chechesyy's Reading List
200 stories
Tyllie {END}  by mimoonline
mimoonline
  • WpView
    Reads 1,669,718
  • WpVote
    Votes 95,191
  • WpPart
    Parts 42
Tyla, gadis cantik yang hidup sebatang kara setelah memilih keluar dari panti sejak usianya 19 tahun dan memilih hidup mandiri. Tujuh tahun belakangan ini dirinya bekerja sebagai pelayan di berbagai restoran untuk memenuhi kebutuhan hidupnya. Namun, siapa sangka selepas pulang kerja hari itu dirinya dibuat tak sadar kan diri akibat kelalaiannya menahan lapar. Di usianya yang ke 26 tahun dirinya dinyatakan meninggal dunia akibat maag. Tapi bukannya ke akhirat jiwanya malah terdampar di tubuh seorang wanita yang sudah menikah. Lantas apa yang harus dirinya lakukan? Mampukah dirinya bertahan hidup di dunia yang sama sekali tak ia ketahui itu? PART MASIH LENGKAP! --- 🔹Gimana? Penasaran? Yuk mampir kek lapak Mimo. 🔹 Cerita dengan konflik yang ringan 🔹 PLAGIARISME, DILARANG MENDEKAT! •Februari 2025 - November 2025 •Desember (repost)
A VILLAIN'S SECRET [END] by Oviliee_
Oviliee_
  • WpView
    Reads 6,337,101
  • WpVote
    Votes 421,025
  • WpPart
    Parts 41
[BUKAN NOVEL TERJEMAHAN!] Marie Lucianne mati di tangan Suaminya sendiri, namun bukannya pergi ke alam baka Ia justru kembali terbangun di beberapa bulan setelah Pernikahan mereka. ~~~ Atas semua kejahatan yang telah Ia lakukan, Marie di vonis hukuman mati dengan Gibson yang mengajukan diri sebagai Algojonya. Setelah pelaksanaan eksekusi dilakukan, Marie kira Ia akan mati dan terkubur bersama kubangan penyesalannya. Namun, Marie justru kembali terbangun di waktu ketika usia pernikahannya baru beberapa bulan dengan keadaan seratus persen sehat. Mendapat kesempatan ke dua, Marie mencoba memperbaiki semua kesalahan yang pernah Ia perbuat, menjadi Istri idaman bagi seorang Jendral Hillary. Di lain sisi, Ia juga secara bersamaan mencoba membalaskan dendam nya pada orang-orang yang pernah mengkambing hitamkan dirinya, di kehidupan pertamanya. Setelah menjalani hidup, mengubah takdir tragisnya. Marie menemukan banyak rahasia-rahasia dalam hidupnya yang seharusnya tidak Ia ketahui, justru terus-menerus bermunculan. Orang-orang terdekat yang Ia percayai, semuanya menjadi kelabu. ⚠️ Alert!! Cerita mengandung banyak plot twist dan pesan tersembunyi! ⚠️Bukan novel terjemahan!! Ini karya orisinil murni dari penulis. ⚠️BUKAN TEMPAT NYINYIR! KALO NGGAK SUKA CERITA SAYA, YA TINGGAL JANGAN DI BACA:) Cover from pinterest
I don't want to live here, Please kill me! by Rashquila
Rashquila
  • WpView
    Reads 9,161
  • WpVote
    Votes 1,050
  • WpPart
    Parts 14
Dulu aku hanya wanita biasa-tak cantik, tak pintar, tak diinginkan. Hidupku abu-abu, lalu gelap, lalu... berakhir. Atau seharusnya begitu. Tapi saat mataku terbuka, aku bukan lagi diriku. Aku adalah Seraphina Valcrest-tokoh antagonis dalam novel klise yang diberikan temanku, wanita yang dijatuhi hukuman mati demi kebahagiaan sang protagonis. Semua orang membencinya. Bahkan sang pangeran, tunangannya sendiri, menolaknya demi wanita lain yang dianggap suci dan sempurna. Namun, dari sisa-sisa ingatan Seraphina, aku tahu satu kebenaran: dia tidak bersalah. Kini aku hidup sebagai wanita yang ditakdirkan untuk dihancurkan, dalam dunia yang tak adil, dalam cerita yang telah ditulis ulang ribuan kali. Tapi aku lelah... lelah berjuang, lelah membuktikan apa pun. Maka biarkan aku diam seperti batu-dan lihat siapa yang benar-benar pecah lebih dulu. Jika hidup hanya memberikan satu pilihan: menjadi protagonis atau mati sebagai antagonis... bagaimana jika aku memilih untuk tidak menjadi keduanya? 9/5/25
