Fantasi
11 stories
GALAXY MAGIC ACADEMY《END》 by Chloe_Val
Chloe_Val
  • WpView
    Reads 127,577
  • WpVote
    Votes 6,916
  • WpPart
    Parts 22
Keisha dan Clara.... Keisha adalah keturunan keluarga Fairy. Clara adalah keturunan keluarga Tale. Keluarga Keisha dan Clara sangatlah dekat sehingga membuat suatu Galaxy bernama 'WHITE' Keluarga Keisha dan keluarga Clara,tinggal di bumi.Tapi,sayangnya takdir mereka berubah karena mereka direkrut untuk bersekolah di Galaxy tersebut.Sekolah itu bernama... "Galaxy Magic Academy" #my first story
Vilcathe Academy (End) by Salwastabita
Salwastabita
  • WpView
    Reads 138,098
  • WpVote
    Votes 7,757
  • WpPart
    Parts 42
(Cover by Lentera Literatur) Eville, gadis manis yang mengalami suatu kejadian yang membuat dirinya harus bersekolah di Vilcathe Academy. Sahabat kecilnya ternyata juga bersekolah di sana. Vilcathe Academy atau singkatnya VA adalah sekolah khusus untuk anak-anak berkekuatan melebihi manusia. Di sana, anak-anak tersebut akan belajar mengendalikan kekuatan masing-masing. Konon menurut buku tua bersejarah di VA, setiap 100 tahun sekali peperangan antara reinkarnasi 3 dewa 3 dewi dengan dewi kegelapan yang telah terjadi selama 300 tahun yang lalu akan terus terjadi dengan jalan dan akhir yang berbeda tentunya. Katanya peperangan itu telah berakhir 100 tahun yang lalu karena dewi kegelapan telah disegel. Namun, VA beberapa kali di serang monster raksasa. Apa yang sebenarnya terjadi? Waktu terus berjalan hingga tibalah kenyataan yang harus dilawan Eville dan teman-temannya. Apakah itu? Berhasilkah mereka? //Baca lengkap Vilcathe Academy di aplikasi Dreame atau Innovel// //Vote dan comment, hargai penulis^^// //Cerita ini dibuat dan tamat pada tahun 2018. Ketika saya baru suka menulis, belum belajar dari karya hebat milik orang lain.. jadi, ada banyak typo dan kekurangan lainnya di sini.//
Putra Penyihir : Ritual Kematian [END] - Sudah Terbit (Sebagian Part Dihapus) by Ronny_P
Ronny_P
  • WpView
    Reads 85,132
  • WpVote
    Votes 9,498
  • WpPart
    Parts 19
Wattys2020 Winner - Fantasi Peter dan Borin, yang pada awalnya hanyalah dua orang pelayan di sebuah kastel tiba-tiba harus menghadapi petualangan seru di suatu pulau terpencil demi menyelamatkan tuannya. Dengan bantuan dari Anna, Susan, dan Pogna, mereka harus membongkar misteri di balik upacara pengurbanan manusia yang sudah berlangsung lama di pulau itu. Mampukah mereka menyelamatkan tuannya dan bertahan hingga bantuan datang? Pertarungan pedang, keajaiban dunia sihir, dan kemunculan makhluk mitologis, yang teramu dalam kisah ini akan membawamu ke alam fantasi yang seru dan mendebarkan.
