Reading...
11 stories
RAZELLA by Niaawd
Niaawd
  • WpView
    Reads 20,936,970
  • WpVote
    Votes 1,395,022
  • WpPart
    Parts 59
Laki-laki itu menyeringai, "Kerjakan atau ...." "Atau apa?" tanya Zella berani. Laki-laki itu melirik sekilas bibir Zella, "Gue cium." Zella tersenyum remeh, ia berani bertaruh bahwa laki-laki ini hanya mengancamnya. Dengan berani ia berjalan ke depan mengikis jarak antaranya dengan laki-laki itu. "Boleh, gue pengen tau gimana rasanya di cium ketos." Kata orang Zella itu pembuat onar, beberapa dari mereka berkata bahwa Zella mengesalkan. Gadis itu memang terlihat begitu, tapi apakah mereka tahu bagaimana diri Zella sesungguhnya? Apa mereka tahu bagaimana kehidupan Zella sesungguhnya? Gadis itu punya ceritanya tersendiri. Raqueenla Razella nama lengkapnya. Dan ini kisahnya. 28 April 2020
12odiak Note II  by Timez_
Timez_
  • WpView
    Reads 238,152
  • WpVote
    Votes 12,166
  • WpPart
    Parts 84
Lanjutan dari 12odiak Note Menentukan setiap sifat atau kecocokan berdasarkan zodiak yang diambil berdasarkan tanggal lahir dan bulan lahir Terdiri atas : Elemen Api : Aries, Leo, Sagitarius Elemen Air : Pisces, Cancer, Scorpio Elemen Tanah : Taurus, Capricorn, Virgo Elemen Udara : Libra, Gemini, Aquarius Simak selengkapnya!
12odiak Note  by Timez_
Timez_
  • WpView
    Reads 1,320,429
  • WpVote
    Votes 60,764
  • WpPart
    Parts 201
Rasi bintang itu banyak. Namun yang menyenangkan adalah rasi bintang zodiak. Terukir di langit malam,menari diatas lautan malam beserta bintang lainnya. Welcome.. For Zodiakers.
MOZACHIKO by PoppiPertiwi
PoppiPertiwi
  • WpView
    Reads 16,864,006
  • WpVote
    Votes 1,363,736
  • WpPart
    Parts 44
[SEGERA SERIES MOZACHIKO DI WETV] [SUDAH TERBIT OLEH penerbit Loveable] [Tersedia di seluruh Gramedia Indonesia] Chiko Gadangga. Murid lelaki paling keras kepala dengan segudang masalah di sekolahnya. SMA Rajawali adalah tempatnya bertemu dengan seorang siswi hiperaktif, culun dan super ceria seperti Moza Adisti. Banyak hal terjadi sampai Moza bertekad membuat Chiko yang kasar suka padanya tapi Chiko selalu saja menyakiti hati Moza dengan perlakuannya. Saat Moza sadar perjuangannya tak pernah dihargai. Moza meninggalkan Chiko begitu saja membuat Chiko sadar bahwa Moza sangat berarti dalam hidupnya. Apa saat Chiko memintanya kembali dan berubah Moza mau menurutinya? Part masih lengkap dan masih bisa dibaca di Wattpad. Ending + Extra part hanya ada di Novel Mozachiko❤️❤️ Happy reading❤️ 21 Januari 2018 Copyright, PoppiPertiwi [] Follow dulu, baru bisa baca ceritanya #1 IN TEENFICTION 1 SEPTEMBER 2018 #1 IN TEENFICTION 31 AGUSTUS 2018 #1 IN TEENFICTION 30 AGUSTUS 2018 #1 IN TEENFICITION 29 AGUSTUS 2018 #1 IN TEENFICTION 26 AGUSTUS 2018 #1 IN TEENFICTION 25 AGUSTUS 2018 #1 IN TEENFICTION 22 AGUSTUS 2018 #1 IN TEENFICTION 23 AGUSTUS 2018 #1 IN TEENFICTION 24 AGUSTUS 2018 #3 IN TEENFICTION 27 JUNI 2018
SEPTIHAN by PoppiPertiwi
PoppiPertiwi
  • WpView
    Reads 57,448,507
  • WpVote
    Votes 4,304,849
  • WpPart
    Parts 60
