CINTA YANG RUMIT (Ongoing)
Viana seorang gadis panti berusia 19 tahun. Ketika seseorang diusianya yang menikmati masa remajanya, dia justru menghabiskan masa remajanya dengan membantu keluarga angkatnya. Suatu hari, adik pantinya mengalami sakit keras yang membutuhkan banyak biaya. Satu permintaan yang sulit, mengorbankan adiknya atau perasaan...