Qaqanda
Sebuah perjalanan kehidupan, yang membuat kita berfikir apa tujuan hidup, untuk apa kita hidup di dunia, rahasia apa Allah Yang Maha Esa membuat dunia ini. Benar dan Salah, Baik dan Buruk, Surga dan Neraka. Bagaimana cara kita memandang sebuah kejadian, Positif atau Negatif. Hal itu kembali lagi kepada para pembaca. Dengan gaya penulisan alur waktu yang acak Aku Athim, inilah jalan kehidupanku.