RED CITY : ISOLATION by MilenaReds
MilenaReds
  • WpView
    Reads 1,525,895
  • WpVote
    Votes 200,654
  • WpPart
    Parts 54
Rasa-rasanya, diriku sudah mengalami hal-hal buruk yang umum menimpa manusia yang masih hidup di bumi. Kehilangan orang tua di usia muda? Sudah kualami. Hidup sendiri dan bermusuhan dengan kakak kandung sendiri? Sedang kualami. Aku tahu keadaan buruk masih bisa lebih buruk lagi. Tapi mana menyangka, hal buruk yang terjadi selanjutnya adalah manusia di serang sebuah wabah mematikan yang merubah seseorang menjadi kanibal. Wabah Zombie. Tak di sangka saat kekacauan ini juga, kakakku dengan penuh penyesalan berniat kembali. Berpacu dengan kecepatan penyebaran infeksi virus, kakakku mengirimkan tim bantuan militer untuk menarikku dan teman-temanku keluar utuh dari kekacauan ini. Namaku Lucy, aku adalah salah satu penyintas hidup di Jakarta, yang sekarang ditandai sebagai Red City, atau Kota Zombie. Hanya satu tujuanku, secepatnya keluar dari kota terkutuk ini dan bertemu kembali dengan kakakku. . . If you're going through hell, keep going. Berulang peringkat 1 #Fiksi Ilmiah #Laga #Petualangan #Horor #Zombie
The Mystical World by NatasyaNabilah
NatasyaNabilah
  • WpView
    Reads 5,014,207
  • WpVote
    Votes 358,148
  • WpPart
    Parts 64
SERI KETIGA GODDESS SERIES Berawal dengan menemukan sebuah liontin berbentuk hati dengan warna hitam dan putih... Gadis itu terperangkap dalam sebuah dunia yang hanya ada dalam mitos... Arthemis Selene Macha, gadis berambut silver dan bermanik hijau saphire menatap dunia yang begitu indah menurutnya... Namun siapa sangka bahwa dirinya adalah salah satu orang penting dalam dunia tersebut... Akankah ia akan kembali di dunianya?? Atau dia akan menetap?... Warning!!! Semua unsur cerita ini murni dari pemikiran Author, jika ada kesamaan nama tokoh, tempat, latar, dan jalan cerita, semua itu hanya kebetulan tanpa unsur kesengajaan 🙏
THE QUEEN ( tamat ) by shuzhanhe
shuzhanhe
  • WpView
    Reads 7,806,989
  • WpVote
    Votes 601,840
  • WpPart
    Parts 95
KHIMBERLY ABBYLIA ANGELICA ALANDRA Seorang ratu element dari dimensi sihir yang harus terjebak dalam tubuh lemah seorang gadis kecil dari dimensi bela diri. Bagaimanakah perjalanan ratu angelica membalaskan dendam pemilik tubuh itu. Dan juga bagaimanakah dia menghadapi seoran raja terkuat dari dimensi bela diri tersebut yang sangat terobsesi padanya. " bagaimana mungkin aku membuka hatiku pada seseorang, sedangkan aku sendiripun tidak tau aku ini punya hati atau tidak " QUEEN ANGELICA atau VERONICA " aku tidak peduli kau mencintaiku atau tidak, tapi satu hal yang pasti aku mencintaimu, dan akanku jadikan kau ratuku." KING ALEXANDER
TALENT by loistulangow
loistulangow
  • WpView
    Reads 641,442
  • WpVote
    Votes 52,712
  • WpPart
    Parts 24
Buku Pertama dari empat buku dalam seri T.A.C.T. (Fantasy - Romance) Apa yang akan kamu lakukan saat melihat api tiba-tiba muncul di rok kepala sekolah? atau ketika seseorang yang kau ketahui masih hidup, terlihat berjalan begitu saja menembus dinding sekolah? Akankah kau lari? Atau malah mencari tahu? Clarine mendapati sekolah barunya tidak hanya aneh, tempat itu juga menyimpan sesuatu yang amat rahasia. Berawal dari sebuah insiden tak disengaja, Clarine dibawa nasib untuk mengungkap cerita kelam masa kecilnya. Dengan ditemani seorang senior menyebalkan dan sosok Kakak Asuh cuek, Clarine mengorek setiap kebenaran yang tersimpan. Hingga akhirnya Clarine menemukan fakta tak terduga mengenai siapa dirinya dan apa yang sanggup ia lakukan.