The Twins Figuran [END] by ITA_00
ITA_00
  • WpView
    Reads 980,346
  • WpVote
    Votes 70,061
  • WpPart
    Parts 40
[ BROTHERSHIP ] ❗ Remaja bernama Alan berumur 14 tahun ia adalah anak rumahan yang akan keluar jika ada kepentingan saja bahkan bisa di hitung dengan jari dalam setahun ia keluar rumah. Ketika sedang menonton film pada laptop di balkon kamar di temani dengan beberapa cemilan ia terbunuh oleh musuh keluarganya yang memang mengincarnya Mau tau? Lanjut baca aja NO BL ٩( 💢•̀ з•́)و #ide sendiri Start: 30 November 2022 End: 29 Februari 2024
MY EX HUSBAND (END) (Tahap Revisi) by AngkasaDiandraa
AngkasaDiandraa
  • WpView
    Reads 3,353,193
  • WpVote
    Votes 251,748
  • WpPart
    Parts 45
Note : belum di revisi ! Cerita di tulis saat tahun 2017, jadi tolong di maklumi karena jaman itu tulisan saya masih jamet. Terima kasih _____________ Setelah berpisah dengan suami nya 3 tahun yang lalu ternyata ia bisa hamil dan memiliki anak, saat ketukan palu pengadilan belum di ketuk ia ingin mengatakan pada mantan suami nya bahwa ia sedang mengandung namun... semaunya terlambat ! sehari setelah perceraian itu ternyata mantan suaminya langsung menikahi seorang wanita yang ternyata juga sedang mengandung sampai suatu hari ia tak menyangka jika dirinya akan kembali di pertemukan oleh mantan suami nya bersama anak dan istri nya sementara ia juga bersama anak laki-lakinya lalu apa yang terjadi setelah pertemuan itu ? 3 tahun terlewati apakah mantan suami nya itu baik-baik saja ? apakah mereka bahagia ? Note : profil dari pinterest
The Antagonist's Fate by BearBee94
BearBee94
  • WpView
    Reads 1,399,859
  • WpVote
    Votes 95,163
  • WpPart
    Parts 37
Nana tidak pernah tahu siapa nama aslinya. Sejak bayi, ia dijual oleh orang tuanya kepada mafia. Ia tumbuh besar di dunia senjata, darah, dan kejahatan, namun anehnya, hatinya tidak pernah kering dari kasih sayang. Bagi dunia luar, orang-orang yang membesarkannya hanyalah penjahat kelas kakap. Tapi bagi dirinya, mereka adalah keluarga yang mengisi tangki cintanya. Ekstrovert, cerewet, dan penuh canda, Nana selalu mampu membuat rekan-rekannya tertawa, bahkan di tengah hujan peluru. Hobinya sederhana: membaca novel romansa. Ironisnya, ia selalu kesal setiap kali protagonis diberi akhir bahagia, sementara antagonis hanya ditulis sebagai pecundang yang layak menderita. Hingga di malam kematiannya, Nana terbangun... di dalam novel My Possessive Brother. Lebih tragis lagi, ia bukan tokoh utama, melainkan salah satu antagonis yang sudah pasti mati menyedihkan. Tapi kali ini Nana tidak akan patuh pada naskah yang ditulis penulis. Ia akan membuat jalannya sendiri. Dan jika dunia menolak? Biarlah ia hancurkan dunia itu. Karena antagonis pun berhak bahagia.
