Girl With Snowflake Tatto
~Slow Updates~ . . . Alur lambat! ❄❄❄ Rea Crescent Vasilisia mendapat kabar mengejutkan dari orangtuanya 2 minggu sebelum ulang tahunnya yang ke 17. Kabar mengejutkan itu mengirimkannya ke dunia yang tak pernah di bayangkannya ada. Membuatnya bersekolah di Krystallo Academy. Satu persatu hal mengejutkan terungkap. Ja...