Religi story ♡
76 stories
Simfoni Takdir ✔ by Ayatulhusna_
Ayatulhusna_
  • WpView
    Reads 152,311
  • WpVote
    Votes 9,705
  • WpPart
    Parts 37
Rama, laki-laki yang sejak dulu Azia kagumi nyaris menjadi suaminya. Setelah Azia pulang dari Mesir, kedua orang tua mereka sepakat untuk menjodohkan anak-anaknya. Tapi Azia tidak bisa menerima perjodohan itu. Diam-diam ternyata Haura, adiknya mencintai Rama. Sebagai seorang kakak, Azia sangat ingin memberikan kebahagiaan untuk adik satu-satunya. Hingga pada akhirnya, Azia meminta Rama untuk menikahi adiknya. Lantas, apakah Azia benar-benar mampu untuk melepaskan kekasih hatinya? Lelaki yang selama ini ia sebut di dalam doa agar berjodoh dengannya. Azia sadar, menyebut nama seseorang di dalam doa adalah cara mencintai yang paling rahasia. Azia harap ia melakukan ini memang atas dasar keikhlasan. Bukan karena ingin mengharapkan agar digantikan dengan yang lebih baik. "In syaa Allah saya ikhlas kamu menikah dengan, Haura." "Tapi saya hanya ingin menjadikan kamu istri saya, Azia. Apa ini artinya kamu menolak saya secara halus?" Azia menitikkan air mata. Sungguh ini bukanlah sebuah keputusan yang mudah. 🍁🍁🍁 Ramadhan Shidiq Arsyahlan Haura Mariam Az-zahra Raihana Azia Qulaibah Marvin Immanuel Pratama Ariel Muhammad Arga Nugraha Pradipna
[5] Sebelum Akad  by hallo_milkyway
hallo_milkyway
  • WpView
    Reads 30,146
  • WpVote
    Votes 3,806
  • WpPart
    Parts 19
*Rabi'ah Al-Adhawiyah Setelah melaksanakan wisuda, Muhammad Zaki El-Haitami dilamar oleh Shofi, teman santrinya. Namun, ketika Zaki meminta waktu tujuh hari untuk memikirkan, dipertemukan kembali dengan Hala, perempuan 22 tahun yang sejak kecil selalu berhasil mengambil perhatian Zaki. Hingga di sore senin, dia harus mengambil salah satu dari dua pilihan yang cukup berat. Shofi, perempuan cerdas berhati sutera atau Hala, gadis biasa yang telah memegang seluruh masa lalu Zaki. Sebelum Akad, berbicara tentang sebuah keluarga, persahabatan dan cinta yang terjadi dalam satu waktu bernama fana.
Wa'alaikumussalam! Calon Imam! [END] [SEGERA TERBIT] by Ryaniii_
Ryaniii_
  • WpView
    Reads 1,074,617
  • WpVote
    Votes 98,054
  • WpPart
    Parts 45
Spin-off ADIBA SEGERA TERBIT #1 in spiritual (3 Agustus 2020) #1 in muslimah (3 September 2020) #1 in quotes (13 Oktober 2020) #1 in religi (27 Januari 2021) [Teenfiction x Spiritual] ⚠️WARNING⚠️ ✨✨✨ Ini tentang perempuan bar-bar yang setiap pagi selalu di sapa dengan salam oleh si ketua rohis. Namanya Namira Al- Hauraa. Perempuan dengan segala tindak tanduk kelakuan yang suka bikin heboh satu sekolah. Kehidupan Namira, yang awalnya terlalu bebas, kini berubah karena ketidaksengajaannya yang tertidur di ruang rohis. Semuanya, bermula dari sini~ ✨✨✨ Start : 26 Mei 2020 Finish : ? Happy Reading, guys!