Trapped with the devil (end) by evastaywithyou
evastaywithyou
  • WpView
    Reads 4,966,935
  • WpVote
    Votes 273,457
  • WpPart
    Parts 47
Berawal dari sebuah flash disk terkutuk, Alice tak pernah menyangka hidupnya akan berubah menjadi mimpi buruk yang tak berujung. File rahasia yang seharusnya tak pernah ia lihat justru menyeretnya ke dalam lingkaran neraka milik dunia kriminal. Diculik dan ditawan oleh Dante Victorio Maxim - seorang mafia kelas atas yang terkenal brutal, berdarah dingin, dan tak mengenal kata ampun. Sosok pria tinggi dengan sorot mata gelap dan wibawa mematikan, yang menyimpan lebih banyak rahasia daripada yang bisa dibayangkan Alice. Terperangkap di dalam sangkar emas, Alice tahu nyawanya hanya seutas benang. Dia mulai menyusun rencana pelarian, melaksanakan misi-misi berbahaya hanya untuk menjauh dari Dante. Namun setiap langkahnya seperti telah ditulis dalam skenario yang tak bisa ia ubah. Kemanapun ia pergi, pria itu selalu datang. ___________ "Well, aku juga tak sepolos itu. Jadi, mau kapan om?" "Malam ini." "Dan setelah itu, aku bebas. Bukankah itu kesepakatan bagus? Aku menyerahkan tubuhku, dan kau membiarkan aku pergi." ___________ ⚠︎ Bijaklah dalam membaca. ⚠︎ Cerita ini hanyalah khayalan semata. © 2022 evastaywithyou
𝐁𝐨𝐲 𝐟𝐫𝐨𝐦 𝐧𝐨𝐰𝐡𝐞𝐫𝐞 by evastaywithyou
evastaywithyou
  • WpView
    Reads 501,940
  • WpVote
    Votes 69,058
  • WpPart
    Parts 22
Jake Matthias adalah seorang pangeran muda yang polos dan berhati tulus dari negeri fantasi terkenal, Eartland. Ia dikenal sebagai adik dari Pangeran Silas, sosok pewaris tahta yang bijaksana dan kuat. Namun, segalanya berubah di suatu malam yang mencekam. Dalam sebuah insiden tak terduga, Jake dengan nekat mengambil keputusan besar-mengorbankan dirinya demi keselamatan istri sang kakak. Tanpa ragu, ia melompat ke dalam sebuah portal ajaib, menggantikan posisi sang putri, dan menghilang dari Eartland. Tubuhnya terhempas ke dunia nyata-asing dan penuh kekacauan-tempat sihir tidak berlaku dan tak seorang pun mengenal darah bangsawan. Di sanalah ia bertemu dengan Keyra Frederica, seorang gadis galak, tegas, dan tak mudah percaya. Dunia mereka begitu berbeda, namun takdir sudah menetapkan jalan yang harus mereka tempuh bersama. _______ "MALING!" "JAKE BUKAN MALING!" "GOBLOK!" "Memang." _______ ( Slow Update ) Start : 11 Juli 2022 End : - ⚠︎ Di sarankan untuk membaca The Villainess, sebelum membaca cerita ini. ⚠︎ 17+ Terdapat kata-kata yang tidak patut di tiru.
Alverranza Eslyn [ END ] by XanderEslyn7
XanderEslyn7
  • WpView
    Reads 1,268,830
  • WpVote
    Votes 87,085
  • WpPart
    Parts 35
Semua gara-gara tai ayam!! Secuil kotoran yang mana menyebabkan hal yang tak pernah ada dalam pikiran nya. Jiwa Al harus terlempar ke dalam cerita yang di buat oleh sahabatnya sendiri hanya gara-gara terpeleset tai ayam?! "Mati konyol." ... Karena terus disalahpahami kita tambah genre. bl :) 🦋:Yoo cerita collab dengan teman, yang udah lama tapi baru publish karena ragu buat di publikasikan, say sorry kalau cerita, nama tokoh atau alur nya ada kesamaan dengan cerita lain
Dunia Antagonis by Ahrarara17
Ahrarara17
  • WpView
    Reads 3,870,910
  • WpVote
    Votes 106,431
  • WpPart
    Parts 24
[NOT BL] Seorang mahasiswi biasa tiba-tiba terbangun dalam dunia novel yang pernah dia baca. Sebuah cerita penuh konflik, kekerasan geng, balas dendam, dan akhir tragis bagi NPC. Dia berniat hanya menjadi pengamat, hidup tenang, dan menghindari masalah. Namun semuanya berubah ketika dia bertemu dengan Ketua Geng paling ditakuti, sosok dingin yang akan mengakhiri hidupnya. Tanpa dia sadari, sikapnya berbeda membuat hubungan mereka berubah. Begitu pula dengan tokoh lain. Setiap tindakan yang dia lakukan menciptakan alur baru yang menghampirinya. Apakah akhir tragis yang seharusnya terjadi padanya berubah? Atau justru malah mempercepat tragedi itu.