💓
3 stories
The Perfect Husband (Sudah Terbit) by penulisrahasia
penulisrahasia
  • WpView
    Reads 6,474,448
  • WpVote
    Votes 180,090
  • WpPart
    Parts 31
SUDAH TERSEDIA DI GRAMEDIA. "Sudah berapa banyak dosa yang aku tanggung karena sikapmu, Ayla?" -Arsen Wafi Haliim - ********* Dia baik hati, lemah lembut, sopan, sabar, penyayang dan rajin beribadah. Sangat tidak cocok jika disandingkan dengan wanita pemberontak, keras kepala, tengil, kolot dan suka berpikiran negatif. Menghadapi watak Ayla, adalah ujian terberat dalam hidup Arsen. Lantas mampukah Arsen membuat Ayla berubah dan merubuhkah sikap tengil Ayla? Tapi ... bagaimana jika suatu hari nanti Arsen menyerah dan segala kesabarannya murka? Tuhan sengaja mengutus lelaki yang baik untuk dipertemukan dengan wanita yang buruk agar umat-Nya dapat kembali ke jalan yang benar dengan cara dibimbing. Ketika pernikahan mereka mulai diuji, Arsen berjuang mati-matian demi membahagiakan Ayla. Seberat apa pun cobaan hidup yang Ayla hadapi nanti, Arsen selalu berusaha setia di sisinya, menjadi suami yang sempurna dan kepala keluarga yang baik untuk istrinya. "Suka banget sama cerita ini, tengkis Maaakkk udah bikin cerita yang moodnya bisa naik turun, banyak bangt pembelajaran dari cerita ini. Ini rekomendasi bgt!" -pembaca- Ps: Semoga dari kisah ini kita semua bisa menjadi manusia yang lebih baik lagi. #demamArsen Salam, Mak Arsen.
Satu Cerita Untuk Kamu (Terbit) by baeforlyfee
baeforlyfee
  • WpView
    Reads 810,191
  • WpVote
    Votes 88,290
  • WpPart
    Parts 64
Bercerita tentang Renjana Manohara, anak perempuan lugu namun ambisius, yang baru saja masuk ke bangku sekolah menengah atas di tahun 2019. Membawanya bertemu Radipta Abra Supala, laki-laki mati rasa yang penuh tanda tanya. "Kita diciptakan hanya untuk saling mengenal." "Aku akan melakukan hal apapun supaya Tuhan bisa ubah takdir kita untuk saling mencinta." Tapi Renjana lupa. Tak ada satupun cara untuk mengubah takdir Tuhan yang sudah ditetapkan. Meski sekeras apapun ia berusaha. start: june, 2022 © baeforlyfee, 2022
LEIDEN by aing_Rahmaaa
aing_Rahmaaa
  • WpView
    Reads 18,936,401
  • WpVote
    Votes 2,058,061
  • WpPart
    Parts 56
"Skala, bisa antar aku ke psikolog?" "Ngapain sih? Gue mau balapan. Lagian Lo, kan nggak gila." "Skala, ada waktu nggak? Aku mau cerita," "Cerita tentang ayah lo yang selalu mukulin lo? Gue bosen dengernya. Gue nggak mau diganggu!" "Skala, boleh pinjam uangnya? Aku dari kemarin malam belum makan. Ayah ngelarang aku makan." "Nggak ada! Uang gue mau gue pake clubing," "Skala bisa jemput aku? Karina, sahabat aku meninggal bunuh diri. Tolong anterin aku kesana," "Nggak bisa. Gue lagi ngegame, jadi orang jangan nyusahin ngapa sih!" Diacuhkan oleh pacarnya, dikasari oleh ayahnya, dibiarkan oleh ibunya dan yang paling menyakitkan ditinggal oleh sahabat satu-satunya membuat Rhea semakin terpuruk. Rhea benar-benar ada dititik yang paling rendah sekarang, tak ada siapapun yang peduli dengannya. Ditambah lagi dengan penyakit yang bersarang ditubuhnya membuat Rhea semakin benar-benar hilang selera hidup. Kebahagiaan sama sekali tak pernah mampir ke kehidupan Rhea. Lalu untuk apa Rhea hidup jika harus selalu menderita. Tuhan, Rhea sudah tak sanggup. Rhea ingin istirahat. Untuk selamanya. *LEIDEN DIAMBIL DARI BAHASA JERMAN YANG MEMILIKI MAKNA PENDERITAAN. Highest Rank : #rank 1 in hurt (31/01/2021) #rank 1 in sad (07/02/2021) #rank 1 in fiksiremaja (08/02/2021) #rank 1 in acak (12/02/2021) #rank 1 in penderitaan (14/02/2021) #rank 4 in cinta (15/02/2021) #rank 1 in bad (18/02/2021) #rank 1 in populer (21/02/2021) #rank 1 in puisi (22/02/2021) #rank 1 in sekolah (20/03/2021) #rank 2 in teenfiction (22/03/2021) #rank 1 in remaja (27/03/2021) #rank 1 in broken (31/03/2021) #rank 1 in brokenhome (06/04/2021)