Ola_grely's Reading List
6 stories
Welcome to Class A by Fukuyama12
Fukuyama12
  • WpView
    Reads 171,922
  • WpVote
    Votes 27,723
  • WpPart
    Parts 93
[BLURB WELCOME TO CLASS A] Orang bilang Kelas A adalah kelas unggulan yang berisi anak-anak cerdas yang penuh keberuntungan, tetapi pada kenyataannya kelas A hanya berisi anak-anak malang yang penuh dengan kesengsaraan, yang membutuhkan perhatian melebihi kelas lainnya. Mereka adalah anak bermasalah yang membutuhkan bantuan dari orang lain. Hingga datang pada mereka seorang guru yang akan memandu mereka melewati rumitnya masalah yang mereka hadapi. Ini kisah kehidupan mereka, yang awalnya penuh dengan sikap dingin satu sama lain, hingga berubah menjadi kelas super hangat yang selalu dirindukan.
Honestly Hurt [COMPLETED] by beliawritingmarathon
beliawritingmarathon
  • WpView
    Reads 1,649,484
  • WpVote
    Votes 162,715
  • WpPart
    Parts 39
Honestly Hurt "Luka hatiku karena kamu..." a story by ELSA PUSPITA Bagi Velya, Chiko dan Gusti mewakili sosok kakak yang tidak pernah dimilikinya. Dia menyukai seluruh waktu yang dihabiskan bersama mereka. Mulai dari perhatian yang didapat sampai keusilan yang sering diterimanya. Hingga ketika mereka remaja, perhatian itu mulai berkurang. Kedua sahabatnya mulai tertarik pada lawan jenis dan mulai berpacaran. Velya tidak bermaksud menggangu. Dia hanya tidak suka kehilangan kedua sahabatnya di saat bersamaan. Itu membuatnya tertarik untuk merecoki hubungan mereka dengan pacar masing-masing. Awalnya Gusti dan Chiko mendiamkannya, sampai di satu titik, mereka merasa harus menghentikan kelakuan itu dengan mencarikan gadis itu seorang pacar. Mereka lupa. Hati tidak pernah bisa ditebak. Ketika perasaan lain perlahan muncul dan berkembang tanpa bisa dikendalikan, juga sebuah kejujuran yang berhasil melukai hati, mereka menyadari semuanya tidak akan sama lagi. ♡♡♡♡ Dear, teman-teman pembaca, Saya muncul lagi di wattpad membawa cerita baru, proyek yang juga baru. Selalu menyenangkan melakukan sesuatu yang kita suka, apalagi kalau itu juga bisa membuat orang lain ikut senang. Honestly Hurt akan update setiap hari Rabu & Sabtu. Semoga kalian menyukai ceritanya~ Selalu ditunggu kritik dan sarannya di kolom komen, juga apresiasinya di tombol bintang. Hahaha Boleh juga mampir ke akun wattpadku @caprianecha buat baca-baca cerita di sana. Ditunggu lhoo~ Salam, Elsa Puspita
Shea [SUDAH TERSEDIA DI TOKO BUKU] by beliawritingmarathon
beliawritingmarathon
  • WpView
    Reads 20,198,855
  • WpVote
    Votes 1,643,072
  • WpPart
    Parts 61
"Kamu adalah potongan nada yang akan menyempurnakan musikku" *** Dia yang selalu hadir, belum tentu akan bersama denganmu selamanya, bisa saja dia menemanimu karena ia sedang kesepian. Dia yang selalu peduli, belum tentu bersungguh-sungguh mencintaimu, bisa saja dia melakukan hal itu ke banyak orang dan kamu adalah salah satu dari orang itu. Dia yang selalu mendengarkan keluh kesahmu, bukan berati dia yang mengerti semua tentang kamu, bisa saja dia melakukan itu hanya karena dia kasihan padamu. Ya, karena semua yang dia lakukan bisa saja dia tidak perasaan apapun padamu, jadi jangan terlalu cepat menyimpulkan dia menyukaimu hanya karena dia bersikap baik padamu. -Shea Kanaka Archandra
MANTAN [Sudah Terbit] by beliawritingmarathon
beliawritingmarathon
  • WpView
    Reads 5,355,759
  • WpVote
    Votes 347,164
  • WpPart
    Parts 37
[Sudah Terbit] Kalau masih sayang yang lama, kenapa harus nyari yang baru? Bagaimana rasanya dihantui mantan yang udah mutusin di malam minggu, disaat sudah siap berdandan cantik, berharap diajak dinner romantis? Namun harapan kandas hanya dengan satu pesan masuk yang mengakhiri segalanya. Sakit? Nyesek? Aga dan Fara yang kini hanya sebatas MANTAN terserang virus gagal moveon. Hari-hari mereka di isi dengan saling melempar kode keras untuk balikan karena masih banyak yang tertinggal. Mau ngajak balikan, gengsi. Gak balikan, greget pengen balikan. Ruang yang selalu mempertemukan Aga dan Fara. Sekelas sama mantan bikin hati Aga dan Fara deg deg gak karuan. Status udah MANTAN, rasa masih pacaran tapi belum balikan, hubungan semacam apa ini? Hallo aku Siti Umrotun, akun wattpadku @sitiumrotun Moga kalian suka ya sama cerita yang aku buat di sini.?
Iris [SUDAH TERSEDIA DI TOKO BUKU] by beliawritingmarathon
beliawritingmarathon
  • WpView
    Reads 8,535,997
  • WpVote
    Votes 772,399
  • WpPart
    Parts 45
Bagi Iris, Rangga adalah dunianya. Sementara bagi Rangga, Iris adalah semestanya. Keduanya jatuh cinta dengan cara paling sederhana. Lewat tatapan mata yang kemudian diwujudkan dalam hangatnya genggaman tangan. Namun ketika waktu bergerak lambat, mereka tersadar, bahwa mereka memang tak bisa mencintai dengan cara yang paling sederhana, karena ternyata terlalu banyak syarat untuk jatuh cinta.
Find A Way to My Heart (SUDAH TERBIT) by beliawritingmarathon
beliawritingmarathon
  • WpView
    Reads 2,117,990
  • WpVote
    Votes 250,009
  • WpPart
    Parts 44
Mimpi adalah bunga tidur. Namun bagaimana jika mimpi menghantuimu, mengekangmu pada setiap sudut kesunyian, menjebakmu tanpa tahu jalan keluar? Mimpi rasa nyata. Masihkah kamu berani tidur? *** Laser kena getahnya juga! Salah sendiri jadi cowok usilnya kebangetan. Mana yang diusilin itu Natusa! Cewek yang ganas banget. Natusa mah manisnya cuma di depan Arjun doang. Laser, kapten futsal yang harus memenuhi "4 Perintah Ratu" kalo mau kalung berharganya dikembaliin. Natusa, punya 2 Jurus Tendangan Maut, dan judes kedua di sekolah setelah Bu Martil. Arjun, idola sekolah yang sebenernya udah capek dikejar-kejar Natusa mulu. Bonong, hobinya buat kepala Natusa meledak. Laser tak habis pikir. Ada ya cewek yang nyatain cintanya ke pohon beringin? Mana dia dikatain kutukan, ditendang, disuruh jemput pake becaklah. Ini namanya perbudakan! Pasrah, pasrah. Demi kalungnya yang dicuri. *** Aku siap mendatangi mimpi kalian di hari Senin, Rabu, dan Jumat...