Recomend
13 stories
Wahai Azarine by NailaAfra
NailaAfra
  • WpView
    Reads 3,265,396
  • WpVote
    Votes 183,513
  • WpPart
    Parts 30
[Spiritual-Romance | Doctor Soldier Romance] Tentang Anita (Azarine) yang memiliki kehampaan dalam hidup dan meragukan keberadaan Tuhan. Anita memutuskan menjadi dokter relawan di perbatasan Indonesia-Timor Leste setelah kepergian lelaki yang dia cintai. Saat bertugas di desa terpencil bernama Desa Baluka. Takdir mempertemukannya dengan Letnan Satu (Lettu) Hamdi Ar Rayyan, Komandan Satgas Pamtas dari Pos Baluka. Karena permasalahan yang menimpa tenaga medis di Klinik Baluka sebelumnya, mereka akhirnya terlibat pertengkaran Namun Hamdi rela mempertaruhkan nyawanya demi menyelamatkan Anita saat tragedi berdarah terjadi di Desa Baluka Apakah mereka bisa menyatu? Atau kah takdir memiliki akhir berbeda untuk kisah mereka? Tentang Cinta, NKRI dan makna sebuah keimanan NOTE : SEMUA KARAKTER, TEMPAT DAN PERISTIWA DI DALAM CERITA ADALAH FIKTIF. Highest rank : #1 spiritual 09/01/2022 #3 spiritual 15/11/2022 #1 muslim 12/01/2022 #9 fiksi umum 07/11/2022 #7 laga 16/11/2022 #13 laga 15/11/2
Love Of Cadency ✔ by valvaliaa
valvaliaa
  • WpView
    Reads 741,383
  • WpVote
    Votes 43,248
  • WpPart
    Parts 65
[COMPLETED] [IRAMA'S SERIES 3] Love Of Cadency memiliki arti cinta dari sebuah irama. Sebuah pertemuan tak direncanakan, kondisi tidak memungkinkan. Hingga rasa yang tertinggal tanpa mengetahui bagaimana cara bertemu kembali hingga alam memberikan jalan. Hadden Nova El Harits dan Kala Namari Gitanjali Byakta adalah 2 insan yang berada berada dibidang berbeda 1 dengan lainnya. Entah bagaimana cara Tuhan hingga mereka bisa sampai tahap sejauh ini setelah perjalanan panjang dan sulit, bahagia, sedih semuanya jadi satu. Reminder : Semua hanya fiksi, jangan dihubungkan dengan intansi yang ada di negara kita ya teman teman. Tenggsss. Highest Rank #1 in TNI Highest Rank #1 in Abdi Negara Highest Rank #1 in Komandan Highest Rank #1 in Tentara Highest Rank #1 in Kapten Start : 13 November 2024 Finish : 11 April 2025
Bitha for the Beast [Completed] by aprilianatd
aprilianatd
  • WpView
    Reads 1,907,810
  • WpVote
    Votes 138,074
  • WpPart
    Parts 36
Menjadi putri dari pasangan pengusaha dan cucu seorang politikus terkenal membuat hidup Tsabitha Alisha Mahawira tidak bisa bebas. Perempuan yang biasa dipanggil dengan nama Bitha selalu memiliki pengawal yang selalu mengikutinya, mencegah dirinya agar tidak melakukan kesalahan sekecil apa pun. Sampai akhirnya suatu hari Bitha terkena masalah yang membuat wajahnya muncul di beberapa media berita. Orang tuanya mengambil tindakan cepat karena tahu berita buruknya akan mempengaruhi citra baik Opanya sebagai seorang politikus. Karena beritanya tak kunjung reda, akhirnya Bitha diungsikan ke salah satu rumah teman baik orang tuanya yang terletak di salah satu pemukiman desa yang sangat jauh dari pusat kota. Di sana Bitha bertemu dengan sosok laki-laki dengan perawakan tinggi dan besar. Laki-laki itu memiliki garis wajah yang tegas dan suara berat. Ada satu luka parut memanjang di daerah wajah sebelah kiri serta memiliki tatapan mata yang dingin dan tidak ramah. Bagaimana kehidupan Bitha setelah diungsikan keluarganya ke salah satu desa terpencil dan harus menghadapi laki-laki yang menurutnya menyeramkan? Highest Rank: #1 Romance #1 Happy Ending #1 Desa #1 Surabaya #1 Pasangan #1 Selesai #1 Completed #3 Chicklit #3 Couple