FANA [TERBIT]✔️ by swp_writingproject
swp_writingproject
  • WpView
    Reads 19,114
  • WpVote
    Votes 2,773
  • WpPart
    Parts 16
[SUDAH BISA DIPESAN DI SHOPEE : Lumiere_Publishing] Blurb: Kisah bermula dari kepiawaian Khalik menobatkan diri sebagai penggagas santri idaman, Shohibul Qolbi, yang beranggotakan Bayu, Syahrul, Bara, Arif, dan Imam. Mengisahkan perjalanan mereka selama menjadi santri di Pondok Pesantren Darul Akhyar. Di tengah relasi persaudaraan yang hakiki, tak sekelumit masalah pun berdatangan. Namun, di tahun ketiga, mereka sungguh diuji keimanan dan kepercayaannya satu sama lain. Tekhususnya Khalik dan Bayu yang memiliki masalah terhadap santri putri yang mereka kagumi. Hingga pada hari kelulusan, sebuah lensa kamera yang menghasilkan gambar fatamorgana membuat satu persatu dari mereka tersadar bahwa semua keindahan dunia hanyalah tipu daya semata. Apa sebenarnya yang terjadi hingga permasalahan tersebut berimbas pada persahabatan Shohibul Qolbi? Copyright ©2020|Wahyudi Pratama
The Sweetest Secret [SELESAI] by ladyedelweis_
ladyedelweis_
  • WpView
    Reads 1,731,661
  • WpVote
    Votes 177,363
  • WpPart
    Parts 42
WARNING!!! BAPER STORY ⚠ Romance - Comedy WISTARA FAMILY Hafizh Ananda Wistara *** Kamu sukanya dia?! Tapi, kalau Tuhan maunya kamu sama aku, kamu bisa apa? -The Swetest Secret- *** Menurut Hawa, jodoh adalah rahasia Tuhan yang paling manis. Jodoh adalah suatu hal yang tak bisa diduga. Kadangkala mencari jauh-jauh, padahal sosoknya ada di depan mata. Iya, kan? Kadangkala mengharapkan yang belum pasti, padahal yang pasti sedang memintamu dalam do'a. Kadangkala berusaha menutup mata karena tak percaya. Tapi mau tak mau, karena Tuhan sudah berkehendak, pada akhirnya tetap bersama. Ya memang semanis itu. Bicara soal jodoh, siapa sih yang tahu jodoh yang pasti untuk dirinya? Karena itu, jodoh adalah rahasia Tuhan yang paling manis. Setidaknya itulah menurut Hawa. *** Masih ada waktu. Masih ada kesempatan. Masih ada Tuhan. Selama semua itu masih ada, manusia tidak boleh kehilangan harapan. -The Sweetest Secret- *** Cover by @putri_graphic DON'T COPY MY STORY!!! Publish 25 April 2020 End 8 Juni 2020
ASA [TERBIT] ✔️ by swp_writingproject
swp_writingproject
  • WpView
    Reads 28,404
  • WpVote
    Votes 3,374
  • WpPart
    Parts 20
BISA DIPESAN DI SHOPEE: lumiere_publishing ******* "Jika roketku berhenti, akankah semua bintang yang kubawa terhempas ke bumi?" Meda pernah memiliki harapan seluas angkasa Ia sudah menyiapkan mimpi hingga prosesnya, runtut seperti rumus matematika Memilih pergi ke Darul Akhyar dan menjalani keseharian sebagai santri, tak pernah ia sesali. Namanya malah semakin bersinar layaknya Matahari. Sayang, tak selamanya Matahari itu terus bersinar terang. Kabar dari ibunya, membuat Meda harus merelakan semua mimpi yang telah ia rakit. Ini kisah tentang asa yang dipaksa berhenti. Tentang luka yang digores dengan belati. Tentang menerima kala hati tak pernah ikhlas merelakan. Mana yang harus Meda pilih? Memperjuangkan mimpi, ataukah melepasnya demi orang tersayang?
