...

    Completed