Daftar bacaan RuliaNst
4 stories
Dibalik Bulu Angsa [✓] by LiaFarzana
LiaFarzana
  • WpView
    Reads 35,055
  • WpVote
    Votes 2,274
  • WpPart
    Parts 63
Dibalik aktifitas yang selalu melibatkan bulu angsa bagaimana jadinya jika atlet tersohor harus menghadapi adiknya yang super koplak binti somplak? Akankah dia sabar untuk menghadapinya? Ataukah dia akan menyerah dan membuang adiknya ke rawa-rawa? Inilah kisah para pemain bulutangkis terkenal, Fajar Alfian dan Muhammad Rian Ardianto, dimeriahkan dengan rekannya Jonatan Christie, Anthony Sinisuka Ginting dan yang lainnya sesuai imajinasi author. Penasaran? Kuy baca ceritanya, kadang-kadang bakal bikin ngakak bagi kalian sobat retjeh😘 Mulai : 31 Juli 2019 Akhir : .... TFR💕
Pengobat Luka || Kevin Sanjaya by ciumbrellafam
ciumbrellafam
  • WpView
    Reads 242,343
  • WpVote
    Votes 16,160
  • WpPart
    Parts 61
Hatiku pernah terluka tapi kamu berhasil menyembuhkan semua luka itu. - Kevin Sanjaya Sukamuljo
ARROGANT by putihitamanis
putihitamanis
  • WpView
    Reads 458,910
  • WpVote
    Votes 40,430
  • WpPart
    Parts 64
[COMPLETE] Mugie adalah perempuan pekerja keras, pecinta sabar dan anti lupa. Arogan adalah hal yang sangat tidak di sukai Mugie. Bukan karena punya kenangan yang buruk dengan sesuatu yang bersifat arogan, Mugie memang hanya tidak suka saja dengan sikap arogan. Namun takdir berkata lain. Ketika Mugie berusaha mati-matian menjauhi sifat arogan, Mugie malah berurusan dengan Kevin Sanjaya Sukamuljo. Laki-laki yang di agung-agungkan di dunia perbulutangkisan namun memiliki sifat yang sangat di benci Mugie.
Be Number One by RuliaNst
RuliaNst
  • WpView
    Reads 2,424
  • WpVote
    Votes 243
  • WpPart
    Parts 20
"Ri, cubit aku deh" dengan gercepnya Ari menyubit lengan Ara. "Aww, sakit Ri" rengek Ara sambil mengelus lengannya yang terasa perih. "Kan kamu yang nyuruh aku nyubit, are you ok?" "Sakit tau liat nih berbekas" "Dia yang nyuruh malah aku yang kena omel" sindir Ari sambil matanya melotot. "Ya aku masih berasa mimpi aja kalo kita akan segera ke Jakarta" ucap Ara dengan perasaan bahagia. "Aku harap kita bisa merubah nasib yah Ra sesampainya di Jakarta " ucap Ari lirih seakan ada yang tertahan di tenggorokannya. ---------------------------------------------------------------- Bagaimana mereka bisa ke Jakarta? Apa yang menjadi alasan mereka datang ke Jakarta? Akan tinggal di mana mereka sesampainya di Jakarta? Cerita ini bukan cerita romansa apalagi cerita dewasa ini kisah si kembar meraih impian menjadi atlet badminton Indonesia.