poetry ✔️
2 stories
Ruang Diksi [Completed] by hafnikharisma
hafnikharisma
  • WpView
    Reads 1,111,521
  • WpVote
    Votes 59,177
  • WpPart
    Parts 115
#1 - Puisi (2 November 2018) Ini adalah kumpulan diksi yang membutuhkan ruang untuk abadi. Ketika membacanya nanti, mungkin ada banyak hal yang akan kau jumpai. Entah itu perasaan geli, nyeri sampai ke ulu hati, atau bahkan motivasi yang-kuharap-mampu membangkitkan rasa percaya diri. Jadi, apa kamu masih perlu berpikir dua kali untuk membaca buku ini? Kalau begitu, selamat datang di Ruang Diksi! Tangerang, 17 Juni 2018 Copyright © 2018 by hafnikharisma
Rasa Dalam Aksara by Salsabilapp_
Salsabilapp_
  • WpView
    Reads 8,144,364
  • WpVote
    Votes 208,577
  • WpPart
    Parts 168
Cover by: @silviye_ Bahkan rasa ini pernah ada untukmu, sebelum akhirnya waktu mampu menghapusnya. Bahkan jantung ini pernah berdetak hebat karena mu, sebelum akhirnya jarak mampu menghentikannya. Maaf jika ternyata cinta ku tak sehebat kamu. Kamu yang masih setia dengan rasa yang sama, saat aku bahkan menyerah untuk menjaga rasa. Kamu yang masih menyimpan nama yang sama, saat aku bahkan tak berhasil untuk setia pada satu nama. Terimakasih telah mencintaiku dengan hebat,walau nyatanya yang mampu aku balas hanya sesak. Terimakasih pernah menciptakan tawa, walau mungkin yang aku torehkan hanya luka. Highest rank = #1 dalam POETRY