Hate (Suara untuk Albi dan Aldi)
(Biasakan follow dulu baru baca, biar kalian dapat notifikasi update cerita dan lainnya) Tadinya hidupku sangat bahagia, tetapi semenjak orangtuaku meninggal karena kasus pembunuhan, hidupku langsung berubah seperti berada di neraka. Aku akan sangat membenci dan tidak akan pernah memaafkan pelaku pembunuhan beserta s...