Wo ai Ni, Aku Mencintai-Mu by Ayla_zf
Ayla_zf
  • WpView
    Reads 1,747,911
  • WpVote
    Votes 155,755
  • WpPart
    Parts 65
🏅#1 in Spiritual 02.01.19-10.01.19 Kaizen Morel, pemuda non muslim yg anti Islam. Namun, pertengkarannya dengan Kuntum Khaira Ummah gadis jelita berkerudung itu mengubah semuanya. Gadis itu sukses mencuri hatinya, membuatnya penasaran setengah mati. Tapi setelahnya gadis itu seperti menghilang. Rasa penasarannya mempertemukan Zen pada Khalila El Syifa, seorang putri ulama- gadis berkerudung yang anti berinteraksi dengan cowok. Seperti jalinan takdir, berawal dari sharing hingga diskusi, seorang Syifa yang gigih mampu mengubah cara pandang Zen, membuat ia makin tertarik kepada Islam. Tapi sialnya, kesalahpahaman membuat hubungan baik itu menjadi runyam. Tiga kata itu memporak-porandakan semua. Aku. Suka. Kamu. Kemanakah takdir akan menggiring mereka? Akankah Zen menerima Islam dan menjadi mualaf? Bagaimana dengan konsekuensi serius yang mengancamnya? °°° Ini adalah kisah tentang pencarian, tentang azzam, tentang amanah, tentang ketsiqohan; dan atas itu semua; bolehkah ia sedikit egois? Sekali saja! dalam hidupnya; untuk ikrar sakral itu, Cinta? Aku akan sangat excited membaca komen darimu. See you in Prolog yaa! Tamat pada 31 Agustus 2018 _••_ If you are reading this story on any other platform OTHER THAN WATTPAD, you are very likely to be at risk of a MALWARE attack. If you wish to read this story on it's original, safe, form, PLEASE GO TO: https://my.w.tt/KXl1liPKQP
Cinta Untuk Hanum [SELESAI] by ladyedelweis_
ladyedelweis_
  • WpView
    Reads 2,785,000
  • WpVote
    Votes 125,327
  • WpPart
    Parts 32
Romance-Comedy SERIES WISTARA FAMILY Hanum Maida Wistara Kalau baca cerita ini, kalian gak akan bisa berhenti tersenyum :) Hati-hati! Menimbulkan kebaperan dan penasaran akut. Gemas berkepanjangan dan menimbulkan rasa gak sabaran untuk segera baca part selanjutnya. *** Ini cerita lanjutan dari Mengejar Cinta Ashwa. Gak mesti baca MCA dulu karena ini cerita Hanum, anaknya Alan dan Ashwa. Tapi aku saranin buat baca MCA nya karena ceritanya dijamin seruuuu DON'T COPY MY STORY!!! Cover by @putri_graphic Hak Cipta Dilindungi Oleh Undang-Undang! Copy Right 2019© AdeliaNR Publish... 03 November 2019 Selesai 04 Maret 2020
Ikhwan [SELESAI] by ladyedelweis_
ladyedelweis_
  • WpView
    Reads 3,280,023
  • WpVote
    Votes 279,097
  • WpPart
    Parts 33
Teenfict-Romance-Religi ⚠BAPER STORY⚠ Namanya Ikhwan. Laki-laki itu berbeda, selalu terlihat sangat sederhana dan tidak banyak gaya seperti remaja zaman sekarang pada umumnya. Aku pikir dia orang yang aneh. Tidak pernah menatap perempuan. Tidak pernah menyentuh perempuan. Sampai aku mengira sepertinya dia takut dengan perempuan. Awalnya aku tidak perduli dengan semua keanehan itu. Dia memang sudah sering di cap aneh. Karena tidak jarang ia berjalan menyusuri koridor dan naik turun tangga sekolah dengan mulut berkomat-kamit sambil memainkan jemarinya. Tapi lambat laun, aku mulai mengerti. Sedikit demi sedikit, aku tahu alasan dibalik setiap sikap anehnya. Semakin mendekat, aku tau apa yang dia gumamkan. Dan sejak saat itu, aku mulai mengaguminya. *** Allah memiliki caranya sendiri dalam mempertemukan apa yang memang sudah seharusnya menjadi milik kita. Cukup percaya dan berdoa kepada-Nya. Sungguh, hanya Dia yang paling mengetahui apa yang baik untuk kita. *** Bukan hanya cinta-cintaan. Insya Allah bacaan ini bermanfaat. Tolong baca dulu beberapa part :) Copyright©2019 Adelia NR Dibuat... -12 Maret 2019 Selesai -19 Mei 2019 OPEN PO 8 Juni - 22 Juni Republish -23 April 2020
TAKDIR by swp_writingproject
swp_writingproject
  • WpView
    Reads 23,223
  • WpVote
    Votes 3,535
  • WpPart
    Parts 24
Update setiap hari Selasa dan Jumat 🌹🌹🌹 Ada senyum dan luka membalut kehidupan Hafshah. Ia tidak pernah menyangka, apakah ini sebuah anugerah atau malah musibah. Namun rasanya Hafshah merasa bahwa ini memang sebuah musibah. Sebab kehidupan yang selama ini ia jalani tidak seberuntung yang dimiliki orang lain. Berada di Darul Akhyar, setidaknya bisa memberinya pelajaran hidup yang berharga. Merasa beruntung karena pernah menjadi santri di sana. Tapi, tempat itu juga memberikan luka baginya. Satu hal yang tidak pernah terbayang dalam hidupnya.