paaaatimmmbaaa's Reading List
26 stories
Ocean Eyes - end by intheeyeoffrancesca
intheeyeoffrancesca
  • WpView
    Reads 79,964
  • WpVote
    Votes 7,174
  • WpPart
    Parts 56
Claudine Von Brandt, bunga sosialita dikalangan bangsawan. Gadis yang sejak kecil dituntut menjadi sempurna dan dibesarkan dengan ambisi. Title itu semakin sempurna semenjak ia bertunangan dengan Duke Of Arvis, Matthias Von Herhardt. Malangnya Matthias terpikat anak angkat tukang kebun di mansionnya, Layla Llewellyn. Akankah pertunangan mereka berlanjut atau sebaliknya?
Sweetness Fault by ReynBee
ReynBee
  • WpView
    Reads 401,508
  • WpVote
    Votes 26,074
  • WpPart
    Parts 57
Orynta Magentha Qaili adalah seorang aktris papan atas. Nama panggungnya, Tata Magentha. Tata Magentha dikenal dengan sederet rumornya yang tidak mengenakkan dan mendapat gelar sebagai artis problematik. Siapa sangka dibalik ambisinya menjadi artis papan atas, nyatanya Oryn hanyalah manusia biasa. Kata siapa artis hidup dipuja-puja dan diikuti paparazzi setiap hari. Bagaimana kalau ternyata Oryn sendirilah sang paparazzi itu? "AAAA... Chan, Chan, Dokter Azel balas pesan gue!" Oryn bersumpah di kehidupan kali ini dia akan mendapatkan hati Azel, cowok jenius yang ditaksirnya jaman sekola dulu. Yang dulu tidak mungkin diraihnya karena dia hanyalah cewek tomboy dan dekil tanpa keberanian untuk mengungkapkan isi hatinya. Namun, bagaimana jika dia masih tetap mendapat penolakan dari Azel meski telah berubah sejauh ini? Apa yang dicari Azel? "Gue bukan kereta, nggak bisa dikejar." Copyrights©2025
Oddly Coupley (Complete) by brinayunio
brinayunio
  • WpView
    Reads 2,827,218
  • WpVote
    Votes 167,425
  • WpPart
    Parts 36
"Daripada gue susah-susah cari calon suami yang oke, mending nikah sama lo aja, Ren. Yuk!" Ucapan Sybil dibalas semburan kopi yang langsung membasahi wajah jelitanya. Sementara itu, Daren yang terkejut tidak bisa bicara apa-apa. Otak sahabat yang sudah dua belas tahun dikenalnya itu, sepertinya memang benar-benar eror. "Lo tau kan kalau gue itu..." ucapan Daren menggantung. "Tau. Makanya gue mending sama lo. Tau sendiri gue nggak ada tendensi buat nikah. Nah... kalau sama lo at least nggak berasa nikah kan. Kayak kita bisa jadi housemate aja. Cuma emang 'terikat' supaya nggak kena grebek." Syibil mengemukakan alasannya begitu lancar. "Tap..." "Lo juga dapat benefit dari ini. Status kita nanti cukup buat jadi tameng di depan keluarga lo juga. Gimana?" Kemampuan persuasi Sybil memang luar biasa. Penawaran darinya terdengar menggiurkan ditelinga Daren. Lelaki itu pun dengan mudah setuju dibuatnya. "Deal."
The Boy Backdoor by kattaleyya
kattaleyya
  • WpView
    Reads 1,878,376
  • WpVote
    Votes 126,555
  • WpPart
    Parts 43
Sabina dan Lingga sudah bertetangga sejak mereka bayi. Tapi, satu kesalahpahaman membuat Sabina memblokir semua akses komunikasi mereka. Tak lama kemudian, Lingga sekeluarga pindah ke kota berbeda. Alhasil, keduanya tak saling bicara lagi setelah lulus SMA. 6 tahun berlalu dan Lingga sekeluarga kembali menempati rumah masa kecilnya. Tak lagi berjarak, Lingga bertekad untuk mengkonfrontasi tetangga belakang rumahnya yang dengan tega memutus hubungan mereka begitu saja. "Sabina Malaikha, malaikatnya aku, kok sekarang kelakuannya nyebelin kayak setan ya? Masa namanya harus diganti jadi Sabina Syaiton?" Warning‼️ This story made for hopeless romantic readers Full pov 3! Manis dari chapter pertama! Konflik ringan, bikin hati berbunga-bunga saat baca Cus ketemu sama si tengil Lingga dan si prengat-prengut Sabina disiniii Rank #5 romcom 28-05-2025 #8 metropop 28-05-2025 #2 fluffy 31-05-2025 #2 romcom 31-05-2025 #1 romanticcomedy 3-06-2025 #3 love 18-06-2025
Emergency Hubby [PROSES TERBIT] by kafkakirana
kafkakirana
  • WpView
    Reads 2,396,104
  • WpVote
    Votes 151,134
  • WpPart
    Parts 51
"Kalo lo nggak sibuk .... lo mau nggak, Sabtu depan, nikah sama gue?" . Memergoki tunangannya berselingkuh kurang dari dua minggu dari tanggal pernikahan mengguncang Bina dengan hebatnya. Segala persiapan telah rampung, gedung sudah disewa, katering telah dipesan, undangan telah disebar. Sulit membatalkan semua begitu saja. Lalu, Sangga datang, sahabat yang bagi Bina, sekali lagi menjadi penyelamatnya. written by kafkakirana, April 2nd, 2024.
