8 stories
Laila Dan majenun by Aca929815
Aca929815
  • WpView
    Reads 657
  • WpVote
    Votes 14
  • WpPart
    Parts 6
Cinta sejati mampu menjelma menjadi kekuatan yang tak ada habis- nya. Cinta antara Qays dan Layla mampu membuktikannya, yang kemudian dikenal dengan kisah Layla dan Majnun. Kisah cinta abadi dari negeri Timur ini cukup termasyhur, hampir disamakan dengan kisah Romeo dan Juliet. Meski begitu, kisah ini lahir sebelum karya William Shakespeare itu tercipta.
Yusuf Dan Zulaikha [Compeleted] by its_anrrf
its_anrrf
  • WpView
    Reads 25,039
  • WpVote
    Votes 1,092
  • WpPart
    Parts 11
Disaat Zulaikha mengejar cinta Yusuf,Allah menjauhkan Yusuf dari Zulaikha. Tetapi saat Zulaikha mendekatkan Sang Pemilik hati, Allah mendekatkan Yusuf kepada Zulaikha. *** Tidak mudah baginya untuk melakukan ini,tapi disaat hati sudah mulai lelah,hal apa lagi yang bisa kita lakukan selain mundur secara perlahan? *** copyright©2018 by its_anrrf 124 in islami 18 in spritual 129 in spritual
Seperti Cinta Ali Dan Fatimah by Risasalsabila12
Risasalsabila12
  • WpView
    Reads 1,715
  • WpVote
    Votes 134
  • WpPart
    Parts 24
Memendam perasaan tanpa harus bertutur kata.Itu lah yang dilakukan kedua insan ini,Risa&Riyad. Mendiamkan perasaan yang sudah ada, hanya itu yang mampu dilakukan mereka.ya hanya diam.tanpa ada komunikasi yang khusus untuk membicarakan tentang perasaan mereka masing-masing.Tiga tahun lamanya mereka memendam perasaan yang sama tanpa ada seorang pun yang tau tentang perasan mereka.kecuali diri mereka masing-masing dan pemilik cinta seutuhnya.Allah. Apakah mereka masing-masing mampu untuk bertahan dengan perasaan mereka.ataukah kandas.?
Cinta di Sepertiga Malam (Revisi) by MarS2511
MarS2511
  • WpView
    Reads 419,275
  • WpVote
    Votes 15,318
  • WpPart
    Parts 40
Petualangan Cinta lewat sebuah do'a kepada Allah yang dibisikkan ke bumi. Bertemu dengannya karena sebuah perlombaan. Dan kini kembali bertemu dengannya dengan cara yang sama dengan suasana berbeda. _Nabilla》Dzaki_ #25_270918 in spiritual #24_190918 in spirutual Tag: #1_250618 - sholat #4_240618 - Muhammad #1_280818 - Allah 84-baper by 7,95k Mulai 14 April 2018
Cinta dalam Doa by asyaahhhndiraa
asyaahhhndiraa
  • WpView
    Reads 17,961
  • WpVote
    Votes 283
  • WpPart
    Parts 6
Cinta mu dalam Do'a lebih menarik bagiku BIASAKAN VOTE DULU BARU BACA:)))
Cinta Dalam Doa by RatihSari2
RatihSari2
  • WpView
    Reads 4,233
  • WpVote
    Votes 80
  • WpPart
    Parts 12
Aku mungkin tidak bisa memilikmu seutuhnya, namun aku selalu menyelipkan namamu di setiap doa ku, aku selalu meminta pada tuhan agar aku dijodohkan dengan mu dan aku juga selalu meminta pada tuhan agar menyatukan aku denganmu saat aku sudah menjadi kepribadian yang jauh lebih baik dari pada sebelumnya
Aku Ingin Bersamamu di Surga by nursahab
nursahab
  • WpView
    Reads 78
  • WpVote
    Votes 0
  • WpPart
    Parts 3
Kisah haru seorang gadis menghadapi ibunya yang 'hancur'
Dear Bidadari Ku ✔ by Rainbowliee
Rainbowliee
  • WpView
    Reads 1,097,276
  • WpVote
    Votes 68,049
  • WpPart
    Parts 40
⚠️COMPLETED ⚠️DON'T COPY MY STORY, PLEASE ⚠️SEQUEL "IMAMKU BADBOY" ******** Romace-spiritual Dear Bidadari ku Mengenal mu adalah suatu keberuntungan untuk ku, apalagi bisa menikahi mu Terima kasih telah sudi menerima ku sebagai pelengkap iman mu Terima kasih atas cinta dan kasih sayang mu Terima kasih atas kesempatan kedua mu Terima kasih karena mau menemaniku di dunia dan insya'allah di surga Ana Uhibbuki Fillah, Bidadari ku NOTE: Jangan terpaku dengan prolog, apa yang ditulis diprolog belum tentu menjadi endingnya. Itu hanya sepenggal cerita ini aja dan bukan endingnya. Ok happy reading guys... (FOLLOW DULU SEBELUM BACA)