Select All
  • FILOVE
    2.1M 253K 36

    Semua manusia diciptakan untuk mangasihi, mencintai dan menyayangi. Mereka juga berhak untuk mendapatkan cinta dari siapapun. Perasaan cinta yang muncul untuk pertama kali dalam hidup seseorang dinamakan cinta pertama, yang selalu diingat dan tak pernah terlupakan. Cinta pertama seperti kepompong yang berubah menjad...

  • MARIPOSA
    134M 4.3M 56

    (NOVEL MARIPOSA SUDAH ADA DI GRAMEDIA SELURUH INDONESIA) Maaf ini bukanlah cerita Bad boy yang bertemu good girl. Maaf juga ini bukanlah cerita Bad Boy yang bertemu Bad Girl. Ini cerita paling anti-mainstream tentang Prasasti Hidup bertemu Landak betina. Kalau kalian Jomblo dan baca cerita ini? Saran dari saya cuma...

    Completed  
  • Indigo Stories - Telah Terbit
    1.8M 102K 50

    (SUDAH ADA DI Gramedia!!) #1. #2. Kumpulan cerita dari seorang anak yang mempunyai kemampuan spesial. Aku berbeda, aku bisa melihat apa yang tidak kalian lihat. Aku tidak memintamu untuk percaya, cukup nikmati saja cerita misteri ku ini.

    Completed  
  • Alamanda (dan Sihir yang Berujung Salah) (Novel - Tamat)
    212K 32.9K 35

    [SUDAH TERBIT DAN TERSEDIA DI TOKO BUKU] Enchanting cover by @fairygraphic [15+] Alamanda Garthran, sang penyihir abadi, terbangun dari tidur panjangnya selama dua ratus tiga puluh lima tahun. Reputasinya tidak begitu baik di kalangan komunitas sihir, tetapi kebangkitannya cukup menimbulkan hiruk pikuk. Bersama Mogwa...

    Completed  
  • After The Third
    1M 152K 56

    (Completed) Bumi tak menduga yang terjadi setelah Perang Dunia III. Spesies asing bernama Viator mendarat kembali di Bumi yang kini teradiasi dan penuh virus. Mereka memburu penduduk yang tersisa untuk memiliki Bumi sepenuhnya. Padahal dahulu mereka berkoalisi dengan manusia. Terdapat segelintir remaja yang kebal ak...

    Completed  
  • Kamuflase
    3.5M 441K 61

    [Cerita ini akan tersedia gratis pada 15 April 2022] Sari, seorang siswi di sekolah khusus agen intelijen mengemban misi mengungkap dalang narkotika di Jakarta. Dibantu temannya Ganesha, mereka harus berpacu melawan organisasi rahasia dan menerima kenyataan bahwa idealisme mereka tidak selalu sesuai dengan realita di...

    Completed  
  • ISCHYRA [TERBIT]
    56.6K 4.9K 42

    [sebagian cerita dihapus untuk kepentingan penerbitan] #Pemenang wattys 2019 kategori Fiksi Ilmiah #Pemenang Montaks Parade 2019 kategori Karakter Terbaik Aby harus menelan pahit sewaktu Erik-kekasih sekaligus teman masa kecilnya-tiba-tiba mengakhiri hubungan mereka dan melepaskan mimpi-mimpi yang selama ini mereka ge...

    Completed  
  • Rewinds ✓
    425K 27K 33

    Percobaan mesin waktu yang berawal dari iseng membuat Vene dan Cindy terdampar di dimensi lain-Wozzart-beserta mesin waktu yang rusak parah berakhir dengan mereka yang terjebak dalam teka-teki yang meliputi Wozzart. *** Rasa ingin tahu dan keisengan untuk memakai mesin waktu yang merupakan teknologi tercanggih di abad...

    Completed  
  • Jelek, Bodo Amat. (Completed)
    10.1M 483K 23

    Dulu di bully sekarang berubah jadi bidadari. Yak iyalah bgst karena cantik itu butuh proses dan waktu, makanya jangan ninggalin yang baik demi sesuatu yang menarik. karena bunga butuh waktu buat mekar. Cover by @NabilNp

    Completed  
  • Castilia Academy [Pindah ke Dreame]
    2.8M 70.7K 16

    [Fantasy & (Minor) Romance] PLAGIATOR DILARANG MENDEKAT! INGAT ADA AZAB. VERSI FULL ADA DI DREAME. ••• Sebuah anak panah melesat cepat ke arah seorang gadis tanpa dapat dicegah pemuda itu, anak panah itu menggores lengan kiri sang gadis membuat luka sayatan menganga di sana. Sang gadis membuka matanya, ia meringis sa...

