Wiresa1926
- Reads 210,018
- Votes 7,756
- Parts 25
Semenjak meninggalnya nyai katemi dua tahun lalu, Desa Mekar Sari sering mengalami hal-hal aneh. Banyak warga mengaku setiap malam melihat penampakan pocong pada pohon beringin yang ada disamping rumah nyai katemi.