Selamat membaca cerita SEPTIHAN: Septian Aidan Nugroho & Jihan Halana BAGIAN Ravispa II Spin Off Novel Galaksi | A Story Teen Fiction by PoppiPertiwi❤️❤️ [PART MASIH LENGKAP] [DAPAT DIBACA TERPISAH OLEH Galaksi & Galaksikejora] [NOVEL SEPTIHAN SUDAH TERBIT 31 JULI 2020 OLEH PENERBIT COCONUT BOOKS] Septian Aidan Nugroho. Murid laki-laki dengan bandana merah di lengan kiri seragamnya. Sangat pintar dan pendiam. Dalam hidupnya, perempuan seperti Jihan Halana tidak akan pernah dibiarkan masuk. Jihan Halana. Murid yang sangat cantik di sekolahan. Orang-orang mengenalnya perempuan yang sangat ekspresif. Mudah menggambarkan apa pun yang dia rasakan. Termasuk kepada Septian-laki-laki yang sudah sejak dulu Jihan suka walau hanya sebatas diam. Perasaan diam-diam yang muncul ketika pertama kali melihat Septian. Jihan yang ceria dan sendu selalu berusaa agar Septian menyukainya. Tahun ini Jihan kembali menyatakan perasaannya pada Septian. Hingga Septian memberinya sebuah syarat, "Belajar dulu yang bener. Kalau dapet peringkat 1. Baru bisa jadi pacar gue. Itu syaratnya." Semua orang pikir Jihan tidak akan mampu. Namun ketika melihat kesungguhan dan ketulusan Jihan membuat Septian ragu. Lantas apa mungkin sejak dulu Septian sudah menaruh hati pada Jihan sehingga Septian mengajukan syarat tersebut? 7 Mei 2018 2 [RAVISPA] Solidaritas Tanpa Batas! 1 IN TEEN FICTION 20 OKTOBER 2019 1 IN TEEN FICTION 21 OKTOBER 2019 1 IN TEEN FICTION 22 OKTOBER 2019 1 IN TEEN FICTION 23 OKTOBER 2019 1 IN TEEN FICTION 24 OKTOBER 2019 1 IN TEEN FICTION 12 NOVEMBER 2020 1 IN SEPTIHAN 12 NOVEMBER 2020 1 IN SEPTIAN 12 NOVEMBER 2020
Venus Dan Mars by zyxNuy
zyxNuy
  • WpView
    Reads 10,142,044
  • WpVote
    Votes 453,242
  • WpPart
    Parts 44
[Attention : Cerita ini dibuat saat saya belum paham soal bahasa kepenulisan, maka dari itu banyak kata-kata atau bahkan tidak sesuai EYD, untuk mengedit ulang adalah sebuah kemalasan saya :v] [COMPLETE] #60 in Teenfiction [6 Februari 2017] "Senyum Dong, Gak Baik Tau Kalau Gak Mensyukuri Nikmat Tuhan," -Venus "Ck, Ntar Kalau Gue Senyum, Lo Bisa Jatuh," -Mars Ps : Jangan Heran Cerita Gue Banyak Typo. Lagi Proses EDIT!!!
Rewrite [SEDANG PRE-ORDER] ✓ by AzharaNatasya
AzharaNatasya
  • WpView
    Reads 1,622,867
  • WpVote
    Votes 100,502
  • WpPart
    Parts 32
[ROMANCE/HUMOR] (Sudah tidak lengkap) <[Disarankan baca My sweet doctor dulu ]> Kehidupan Kenzo Alges Ranawan, itu penuh dengan penantian. Dari mulai menunggu sahabat masa kecilnya, dan penantian wanita yang dia cintai. Hidupnya rumit saat bertemu wanita yang selalu mengejarnya, dan membuat Kenzo bingung dengan perasaannya. Apakah Kenzo akan mencintai sahabat masa kecilnya, atau justru mencintai wanita yang terus mengejarnya? -------- Haii, banyak yang minta buat bikin Squeel Kenzo. Dan sekarang aku buat. Jangan lupa vote dan Komen ya. ©copyright: Azhara natasya. Cover by: @azhrnts. Mulai: 20 April 2020 Kelar: 19 Juni 2020 Follow biar bisa baca semuanya ♥️
My sweet doctor [Sudah Di Serieskan]✓ by AzharaNatasya
AzharaNatasya
  • WpView
    Reads 13,515,717
  • WpVote
    Votes 651,519
  • WpPart
    Parts 58