    Completed  
  • 5 Prince
    11.5M 772K 59

    _Fantasy Romance_ Dyeza Zafriela namanya. Ia tidak tahu dosa apa yang telah ia perbuat hingga harus dihadapkan pada kenyataan pahit yang serasa mengoyak hidupnya secara perlahan. Takdir seolah mempermainkannya dengan mengirim lima sosok lelaki aneh dengan ketampanan di luar batas nalar manusia. Petir seolah menyambar...

    Completed  
  • Intezaar
    852K 25.8K 8

    Atheana Zahran tidak pernah menyangka jikalau hidupnya akan serumit ini. Mempunyai lima kakak laki-laki bukannya membuat Thea senang malah berbalik membuatnya sangat pusing dan kerap memutar otak. Masalah banyak bermunculan dimulai dengan kekuatannya yang belum muncul hingga alasan mengapa kakak ketiganya sangat tero...

  • Different Twin
    33.3K 1.2K 41

    Sepasang anak kembar yang sebenarnya saling menyayangi tapi tidak mau saling menunjukan karena satu kesalahan fatal. Mereka tak lagi bertegur sapa atau menghabiskan waktu bersama. Tapi Zea selalu berusaha untuk itu. Bagaimana mereka dapat mempertahankan hubungan saudara diantara mereka walau dengan kisah cinta yang sa...

    Completed  
  • Ocean Echo
    53.7K 7.3K 31

    {Fantasy & (Minor) Romance} Namaku Mika. Kelas sepuluh. 15 tahun. Aku benci hujan. Hujan menyayangiku. Mereka berbisik ingin memelukku. Mungkin aku 'penyihir'. Tapi, aku tidak berbohong. Karena aku~ Bisa melihat peri. Cover by:foraneki

  • [Kami] Tentara Langit
    15.6K 2.9K 49

    Alka mendadak merindukan Harp di tengah kesibukannya di akademi. Elsi mendadak menikmati setiap detiknya di tengah kebisingan 'teman-teman'nya. Kaori mendadak lupa tidak lagi hidup bersama Otoo-san dan Okaa-sannya. Jaac bahkan mulai terbiasa hidup tanpa teknologi di setiap harinya. Zeeb? Dia diam-diam mulai peduli pad...

    Completed  
  • Para Penjelajah (Book 2)
    703K 109K 49

    (Completed) Disarankan baca Di Bawah Nol dulu. 15+ Misi belum berakhir. Insiden berdarah di hutan padang hijau merupakan awal dari petualangan baru Ardela dan kawan-kawan. Mereka akan dibawa memasuki dunia penduduk asli padang hijau. Melihat tempat yang tak mereka sangka ada, bertemu orang-orang baru, membangun kehid...

    Completed  
  • Elementalist
    24.5K 2.3K 63

    Kisah ini berawal mula dulu sekali saat dimana semua dimensi di dunia ini masih menjadi satu, saat itu dunia ini mengenal 5 ras besar makhluk hidup yaitu, Elf, Witch, Demon ,Demi-Human, dan tentu saja Manusia. Etsss tapi tunggu sebentar, prolog diatas itu hanya sebuah pengantar cerita biasa saja. Kisah sebenarnya dari...

    Completed  
  • The Last Blue
    274K 23.8K 32

    Bagaimana jika identitas keluargamu ditentukan dari warna mata? Seperti... Pemilik mata hijau, YinYang di dunia. Mereka menjaga keseimbangan alam. Harmoni yang bertebaran di seluruh penjuru dunia. Sebagian dari mereka adalah orang-orang baik dan sebagiannya lagi adalah sebaliknya. Atau seperti... Pemilik mata abu-abu...

  • Catatan di Kota Kimia - Jilid 1
    8.2K 647 12

    Hai, para Pejuang Kimia! Jika kalian menemukan work ini di antara jutaan cerita di Wattpad, selamat! BERARTI ANDA DIBERI PENCERAHAN UNTUK BELAJAR! Haha! //plak Tulisan yang pernah hiatus kurang lebih empat tahun ini akan kuusahakan untuk dilanjutkan lagi. Jadi, jangan aneh kalau kalian menemukan work yang view-nya na...

  • Oracular
    127K 29.9K 118

    Kisah-kisah yang entah puitis, humoris, sarkastis, atau optimistis; bercokol di antara enigma dan ambiguitas :.:.: ( ~'-')~ Oracular: 30 Daily Writing Challenge NPC 2019 ( ~'-')~ Oracular: 30 Daily Writing Challenge NPC 2022 ( ~'-')~ Oracular: 30 Daily Writing Challenge NPC 2023 ( ~'-')~ Oracular: 30 Daily Writing C...

