Romantis
4 stories
Jurnal Tentang Kamu [Sudah Terbit] by triviaindriani
triviaindriani
  • WpView
    Reads 681,382
  • WpVote
    Votes 22,399
  • WpPart
    Parts 28
[Dihapus sebagian] Tirta Ayudisa. Seorang gadis 17 tahun yang gemar menyendiri. Tidak ada satupun teman yang dimilikinya. Gadis baik yang dianggap aneh semua orang karena sikap introvertnya. Karena kedua orang tuanya meninggal, Tata terpaksa harus pindah sekolah dan tinggal bersama omanya. Dia tidak memimpikan hal lain, hanya ingin hidup tenang untuk mencari ilmu, tanpa harus menjadi korban bullying. Bara Hadrian. Siswa SMA Pertiwi terkenal karena segala kesempurnaan yang menempel pada dirinya. Salah satu dari tiga serangkai yang banyak dipuja para siswi. Tapi, tidak ada satupun dari mereka yang bisa membuat hati Bara terpikat. Hatinya sedingin es kutub utara dan sekeras batu karang di samudera. Entah sengaja atau tidak, mereka pertama kali bertemu di antara banyaknya manusia yang lain. Lalu takdir mempertemukan mereka dalam kisah yang terus berlanjut, naik turun, berkelok-kelok. Akhirnya? Siapa yang tahu? (17 September 2019-26 Oktober 2019) *** Cerita ini pure bin murni hasil imajinasi dan renungan keras author. Mohon dihargai dengan cara terbaik versi kalian.
Bidadari Bermata Bening by yuniiRmdhn02
yuniiRmdhn02
  • WpView
    Reads 2,506,520
  • WpVote
    Votes 125,807
  • WpPart
    Parts 43
"Meninggalkannya dengan satu alasan memenuhi perintah Allah. Hal inilah yang memang harus aku jalani, dan aku pilih dari dulu sebagai seorang muslimah. Lebih baik mencintai dalam diam dan memperbaiki diri demi seorang imam yang dipilihkan Allah untukku kelak." -Anna Althafunnisa- Kini ia berusaha melepaskan apa yang paling berarti bagi dirinya, Takdir dari Allah yang mengubah segalanya. Akan seperti apa?
Mahasiswa KOPLAK [DITERBITKAN] by mauulanawisnu
mauulanawisnu
  • WpView
    Reads 822,093
  • WpVote
    Votes 30,349
  • WpPart
    Parts 14
[SEQUEL KETUA OSIS KOPLAK] TERSEDIA DI TOKO BUKU . setelah melalui revisi ... dan segera diterbitkan berbeda versi dengan cerita sebelumnya. . Nurman Suherman, adalah mahasiswa yang sedang mengejar cita-citanya melalui bangku kuliah, bersma dua temannya dari SMA. . . . {CERITA DI PRIVATE SECARA ACAK FOLLOW PENULIS SEBELUM MEMBACA AGAR KUMPLIT}
ATHLAS by Katakokoh
Katakokoh
  • WpView
    Reads 23,028,482
  • WpVote
    Votes 508,678
  • WpPart
    Parts 29
Memiliki ciri fisik yang berbeda dari kedua kembaran lainnya, Athlas Naluna Megantara, merasa bahwa dirinya bukanlah anak dari Nakula dan Aluna, di tambah lagi sikap Nakula yang selalu seenaknya dan membedakannya dengan Athalan dan Athilla membuat Athlas semakin tidak menyukai Papanya itu. Cowok manis berlesung pipi ini juga memiliki pacar yang cantik bernama Laudia dan sahabat yang baik bernama Vella. Lalu bagaimana jika Athlas mengetahui sesuatu yang mungkin akan mengubah dirinya? ATHLAS Trilogy Of Senior's © 2017 Katakokoh