The Crown Prince's Fiancee (TAMAT) by Viellaris_Morgen
Viellaris_Morgen
  • WpView
    Reads 2,075,478
  • WpVote
    Votes 286,012
  • WpPart
    Parts 152
(Series 1 Easter : Season 1 dan 2 sampai Ending) // SUDAH TERBIT Tersedia juga di Aplikasi ® Fizzo ® Hinovel ® GoodNovel ® Kubaca Attention please : DIHARAP UNTUK TETAP MEMBACA SETIAP CATATAN DARI AUTHOR PADA AWAL DAN AKHIR CHAPTER. FOLLOW DULU SEBELUM LANJUT BACA. Thank you Raeliana terbangun sebagai pemeran pembantu di novel yang pernah dibacanya. Kemudian ia sadar, ini adalah hidup keduanya dan ia harus menjalaninya. Menghindari akhir tragedi seperti di novel. Termasuk menghindari sang tokoh utama, Pangeran Ein La Alger Easter. Lalu entah apa yang terjadi, tiba-tiba kehidupan yang Raeliana jalani berubah dan tidak sesuai dengan isi novel. Pangeran yang seharusnya jatuh cinta pada Roseline malah berbalik tertarik pada Raeliana. Raeliana berjuang menyelamatkan hidupnya dari tragedi akhir novel dengan menghindari berurusan dengan Ein. Bisakah Raeliana melakukan itu, sementara Kaisar sudah memilihnya sebagai tunangan pangeran? Lantas, apa yang membuat kisah novel melenceng dari aslinya? #1 in Lightnovel (25-04-2022) #1 in WIAIndonesia (17-07-2020) #1 in Princess (04-08-2020 - 29-09-2020) #1 in Random (08-10-2020) #1 in writteninaction (10-10-2020) #1 in Kingdom (06-11-2020) #1 in Drama (17-11-2020) #1 in Prince (19-11-2020) #1 in Shoujo (24-12-2020) #1 in Teenlit (27-07-2023) . . Original Story by Viellaris Morgen Selasa, 12 November 2019
Hogwarts - Harry Potter by wangmeili245
wangmeili245
  • WpView
    Reads 31,138
  • WpVote
    Votes 896
  • WpPart
    Parts 4
Friendship, Love, and Mystery. This is it. Hogwarts, Harry Potter FF. Enjoy!
Love of Dionysus [KUBACA] by Lyvia_May
Lyvia_May
  • WpView
    Reads 3,301,240
  • WpVote
    Votes 92,707
  • WpPart
    Parts 8
[Réincarnation Series #2] #1 - Fantasi Dionysus, sang dewa anggur. Orang yang di puja oleh orang-orang dari banyak negara di dunia fantasi ini, dan sekarang aku adalah salah satunya. Aku yang seharusnya sudah meninggal, tiba-tiba saja terbangun di kerajaan yang ada di dalam buku novel dark fantasi. Ah, aku bukan bereinkarnasi menjadi tokoh penjahat di novel ini. Justru, aku bereinkarnasi menjadi tokoh sampingan yang benar-benar tidak penting. Saking tak pentingnya, aku hanya muncul di sebuah adegan dimana sang tokoh utama membaca selembar surat kabar yang mengabarkan kematianku sang putri count. Ya, hanya itu. Di surat kabar tersebut dituliskan diriku yang mati karena dibunuh oleh suamiku sang villain di novel yang kubaca, atau dalam kata lain adalah aku mati karena kekerasan dalam rumah tangga sih. Demi menyelamatkan nyawaku sendiri, aku kabur dari pernikahan dan berlari ke kastil yang dihindari banyak orang, karena beredar rumor bahwa kastil tersebut dihuni oleh sesosok hantu yang akan membunuh siapapun sosok yang berani menginjakkan kakinya di kastil tersebut. Dan sebelum dibunuh, hantu tersebut akan mengabulkan satu permintaan terakhir dari orang yang dibunuhnya. Cih, kalian pikir aku akan percaya dengan rumor sampah seperti itu, yang sekarang kubutuhkan adalah tempat yang terpencil dan dijauhi orang-orang agar diriku dapat bersembunyi. Hm, itu pemikiranku sebelum aku bertatapan langsung dengan dia, sang penghuni kastil yang bahkan ditakuti oleh seluruh Raja di dunia fantasi ini sekalipun. "Dionysus." ===== "Tidak salah kok memuji suami." "Kalau gitu puji dulu istrimu." "Kau cantik." ANJIRR! GA KUAT! ===== Seri kedua 'Réincarnation' Karya asli saya, bukan novel terjemahan. 1# Komedi (280820) 1# Fantasi (310820) 2# Humor (170521) #1 Dimensi #1 Kastil #1 Dionysus #1 Novel (250820) First chap: 9 Juli 2020 Last chap: 17 Agustus 2020 Rate: 15+ Copyright © 2020 by Lyvia May Fantasi - Romance - Comedy - Reinkarnasi