Way : To Make Him Fall In Love by Suhoca
Suhoca
  • WpView
    Reads 1,440,660
  • WpVote
    Votes 85,510
  • WpPart
    Parts 52
Hubungan Arula dengan Rayden hanyalah sebatas partner with benefit. Tetapi Arula sudah jatuh sejatuh-jatuhnya pada Rayden. Dan supaya Ia tidak jatuh cinta sendirian. Arula harus bisa membuat pewaris tunggal keluarga prakash itu juga jatuh cinta padanya dengan jalan apapun. Bahkan dengan cara gila sekalipun. Tetapi bagaimana jika semua jalan yang Arula tempuh tidak mampu membuat Rayden jatuh cinta padanya? Bertahankah? Atau menyerah?
Find A Way to My Heart (SUDAH TERBIT) by beliawritingmarathon
beliawritingmarathon
  • WpView
    Reads 2,115,114
  • WpVote
    Votes 249,872
  • WpPart
    Parts 44
Mimpi adalah bunga tidur. Namun bagaimana jika mimpi menghantuimu, mengekangmu pada setiap sudut kesunyian, menjebakmu tanpa tahu jalan keluar? Mimpi rasa nyata. Masihkah kamu berani tidur? *** Laser kena getahnya juga! Salah sendiri jadi cowok usilnya kebangetan. Mana yang diusilin itu Natusa! Cewek yang ganas banget. Natusa mah manisnya cuma di depan Arjun doang. Laser, kapten futsal yang harus memenuhi "4 Perintah Ratu" kalo mau kalung berharganya dikembaliin. Natusa, punya 2 Jurus Tendangan Maut, dan judes kedua di sekolah setelah Bu Martil. Arjun, idola sekolah yang sebenernya udah capek dikejar-kejar Natusa mulu. Bonong, hobinya buat kepala Natusa meledak. Laser tak habis pikir. Ada ya cewek yang nyatain cintanya ke pohon beringin? Mana dia dikatain kutukan, ditendang, disuruh jemput pake becaklah. Ini namanya perbudakan! Pasrah, pasrah. Demi kalungnya yang dicuri. *** Aku siap mendatangi mimpi kalian di hari Senin, Rabu, dan Jumat...
About Your Existence [TAMAT] by siizerr
siizerr
  • WpView
    Reads 379,977
  • WpVote
    Votes 33,942
  • WpPart
    Parts 44
Yang Kinan suka itu Haru. Cowok yang sukanya naik di atas panggung dengan gitar listrik biru tosca kesayangannya, yang masak sop tapi pakai air kran sekolah pas kartinian, yang gak pernah tahu ada Kinan di dunia ini. Tapi Kinan tahu banget apa arti kehadiran Haru di hidupnya. Karena menyukai Haru membuatnya jatuh cinta berkali-kali. *** "Sorry telat. Kamera gue lo suruh bawa siapa?" tanya seseorang ke Kak Diva. "Tuh, yang pakai cardigan krem," ucap Kak Diva menunjukku. Untuk pertama kalinya dalam hidupku, mataku dan mata Mas Haru saling menatap. Seperti vampir di siang bolong, Mas Haru menghisap hampir seluruh tenagaku. "Kenalin guys. Dia Haru yang tadi gue sempat bilang bakal ada satu senior yang bantuin. Karena kita lagi krisis anggota, jadi gue paksa dia buat ikut bantuin kita di sini." HOLLY CRAP! DEMI TUHAN SEMESTA ALAM! APA-APAAN INI?!
Ana, Kakak Tiri Cinderella by erlangmaya
erlangmaya
  • WpView
    Reads 312,951
  • WpVote
    Votes 19,701
  • WpPart
    Parts 40
Tiba-tiba Anastasia menjadi saudara tiri Cinderella, setelah ibunya memutuskan untuk menikahi seorang duda kaya raya bernama Ben. Om Ben memiliki anak semata wayang bernama Ella. Gadis itu adalah perwujudan Cinderella di dunia nyata, lengkap dengan seorang Prince Charming disisinya. Namun, mami Tere sudah menyiapkan jodoh untuk Ana. Seorang lelaki yang melebihi pangeran-pangeran lainnya. "Oh Tuhan, jangan dia!" Mata Ana membelalak lebar ketika lelaki itu berjalan ke arahnya. (Tetralogi BOY)
Date Me Anyway by killmill77
killmill77
  • WpView
    Reads 929,396
  • WpVote
    Votes 125,655
  • WpPart
    Parts 65
Lala mengenal Libra sebagai gitaris band kampus sekaligus kakak tingkatnya yang tampan dan terkenal, serta memiliki banyak penggemar. Kemudian, teman-temannya bilang kalau Libra menyukai Lala dan sering memerhatikannya diam-diam. Berkenaan dengan hal itu, Lala pun merasa dirinya juga menyukai Libra. Didukung oleh teman-temannya untuk menyatakan perasaan, Lala akhirnya benar-benar mengajak Libra berpacaran. *** Libra tak menyukai Lala. Kenal pun tidak. Namun ia kesal karena Lala terlalu mudah dibodohi, dan makin marah saat orang-orang yang membodohi Lala malah menyeret Libra ke dalam rencana mereka. Saat Lala dijebak untuk menyatakan cinta padanya di depan umum, Libra memilih menyelamatkannya dengan menerima gadis itu. Meski, lelaki itu menyesal setengah mati setelahnya. Selain Lala bukanlah tipenya, segala rencana berkencan yang Lala susun membuat Libra pusing tujuh keliling. Baiklah, Libra akan bertahan sebulan. Dia akan mencari cara supaya Lala memutuskannya dan Libra bisa kembali ke kehidupannya yang tenang.