4 stories
CINTA BEDA AGAMA  by 2220psycho
2220psycho
  • WpView
    Reads 95,367
  • WpVote
    Votes 2,668
  • WpPart
    Parts 14
"Gue sayang sama lo Eta, meskipun tasbih di jemari gue. Berbeda dengan salib dileher lo!" -Ahmad Ahri Sanjaya "Gue juga sayang sama lo, Tapi kita engga mungkin bersatu, Ri. Gue gamau ninggalin pencipta gue hanya karena ciptaan nya. Begitu juga dengan lo" -Aneta Briana Cerita ini berkisah tentang sebuah hubungan yang "Berbeda Agama". Yap, memang sebenarnya ga boleh pacaran beda agama. Tapi yaa namanya masih remaja, masih labil kan.. Penasaran tentang kisah mereka berdua? Ikutin terus yah, jangan lupa buat vote juga biar Author tambah semangat☺🤗 Ohiya, jangan lupa di coment ya kalau ada yang kurang 😗
Keyvin [end] by Citraits
Citraits
  • WpView
    Reads 1,397,806
  • WpVote
    Votes 63,041
  • WpPart
    Parts 50
[follow dulu sebelum membaca!] ⚠ WARNING TYPO DAN DISINGKAT-SINGKAT BERTEBARANNNN:v (males ngerevisi) PERMISI JANGAN JADI PEMBACA GELAP YA:") Menceritakan tentang siswa dan siswi yang bernama Keisha dan Kelvin yang dijodohkan oleh orang tua mereka. Mereka terpaksa menerima perjodohan ini dan menikah dengan orang yang sama sekali tidak ia kenal. Mereka berdua menyembunyikan hubungan mereka saat di sekolah kecuali pada sahabat mereka. Keisha dan Kelvin tetap menjalankan kehidupannya seperti biasa tapi ada yang berbeda karena mereka tinggal di rumah yang sama dan hanya berdua. Seiring berjalannya waktu mereka berdua mulai saling menyukai namun tentu saja ada kebahagiaan dan cukup banyak drama yang mereka lalui. Bukan hanya itu tapi juga menceritakan tentang Keisha Angelia Putri yang merupakan Leader dari Mafia Black Diamond, Mafia yang di takuti di dunia dan juga merupakan pemilik dari perusahaan K.A Company. Akankah mereka bisa bersatu atau sebaliknya? Info:jangan bingung ya klu ada yg tulisannya kysha sama keisha.tulisan aslinya itu Keisha,jadi klu ada yg tulisannya kysha, keysha, itu typo ya guys🤗 Pernah rank= #1 in fiksiremaja #1 in kakakkelas #1 in coolgirl #3 in mafiagirl #2 in myhusband #1 in kingracing #3 in kakakkelas #2 in blackdiamond #1 in queenracing #1 in keisha Instagram: >ctr_its_ Jan lupa difollow:v
SENDU (SELESAI)✓  by selsakristina_
selsakristina_
  • WpView
    Reads 1,959
  • WpVote
    Votes 479
  • WpPart
    Parts 31
Proses Revisi✓ Sebelum membaca ada baiknya di follow dulu... Nazwa Sendu Titania merupakan salah satu dari banyaknya perempuan yang susah untuk membuka hatinya. Akankah Senja Angkasa Prayoga bisa meluluhkan hati seorang Sendu? Simak terus ya ceritanya. Jangan lupa vote and coment🧡
Impossible by Aksaraa_rasa
Aksaraa_rasa
  • WpView
    Reads 22,232
  • WpVote
    Votes 1,642
  • WpPart
    Parts 27
Judul awal itu SHAFA yah😉 cuman aku ganti jadi Impossible 🍒 " Daf, kasihan yah bulan setiap hari selalu sendirian di atas sana ". ucap Shafira " Lo salah fa bulan gak sendirian di sana ". Balas Daffa " Lah buktinya dia sendirian kok di sana, jangan bercanda dong daf ". ucap Shafira sambil terkekeh mendengar ucapan sahabatnya itu " Gua gak bercanda Fafa sayang, bulan emang sendiri di sana tapi Lo gak tau kan di belakang bulan ada matahari yang selalu ada di sampingnya, yang selalu menemani bulan dan mendorong bulan untuk bersinar di setiap malam supaya manusia di bumi ini bisa melihat betapa indah nya cahaya yang bulan pancarkan " " Sama seperti Lo fa, walapun Lo merasa sendirian Lo harus ingat ada gua yang selalu siap menjaga Lo di setiap saat kapanpun Lo butuh gua, gua janji fa ". ucap Daffa sambil tersenyum lalu mengacak-acak rambut gua " gua harap Lo bisa nempatin janji itu daf ". ucap Shafira dalam hati