  • 3 Dimensi
    3.9K 760 33

    Tentang Arza, yang kehilangan alasan untuk memikirkan masa depannya. Dan tentang Abil, yang membuang masa lalunya, pun memilih persetan dengan yang namanya masa depan. Tentang mereka, yang tidak mampu lepas dari ego dan rasa, mengalahkan keberadaan logika. Seperti kisah remaja dewasa yang belum mampu berpikir dewasa...

    Completed  
  • The Different [PUBLISH]
    27K 2.4K 35

    Reinkarnasi adalah penjelasan mengenai seseorang yang terlahir kembali dan tidak semua orang mempercayai bahwa reinkarnasi nyata atau tidak. Termasuk Novi yang dikatakan oleh lima pemuda asing bahwa ia adalah reinkarnasi dari seorang ilmuan. Begitu juga dengan ketiga lelaki asing yang menculik dan merawatnya, berkata...

  • FATED DESTINY
    11.5K 996 19

    "Tak ada satupun makhluk di bumi ini yang mampu melawan takdir, kecuali aku. Takdirku...aku dan kamu, meskipun dunia menentang, aku akan melawan dunia demi dirimu." -Loey Fawn Oargio "Walaupun takdir memisahkan kita bahkan ribuan tahun lamanya, kupastikan cintaku tetap untukmu. Kita akan kembali bertemu lagi seperti p...

  • Heroes Of Avanire
    220K 25.8K 102

    Mark Nicholson, seorang remaja laki-laki berusia 16 tahun yang tinggal sendirian di sebuah kos kecil dengan penghasilan 4 koin perak sebulan. Kedua orang tuanya meninggal ketika melindungi Mark kecil dari iblis yang menyerang kampung halamannya. Ia bekerja membantu melayani pelanggan di sebuah toko roti kecil di pingg...

  • PANDORA: Iris
    83.3K 10.8K 44

    Keping mimpi, bekas luka di tangannya, dan sebuah penyerangan di malam ulang tahunnya yang ke-19. Pemandangan terakhir yang Iris lihat adalah kepergian orang-orang misterius itu dengan membawa serta paman dan bibinya. Setelah terbangun di markas Elpis Commander, Iris memulai penyelamatannya yang penuh sihir atas kelua...

    Completed  
  • Terbang
    724 138 5

    Aku tidak pernah meilhat orang mati di desa ini. Desa ini adalah desa kutukan barang kali. Itu akibat sebuah perjanjian Keabadian. Mati adalah cita-cita orang di desa ini. Mereka berusaha agar bisa mati. Mendoakan teman, keluarga, dan saudara agar cepat mati. Karena di tempat ini hidup sampai ratusan tahun adalah hal...

  • Bring Me to Life [END]
    29.9K 2.3K 39

    (Fantasy - Romance) Ada rumus didalam rumus. Benar bukan? Lalu bagaimana dengan 'Ada dunia didalam dunia'? Memang sulit dipercaya. Apalagi oleh Jaera. Seorang gadis berusia 19 tahun yang berasal dari sebuah keluarga sederhana di Korea Selatan. Ayahnya adalah kepala agen FBI yang bekerja di unit bernama Paranormal Divi...

    Completed  
  • El Academy [Proses Revisi]
    80K 5.3K 32

    [Fantasy-Minor Romance] Three Kingdom The Series #1 Hembusan Rusa yang Bebas. Itu adalah arti namanya; Oilien Feyna Aksana. Seorang putri dari salah satu dunia--yang memiliki 3 kerajaan besar dan bersanding dengan dunia manusia. Selain itu, ia adalah anak dari seorang raja yang terkurung di balik jeruji kerajaannya se...

  • Planet Luna
    980K 93.7K 37

    Nawang itu paduan sempurna atas apa yang tidak Luna miliki. Tidak hanya pintar dan baik hati, tetapi juga berprestasi dan punya banyak teman. Sementara Luna tak pernah berhasil meskipun setengah mati ingin bisa bergaul dan punya sahabat. Dia justru dirundung dan dijauhi orang-orang yang dia kira akan menjadi temannya...

    Completed  
  • Amazing Eyes Academy [COMPLETED]
    6M 560K 71

    [Fantasy+Romance] INGAT TYPO DIMANA-MANA! SLOW. Amazing Eyes Academy! Sekolah khusus untuk seseorang yang memiliki Mata Bakat Alam. Jurusan apa yang ingin kamu masuki? Militer untuk seseorang yang memiliki kekuatan potensial. Politik, untuk pemberi keadilan. Ataukah, Sosial untuk membantu masyarakat. Thekers dan Thesu...

    Completed