Select All
  • Introvert Girl
    106K 9.1K 58

    Aku tidak pernah berpacaran, boro-boro pacaran. deket sama cowo aja takut. ~Zakiya Putri Mahesa~ Cewe yang satu ini emang beda, susah banget dideketin. boro-boro dideketin, diliatin aja dia kabur. ~Septa Pradipta~ Zakiya Putri Mahesa memiliki trauma mendalam yang membuatnya selalu menghindar dari laki-laki yang berusa...

    Completed  
  • [END] High School of Mystery: Russet Case
    18.9K 2.2K 27

    [High School of Mystery 4] Sisi hanya bisa pasrah seraya menggerutu dalam hati saat Ellion yang disangka delusional terus mengekor karena mengaku sebagai cinta pertamanya. Selain karena tidak mau diganggu oleh kedua sahabatnya yang ingin "balas dendam", dia tidak terlalu menyukai keberadaan pemuda itu karena pemikira...

    Completed  
  • Quotes of 5cm.
    225K 5.1K 47

    Genta-Riani-Zafran-Arial-Ian. Ini adalah beberapa quotes dari kisah 5 sahabat yang ngga pernah bosen dibaca dan ditonton berulang kali. *** Setiap kamu punya mimpi, keinginan atau cita-cita, kamu taro disini, di depan kening kamu, jangan menempel. Biarkan dia.. Menggangtung.. Mengambang.. 5cm di depan kening kamu.

    Completed  
  • Another Side
    49.8K 5.9K 37

    "setiap manusia punya sisi yang lain dalam dirinya" [Paranormal, Mystery, Thriller] #5 in Paranormal (11-02-2018)

    Completed  
  • Mantra Coffee Classic
    293K 48K 124

    Kebayang gak sih 4 anak indigo tinggal barengan & buka coffee shop? mereka jualan kopi sambil buka konseling seputar kasus supranatural dan memecahkan kasus tersebut. Andis, Dirga, Tama & Fajar adalah mahasiswa baru yang merantau ke Yogyakarta. Mereka tinggal bersama dan membuat coffee shop. Mantra Coffee namanya. Men...

    Completed  
  • RAIHAN STORY'S ✅
    220K 11.9K 29

    Cover by : @safitrithia25 Kesempurnaan fisik melengkapi tubuh lelah nan rapuh itu.Tersenyum menutup kesedihannya. Ia tidak suka dikasihani. Ia ingin dirinya disayang kembali dengan tulus tanpa paksaan dan rasa kasihan. Dia, Raihan Devano Putra Penasaran? Kuy dibaca!!!! Biarpun udah END tetap di vote yhhh💗💗💗

    Completed  
  • [TERBIT] High School of Mystery: Scarlet Case
    44.2K 1.4K 10

    Dihapus sebagian demi kepentingan penerbitan. . "Kami tidak akan membiarkan pelaku kriminal berkeliaran bebas. Siapapun dia." Kira Ishida, seorang gadis berusia tujuh belas tahun pindah ke sekolah baru yang jauh dari kota asalnya. Itu terpaksa dia lakukan mengingat ayahnya yang pindah bekerja ke kota itu. Sekolah bar...

    Completed