RACING the Limits [LEONIDAS#1] by daasa97
daasa97
  • WpView
    Reads 2,199,521
  • WpVote
    Votes 137,974
  • WpPart
    Parts 36
Olivia Allana Jenner, model nomor satu dunia yang terkenal sombong terpaksa harus menjalin hubungan kembali dengan mantannya-pembalap MotoGP karismatik, demi menutupi skandalnya dan menyelamatkan karirnya. Tanpa sadar, hal itu juga membuka kembali luka lama hubungan mereka di masa lalu. *** Hal yang paling tidak Olivia inginkan adalah kembali berurusan dengan Kevin Alvaro Leonidas, juara dunia MotoGP sekaligus pewaris tunggal keluarga old money yang pernah menjatuhkan dunianya ke titik terendah ketika dia muda. Tetapi, hal itu tidak bisa dihindari ketika Kevin menawarkan diri sebagai 'tameng' untuk menyelamatkan karir Olivia yang semakin terancam karena skandal buruknya terus bermunculan. Mereka berdua lalu menjalani hubungan yang saling menguntungkan, menjadi tameng satu sama lain. Aman. Tanpa keterikatan emosi seperti dulu. Tidak seperti rencana, keadaan menjadi tidak terkendali. Hidup Olivia kembali jungkir balik, penuh euforia, adrenalin dan kacau balau selama bersama Kevin. Nyatanya Kevin Leonidas sangat sulit diabaikan. Sangat sulit menghentikan perasaan yang dulunya telah ia kubur dalam-dalam ketika ia terus bersama lelaki itu. Bersama Kevin, Olivia tidak ubahnya seperti berada di arena balap. Beresiko tapi sangat menantang. Pilihannya hanya dua: kalah atau menang. ________________________________________ 𝐑𝐚𝐜𝐢𝐧𝐠 𝐭𝐡𝐞 𝐋𝐢𝐦𝐢𝐭𝐬 © 𝟐𝟎𝟏𝟗 𝙒𝙧𝙞𝙩𝙩𝙚𝙣 𝙗𝙮, 𝘿𝘼𝘼𝙎𝘼
CONNECTED (COMPLETED) by embrassesmoi
embrassesmoi
  • WpView
    Reads 2,500,767
  • WpVote
    Votes 222,622
  • WpPart
    Parts 39
[note : dilarang membagikan atau merepost cerita saya di menfess base twitter.] connected [ kuh-nek-tid ]: having a connection Alfian Djanuar Nandiardji is my first love. He is the only person I wish I could pass the future with. It used to be like that. Without knowing anything, I thought everything is fine. I will have my own perfect life soon... Until that night changed everything. "Maaf, sebenarnya rasa itu sudah lama nggak ada lagi, Na." I believe that I have laid my heart on a man who deserves it. But not with that all of the lies and what he had hidden behind me--behind the things that we called as a 'relationship'--when I have to admit that for all these years I'm just the extra person in his life. And then, it happened again, without realizing anything I have found someone... from my random lunch invitation. "Until he's gone... On the day when people told me that he's not here anymore... they don't know... for both of us, deep down in our hearts, we're both know..." ... that we're still connected."
