Reading
3 stories
MARIPOSA 2 by Luluk_HF
Luluk_HF
  • WpView
    Reads 24,513,002
  • WpVote
    Votes 1,866,828
  • WpPart
    Parts 68
Mariposa kini selalu bersamanya. Mariposa selalu memencarkan keindahannya. Namun, sampai kapan Mariposa selalu bisa bersamanya? Sampai kapan Mariposa akan selalu indah? Apakah Mariposa tetap terlihat indah jika dia pergi? Mari kita mulai perjalanan baru Mariposa.
ANGKASARAYA [END] by Tryaqueens
Tryaqueens
  • WpView
    Reads 2,156,164
  • WpVote
    Votes 156,042
  • WpPart
    Parts 56
Angkasa Yudhistira Putra, seorang ketua geng Universe yang sangat disegani seantero SMA Buana. Ia sangat posesif sekaligus overprotektif kepada kekasihnya, Raya Cattleya. Semenjak mereka menjalin hubungan, semua aktivitas Raya akan diatur oleh Angkasa. Terkadang ada rasa lelah yang dirasakan oleh Raya, namun ia sudah terlanjur mencintai Angkasa dan tidak kuasa untuk melepaskannya. Namun di sisi lain, Angkasa juga tidak lupa untuk selalu berada di sisi sahabatnya yang menemaninya sedari kecil, Venus Salsabilla. Walaupun dia terkenal posesif pada Raya, jika itu sudah menyangkut Venus, Angkasa akan melupakan semua orang di sekitarnya termasuk Raya dan hanya memprioritaskan Venus semata. ...... "Maaf, Ra, aku nggak bisa jemput kamu. Tiba-tiba Venus pengen ngajak jalan." "Venus lagi sakit, Ra kasihan dia. Maaf ya, aku nggak jadi ke rumah kamu." "Jika aku yang kamu cintai kenapa Venus yang kamu prioritaskan?" -Raya Cattleya- Warning! Cerita ini akan mengundang emosi Anda, jadi bersiaplah!⚠ Start : 24 Agustus 2020 Finish : 4 Desember 2020 This story collab with @incessanty Cover by AP Graphic ••• Highest rank : #1 - Universe, 22 Desember 2020 #1 - Raya, 22 Desember 2020 #1 - Teenfiction, 1 Januari 2021 #1 - Sad, 28 Februari 2021 #4 - Anaksma, 26 April 2021 #1 - Angkasaraya, 29 Mei 2021
ANGKASARAYA 2 [END] by incessanty
incessanty
  • WpView
    Reads 422,279
  • WpVote
    Votes 29,287
  • WpPart
    Parts 57
[SEQUEL OF ANGKASARAYA, DAPAT DIBACA TERPISAH] Hari kelulusan telah terlewati, kini Angkasa dan Raya meneruskan pendidikannya ke jenjang yang lebih tinggi di salah satu universitas swasta. Keseharian masa kuliah ternyata terasa lebih berat dari yang mereka duga. Banyak hal mengejutkan telah menghampiri. Hadirnya orang baru di kehidupan mereka, tak ayal membuat hubungan yang selama ini mereka bangun terancam retak kembali. Apalagi rasa kesetiaan yang mulai pudar membuat semuanya menjadi lebih runyam. Semakin lama hubungan mereka seperti layaknya perahu yang terombang-ambing di tengah lautan, kapan saja bisa tenggelam dan diterjang ombak jika tidak bisa mempertahankannya dengan baik. Semua luka, kesedihan, tawa, telah mereka lalui. Entah bagaimana akhir kisah mereka nanti. Berakhir bersama, atau justru berpisah untuk menemukan kebahagiaan mereka masing-masing? Siapkan tisu, serta hati yang lapang karena cerita ini akan menguras emosi anda. ... "Maaf jika selama ini aku belum bisa menjadi yang terbaik bagimu. Jika itu memang pilihanmu, aku bisa apa?" "Aku sangat mencintaimu, tapi aku selalu dihadapkan dengan situasi yang membuatku bimbang. Antara memilihmu atau dia." 🍂 Start: 01 Januari 2021 🍂 Finish: 08 Juni 2021 🍂 Project collab with @Tryaqueens 🍂 Cover by @apgraphic_