Gamers
3 stories
GAMERS by AnaFajriana
AnaFajriana
  • WpView
    Reads 90,537
  • WpVote
    Votes 3,327
  • WpPart
    Parts 64
Maafkan typo yang merajalela ? Lu tau rasanya nunggu loading mobile legends? Gak enak kan, kesel, ngomel-ngomel pastinya, tapi tetep lu tungguin kan! Sama halnya dengan gw yang sayang sama lu. Lu cuek, dingin, ngebetein, tapi sayangnya gw ke lu, bisa ngalahin amarah gw. Jangan kan ngomel-ngomel, berkata kasar sekalipun gw gak sanggup. Tinggalkan jejak ya gaes ? makasih bagi yang sudah meninggalkan jejak
[PS #1] My Boyfriend Is A Gamers (on Going) by Mulanirashii
Mulanirashii
  • WpView
    Reads 887,280
  • WpVote
    Votes 45,533
  • WpPart
    Parts 37
Setelah kupikir-pikir, tidak semua kejutan yang kudapatkan ini dapat membuatku bahagia. Tidak semua orang dapat kupercaya begitu mudah. Aku sedikit menyesal dengan pertemuan ini. Pertemuan yang dimulai dengan menjalani hubungan. Hubungan yang diawali olehmu. Kamu yang membawaku kesemua ini. Ya, kamu! Noel Pradipta. -Raya Nandini- 🎮🎮🎮 Cowok dihadapanku ini, seorang gamers. Gamers akut. Sampai-sampai ia lupa jadwal makannya. Ia juga suka bergadang hanya untuk bermain permainan online itu. Aku tahu gamenya online dan mungkin sedang tenar dijaman ini karna, terkadang jika ia sangat sibuk cowok ini meminta tolong padaku untuk membeli paket kuota. Itu dulu, sekarang entah darimana ia mulai memasang wifi dirumahku. Ya! dirumahku. Ah, aku lupa memberi tahu. Cowok yang sedari tadi kuceritakan adalah pacarku. Dan asal kalian tahu, sebelum kami berpacaran, kami bahkan tidak pernah berbicara. Jangankan berbicara, saling menyapa saja tidak. Herankan? Kalian ingin tahu kenapa itu bisa terjadi? Akan ku beritahu. Hm, mari bernostalgia sejenak. Selamat membaca!❤ 17+ Adult Romance! Mulanirashii©2019 Start : 02 Februari 2020 Status : On Going (SLOW UPDATE) Covered by @ShintyaKarinaa The highest rank : #1 in gamers (11/05/2020) #2 in acak (23/05/2020) #2 in cemburu (29/05/2020) #1 in cemburu (31/05/2020) #2 in 17 (31/05/2020) #1 in kepercayaan (16/06/2020) #1 in ChickLit (31/12/2020) #1 in badboy (12/01/2021) #1 in cemburu (12/01/2021)
Gamers Couple [Slow Update] by AnyaNurand28
AnyaNurand28
  • WpView
    Reads 18,706
  • WpVote
    Votes 941
  • WpPart
    Parts 35
Awalnya Thalia hanya ingin menghilangkan kejenuhannya dengan game sampai akhirnya ia bertemu dengan seseorang yang membuatnya ingin melupakan tentang game yang ia sukai selama ini. Tapi tak di sangka justru ia kembali di pertemukan dengan laki-laki penyuka game untuk kedua kalinya. Hal itu membuatnya mengenal Jhonson, laki-laki yang saat ini menjadi kekasihnya. Thalia kira semuanya akan berjalan lancar karena mereka berdua yang sama-sama menyukai game. Tapi ternyata hal itu tidak seperti yang Thalia harapkan. Tidak banyak perubahan dari hubungan ini, selain ia memiliki partner secara langsung sekarang. Sampai akhirnya 1 rahasia yang tak pernah Thalia ketahui sebelumnya tiba-tiba saja terdengar oleh telinganya, hal itu membuatnya di ambang keraguan dan membuatnya kembali merasakan sakit untuk kedua kalinya dengan orang yang memiliki kegemaran yang sama. Apakah Thalia akhirnya akan melupakan dan menjauhi tentang hal-hal yang berhubungan dengan game sepenuhnya (termasuk orang-orang yang menyukai game) atau justru membiarkannya sering berjalannya waktu?