Fantasi
3 stories
AQUA World by PrythaLize
PrythaLize
  • WpView
    Reads 1,271,575
  • WpVote
    Votes 169,898
  • WpPart
    Parts 26
[Fantasy & (Minor)Romance] Seluruh umat manusia tahu kenyataan bahwa volume air di bumi semakin naik dan menenggelamkan satu persatu pulau di dataran rendah. Namun, bumi terlalu berharga untuk ditinggal. Semua itu menyisakan penyesalan yang amat dalam bagi para manusia di masa itu, masa di mana perlakuan keji manusia di masa lalu yang membuat bumi semakin rusak, dan semua dampaknya harus dialami oleh mereka yang tidak bersalah. Meskipun ada banyak prediksi tentang tenggelamnya seluruh daratan pada akhirnya, tapi tidak seluruh manusia bisa mengungsi ke planet baru yang lebih menjanjikan. Berkat perkembangan zaman dan kemajuan teknologi, mereka bisa bertahan di planet baru itu. Seluruh warga yang menetap di bumi mempunyai hak untuk naik ke pesawat angkasa sebagai alat jaga-jaga, jikalau dalam kondisi darurat, mereka diperbolehkan meninggalkan bumi dan akan diterima dengan baik di planet baru. Pada suatu hari yang tak terduga, tiba-tiba saja air menaik drastis. Padahal biasanya air bisa bervolume tetap ataupun naik setengah mili-secara serentak di seluruh daratan. Aku tidak pernah menduga bahwa semua orang naik ke pesawat angkasa dan pergi meninggalkan bumi, tanpaku. Glamor cover by @Ariski *** Genre: Fantasy, SciFi, Adventure and (Minor)Romance ©2017, Cindyana H Highest rank #5 Fantasy
My Ghost (TAMAT) by AyaEmily2
AyaEmily2
  • WpView
    Reads 7,019,410
  • WpVote
    Votes 496,071
  • WpPart
    Parts 24
[CERITA MASIH LENGKAP SAMPAI END] Syafira tak menyangka apartemen yang disewanya ternyata berhantu. Pantas saja harga sewanya sangat murah dan para tetangga bergidik ngeri saat tahu Syafira menempati apartemen itu. Tapi dia sama sekali tidak merasa takut. Hantu itu berwajah tampan dan membuat otak pengkhayal Syafira memikirkan berbagai adegan cinta. Hingga akhirnya dia benar-benar terjerat. Mulai merasa nyaman dengan kehadiran si hantu. Menikmati sentuhannya yang dingin. Rindu saat dirinya jauh. Namun perlahan kenyataan menghantam dirinya. Mereka berasal dari dua dunia yang berbeda. Akankah mereka terus bersama dan bahagia selamanya seperti dalam novel yang biasa Syafira tulis atau perpisahan tetap terjadi? --------------------------- Dipublikasikan pertama kali : 19 Mei 2019 Selesai : 27 Agustus 2019 Copyright © Mei 2019 by Aya Emily
QUERENCIA by pipit_vie
pipit_vie
  • WpView
    Reads 131,587
  • WpVote
    Votes 10,442
  • WpPart
    Parts 29
Masih ingat dengan cerita Keong Emas dan Pangeran Kodok yang dicium cinta sejatinya akan menjadi manusia kembali? Tapi ini bukanlah kisah keduanya. Ini adalah kisah Adisty yang tak sengaja mencium patung kayu kecil dan kini berubah menjadi manusia tampan. Terkejut jelas bagi Adisty ,apalagi lelaki itu berkata bahwa dia adalah anak dari Panembahan Senopati dari kerajaan Mataram Islam. Adisty menganga tak percaya dengan apa yang dilihatnya. " Aku adalah Raden Rangga Samudra anak pertama dari Panembahan Senopati kerajaan Mataram. Dan kau harus tunduk padaku bila tak ingin ku lenyapkan". Ucapnya dengan angkuh. "Anjir siapa lo ngatur-ngatur gue?Dan ya sekarang kerajaan bapak lo udah nggak ada, jadi nggak usah belagu". Balas Adisty tak terima. Apakah Adisty perlahan menerima kehadiran Rangga karena lelaki itu yang datang dari masa lalu sehingga tak memiliki keluarga itu?Atau dia membiarkan Rangga terlantar dijalanan ibukota?