[HUMOR/ ROMANCE] [SERIES MY SWEET DOCTOR BISA DITONTON DI APLIKASI GENFLIX ] Aina si gadis penderita Tryphanophobia atau takut akan jarum suntik. Bagaimana kisah Aina gadis SMA yang harus menikah dengan seorang dokter muda bernama Raditya alges fernando, karena sebuah perjodohan. Akan kah kisah rumah tangga nya berjalan dengan mulus? Mampukah Radit membuat Aina si gadis polos menjadi gadis dewasa? "Target nikah kamu Dua puluh empat tahun, dan sekarang sudah dua puluh lima! Pokok nya Mami akan menjodohkan kamu!" Radit tak mungkin menolak keputusan ibu nya, dengan keadaan terpaksa ia harus menikah. Dia si gadis phobia dengan jarum suntik, pecinta coklat, dan warna biru. ***************************************** Start: 20 Februari 2020 Finish: 20 April 2020 Follow akun Author ya sebelum baca:) IG: @azhrnts ©copyright by Azhara natasya. Dont Plagiat ⚠ Terinspirasi boleh, plagiat jangan:) #1 SMA (4 Mei 2020) #1 SMA (5 Mei 2020) #1 SMA (6 Mei 2020) #1 SMA (7 Mei 2020) #1 SMA (8 Mei 2020) #1 SMA (9 Mei 2020) #1 SMA (10 Mei 2020) #1 SMA (11 Mei 2020) #1 SMA (12 Mei 2020) #1 SMA (13 Mei 2020) #1 SMA (14 Mei 2020) #1 SMA (15 Mei 2020) #1 SMA (16 Mei 2020) #1 SMA (17 Mei 2020) #1 SMA (18 Mei 2020) #1 SMA (19 Mei 2020) #1 SMA (20 Mei 2020) #1 Pernikahan dini (20 Mei 2020) #1 Radit (20 Mei 2020) #1 Aina (20 Mei 2020) #5 Humor (1 Juni 2020) #4 Sweet (26 Juni 2020) #1 Spiritual (05 Juli 2020) #2 Psikopat (25 Juli 2020)
Light By You ✔ by yrannisa
yrannisa
  • WpView
    Reads 22,109,328
  • WpVote
    Votes 1,057,646
  • WpPart
    Parts 79
PINDAH KE KARYAKARSA! Menjadi sasaran bullying dari si biang masalah seperti Argalins bukanlah keberuntungan bagi Inara. Rupanya, menarik telinga cowok itu secara tiba-tiba mengantarkan si gadis super polos pada hal-hal paling menyebalkan dalam hidupnya. Hingga insiden kulit pisang yang membuat Inara semakin jauh terseret dalam kehidupan seorang Argalins Mahardika. Dia! Dia yang bakal ngerawat gue sampai sembuh! -Argalins. ↓ ↓ ↓ Perhatian!! Cerita ini mengandung banyak unsur bahasa kasar. Mohon bijak dalam membaca. 😊 📛 PLAGIATOR SILAHKAN MENJAUH! 📛 TIDAK MENERIMA TINDAK PLAGIASI DALAM BENTUK APAPUN!!
SWITCHOVER (Book I) by Mikeindialima2
Mikeindialima2
  • WpView
    Reads 29,054,072
  • WpVote
    Votes 1,296,082
  • WpPart
    Parts 121
BAB MASIH LENGKAP Dark Young Adult (18+) Setelah Ibunya memutuskan untuk menikah lagi bersama pria lain yang memiliki dua anak remaja. Naomi memutuskan untuk pindah ke Chicago dan tinggal bersama Ayahnya. Karena Naomi tidak suka hidup bersama saudara tiri. Baginya hal itu sangat menganggu! Naomi gadis remaja berusia 16 tahun. Berparas Asia dengan rambut hitam pekat dan warna mata yang senada. Sesampainya di Chicago, Naomi merencanakan hidupnya dengan teratur, berteman bersama orang baik, menjauhi dunia malam yang identik dengan budaya barat, dan yang terpenting adalah TIDAK BERPACARAN sembarangan. Namun semua itu keluar dari keinginan Naomi. Karena sejak kenal Leo... Semua rencananya teralihkan. "My life was fine before he was there. The life that I live is in my comfort zone and I'm fine. But when he came into my life, he brought the switch to me, he changed me accidentally. My goal was to become Naomi, a simple girl, turning into a complicated, gloomy and dark girl. I really lost my old self. And yes, you can call this a switchover." ➰➰➰ Switchover (Peralihan) Cerita ini terinspirasi dari beberapa film yang aku nonton dan cerita yang pernah aku baca, seperti Riverdale, teenwolf, a walk to remember, dan terutama After.