SecreatReminder's Reading List
3 stories
Senja untuk Langit by gina_son
gina_son
  • WpView
    Reads 16,851
  • WpVote
    Votes 2,088
  • WpPart
    Parts 27
[Judul awal : LangitSenja] FOLLOW DULU SEBELUM BACA! NGGA FOLLOW, NGGA ASIK! Note : Jangan menyimpulkan sebuah cerita dengan hanya membaca satu part saja. Jadi, baca sampai selesai ya,) -------- Cukup es yang dingin, kamu jangan ~Langit Adrian Jangan merangkai kata indah, jika hanya sekedar singgah ~Senja Tapasya ---------- Nyatanya, Senja tak Selalu bersinar. Ada kalanya ia akan redup, saat sesuatu yang berharga dalam hidupnya berada dalam titik rapuhnya. Ya! Dia Senja Tapasya yang selalu bersikap acuh atas kehadiran pria yang selalu bersikap konyol dan dia termasuk orang yang selalu berusaha mengukir sebuah senyum di wajah cantiknya. Tapi siapa sangka, bahwa gadis itu telah menaruh hati pada pria konyol itu? Ternyata, di balik wajah yang selalu nampak ceria menyimpan berjuta luka. Bodohnya, Senja baru menyadari saat pria itu sudah benar-benar rapuh. "Lang, yakin lo mau mati?" "Padahal kan kita belum jadian." "Lo mau bahagia sama gua kan? Ayo, gua juga mau!" Senja menunduk dan terus saja berbicara tanpa henti di hadapan seorang pria yang terbujur lemah di atas brankar. Ia tak kuasa melihat wajah yang biasanya berseri, kini pucat pasi. "Berarti sekarang kita pacaran?" Ucapan lirih itu membuat Senja menegang. ---------- 23 September 2020
Surah Hafalan untuk Ustadz (TELAH TERBIT) by Wardaath
Wardaath
  • WpView
    Reads 204,519
  • WpVote
    Votes 8,235
  • WpPart
    Parts 55
(SUDAH TERBIT DAN OPEN PO Info Pemesanan : 083853538110) SELAMAT MEMBACA, SALAM DAKWAH DAN UKHUWAH:) Ini bukan cerita dimana perjodohan antara anak remaja Sma dengan ketua osisnya, bukan! Ini juga bukan cerita Ceo tampan yang berhati dingin kemudian dicairkan dengan wanita polos yang menggemaskan, juga bukan! Ini juga bukan cerita cewek badgirl yang dipaksa masuk pesantren dan ujung-ujungnya menikah dengan ustadznya sendiri, jelas bukan! Apalagi cerita seorang putri kerajaan yang bertemu dengan pangeran dan hidup bahagia selamanya, sama sekali diluar itu! Ini hanyalah cerita seorang model papan atas yang kehidupannya berubah 360° dalam sehari, menikahi putra pewaris tahta pesantren besar, anak dari kiyai termashur.Keduanya memiliki sifat berbeda disatukan dalam ikatan sakral sebuah pernikahan.Suka ,duka, dan orang silih berganti dalam kehidupan mereka. Apakah mereka akan tetap bersatu seperti sepasang sepatu yang saling melengkapi?atau bahkan saling melepaskan? Sang pemilik kehidupan mereka yang akan membawa takdir mereka jauh dari segala angan-angan mereka berdua, dalam bahtera rumah tangga suci yang akan menjadi bait-bait hafalan yang dilantukan untuk penyempurna agama mereka. ---------------- Seperti Mesir yang mencintai Sungai Nil, mungkin itu adalah penggambaran terkecil rasa cintaku padamu_Azzam Ibnu Hoja Al Faruq Mengikhlaskan mu biarlah jadi perbincangan menyedihkan antara aku dan Rabbku_Adam Ibnu Hoja Al Faruq Terimakasih telah menjadi bait-bait penyempurna hafalanku_Aina Farah Agestia Dheamanti
Hujan Berjuta Rasa(Completed) by mianursaf
mianursaf
  • WpView
    Reads 2,818,567
  • WpVote
    Votes 159,359
  • WpPart
    Parts 39
#1 Pelakor - 11 Mei 2018 Sebuah keputusan sulit untuk memilih bertahan atau berpisah. Bertahan demi sang buah hati atau berpisah demi menyelamatkan hati. Karena jujur, dirinya ingin keduanya saja. 2017-2020