BEDA SEGMEN by KalilaJiya
KalilaJiya
  • WpView
    Reads 1,354,068
  • WpVote
    Votes 159,643
  • WpPart
    Parts 52
Statusnya sebagai mahasiswi jurusan Teknik Informatika, membuat Hana terbiasa berpikir logis dan runut. Bukan sentimen seperti kebanyakan gadis alay. Hana percaya seperti halnya pembuatan program komputer, cinta pun akan ada trial dan errornya. Hanya saja untuk meminimalisir kemungkinan potensi error dalam menjalin asmara, Hana senantiasa membentengi hati. Tak ubahnya sistem komputer yang dipasangi firewall. Tapi siapa sangka, firewall hati Hana perlahan disusupi. Layaknya Trojan Horse yang menyaru menjadi kawan, membuat nyaman namun melumpuhkan. Di sinilah Hana, berawal dari proyek software yang harus selesai dalam satu semester, kemudian menemukan dosen pembimbing yang tak lain adalah dosen fakultas sebelah. Bagaimana jadinya kalau Hana yang selama ini awam asmara, mulai kepincut pria dewasa? Mereka berbeda, beda segmen, beda server. "Bagi cowok seumuran dia, gue ini cuma bocah." _Raihana Adelia Taher_ 💻 Beberapa chapter akan diprivate, silakan follow untuk membaca💻 Ranking: #1 Komputer : 25-01-2021 #3 ABG : 18-08-2020 #1 Software : 25-08-2020 #1 TeknikInformatika : 01-09-2020 #1 Kuliah : 15-06-2021 #4 Lecturer : 16-05-2021 #1 Dokter : 17-07-2021 #6 Agegap : 27-04-2021 #10 Mahasiswa : 16-05-2021 #1 Remaja : 17-07-2021
Holding Onto you by preciouspearls
preciouspearls
  • WpView
    Reads 1,623,441
  • WpVote
    Votes 142,060
  • WpPart
    Parts 42
Alif yang dikenal Adrianna lewat aplikasi chatting 7 tahun yang lalu adalah seorang mahasiswa ilmu komunikasi di salah satu universitas negeri, bukan seorang penerbang dengan pangkat senior first officer. Hal yang tidak berubah dari laki-laki charming itu adalah keramahannya pada siapapun, dan tentu saja, perasaannya pada Adrianna. -Complete- Part 1 : 12 Maret 2020 - 22 November 2020 Part 2 : 14 Januari 2021 - 26 Maret 2021
His Promises by preciouspearls
preciouspearls
  • WpView
    Reads 462,082
  • WpVote
    Votes 44,817
  • WpPart
    Parts 34
"Pernah gak sih kamu berfikir atau ngerasa kayak gitu? Ngebayangin kalau dunia kamu aneh dan kosong kalau gak ada orang yang kamu sayang?" Shafira menganggukan kepalanya. "Every time since I met you." Gumamnya pelan. "Dan aku udah pernah ngejalanin hari tanpa kamu, and indeed, it is weird." Revaldo memeluk Shafira dengan erat dan perempuan itu membalas pelukan Revaldo. "I don't want to feel that way anymore." Shafira menepuk- nepuk punggung Revaldo. "Me too." -Complete- 29 juli 2017 - 21 januari 2022
Boulevard Revenge by CrimsonAzzalea
CrimsonAzzalea
  • WpView
    Reads 2,013,512
  • WpVote
    Votes 90,613
  • WpPart
    Parts 21
Irina lulus dari pendidikannya dan meraih gelar dokter spesialis bedah Thoraks Kardiovaskular di umur yang relatif muda. Ia pun bergabung menjadi salah satu dokter bedah jantung di Boulevard International Hospital. Rumah sakit berlambang daun maple ini adalah rumah sakit terkemuka di Jakarta. Banyak dokter mengincar posisi di Boulevard terutama spesialis jantung yang merupakan bidang andalan disana. Tidak terkecuali Irina. Alasan utama Irina bergabung di rumah sakit Boulevard adalah untuk membalaskan dendam atas kematian sang ayah yang merupakan korban malpraktek di rumah sakit tersebut 10 tahun yang lalu. Namun rumah sakit yang penuh para dokter handal terpilih, bukanlah tempat yang mudah untuk diselidiki. berbagai macam intrik dan kesulitan menghadangnya untuk mencapai keinginanya. Bara. Anak bungsu pemilik rumah sakit Boulevard dan spesialis bedah jantung terhandal disana pun menjadi salah satu halangan untuk Irina. Pria yang dikenal dengan sikap dingin dan sulit di dekati itu juga ternyata menyimpan rahasia pahit yang tidak diketahui oleh siapapun. Berhasilkah Irina membalaskan dendamnya sedangkan sebagai dokter baru, dia harus memulainya dengan menjadi dokter asisten Bara? Akankah Bara mengetahui motif pembalasan dendam Irina?
mechanic&lover [selesai] by Hamalem
Hamalem
  • WpView
    Reads 2,556,805
  • WpVote
    Votes 283,209
  • WpPart
    Parts 42
Prioritas hidup Gie: 1. Menghabiskan harta Opa 2. Membuat Galang bertekuk lutut padanya Prioritas hidup Galang: 1. Menabung untuk modal nikah dengan pacarnya, Lea 2. Menjauhkan cobaan bernama 'Gie' dari hidupnya Ini cerita romantis komedi lain yg bisa menghibur dan membuat kalian halu. Selamat datang di kehidupan Gie yang hingar bingar! Semoga suka dengan ceritanya. Happy reading...