Empat Puluh Detik
Agar bisa melupakan trauma masa lalu. Agar mampu menghilangkan hasrat untuk membunuh yang terpendam. Sina menjajaki pendidikan Psikologi selepas semua kejadian mengerikan yang menimpanya lima belas tahun silam, dan mendirikan sebuah platform berbagi kisah bernama "Forty Seconds". Setelah dua tahun berlalu, akhirnya pa...