Mine.
5 stories
GENEVIÈVE by RaeYgKm
RaeYgKm
  • WpView
    Reads 30,616
  • WpVote
    Votes 3,344
  • WpPart
    Parts 55
Alessia Elodie yang dipilih menjadi tumbal persembahan bagi sang Penguasa Kegelapan untuk menjaga keseimbangan dan keamanan daerahnya. Desa tempat tinggalnya telah lama hidup dalam ketakutan dan bayang-bayang kekuatan gelap yang mengancam menghancurkan segalanya. Setiap sepuluh tahun, desa itu harus menyerahkan seorang perempuan suci kepada makhluk tersebut sebagai bentuk penebusan agar tanah mereka tetap subur, dan kehidupan mereka terhindar dari kehancuran. Alessia, seorang perempuan cantik dan lugu, terpilih meskipun memiliki hati yang kuat menolak takdir tersebut. Masyarakatnya yang sudah pasrah tunduk pada perjanjian kuno tidak memberi ruang bagi perlawanan. Dalam perjalanan menuju altar pengorbanan, Alessia mulai menggali misteri di balik sosok Penguasa Kegelapan. Ternyata, ada rahasia lama yang disembunyikan tentang asal-usul perjanjian ini dan Alessia perlahan menyadari bahwa ia bukan sekadar korban, tetapi kunci untuk menghentikan lingkaran pengorbanan yang tak pernah berakhir.
ALETHEA by RaeYgKm
RaeYgKm
  • WpView
    Reads 283,288
  • WpVote
    Votes 14,315
  • WpPart
    Parts 58
[TERBIT] Freya adalah seorang mahasiswi semester empat yang sedang melakukan kegiatan kuliah, kunjungan ke tempat bersejarah membuat hidup gadis itu berubah. Tanpa dia ketahui tempat yang dia kunjungi membawanya ke dalam dunia lain beberapa ratus tahun yang lalu. Takdir membawanya bertemu dengan seorang Jaesen, kaisar dari Barat. Di mana Freya harus hidup bersama dengan Jaesen yang dikenal sebagai kaisar yang paling ditakuti pada masa kepemimpinannya.
RAERIN [Completed] by RaeYgKm
RaeYgKm
  • WpView
    Reads 12,197
  • WpVote
    Votes 849
  • WpPart
    Parts 57
Hidup dalam bayang-bayang seseorang yang sudah mati, menjadi target pembalasan dendam yang entah apa penyebabnya. Raerin, seorang gadis cantik penyuka angin malam dan hobby menulis cerita novel itu harus dihadapkan pada kenyataan yang pahit, aneh dan tidak masuk akal baginya. Bagaimana bisa dirinya disamakan dengan orang yang sudah mati yang bahkan Raerin saja tidak tau siapa orang itu. Hidupnya yang tenang harus terusik karena kejaran para mafia jahat yang terus menginncar nyawanya. Dan lagi dirinya harus terikat dengan lelaki yang ternyata merupakan masalalu dari seseorang yang sudah mati itu. Sepanjang dirinya menulis cerita dengan berbagai konflik, ternyata konflik hidupnya lebih berat dari cerita yang pernah dirinya buat. Zoe Raerin berbeda dengan Aeri Leeraerin. Lalu bagaimana cara Raerin membuktikan pada dunia kalau dirinya berbeda dengan Aeri Leeraerin? -LEERAERIN SEASON 2-
LEERAERIN [Completed] by RaeYgKm
RaeYgKm
  • WpView
    Reads 10,996
  • WpVote
    Votes 1,083
  • WpPart
    Parts 77
Selalu terjerumus ke dalam lubang yang sama, sama-sama gelap tidak ada penerangan. Aeri tidak paham, kenapa dirinya yang harus memiliki cerita seperti ini. Kadang gadis itu bertanya-tanya, apa dosa yang pernah dia lakukan dulu. Atau para leluhurnya dulu yang melakukan kesalahan tapi imbas yang diterima malah padanya. Lima lingkaran gelap. Pertama, dia sosok yang tidak bisa melindunginya. Hanya bisa menatap Aeri dengan tatapan dingin tanpa berniat mengulurkan tangan. Yang kedua dan ketiga sama-sama melihatnya sebagai orang lain, menjadikan Aeri fantasy mereka. Yang keempat, orang yang tidak bisa Aeri percaya. Bagaimana bisa takdir berucap bahwa dirinya dan sosok itu terikat kuat. Dan yang terakhir, dia adalah penutup dari segala kegelapan. Penghantar rasa sakit yang begitu teramat, namun kenangan indahnya selalu menjadi kilas balik yang tidak ingin Aeri lupakan. Aeri terjebak dengan lima lelaki sekaligus, berbeda karakter artinya berbeda cerita dan fakta. Jika ditanya ingin seperti ini? tentu saja tidak. Tidak seindah yang dibayangkan, Aeri kira disayangi lima lelaki sekaligus itu indah layaknya cerita dongeng diluaran sana. Nyatanya semua itu gelap, sesak dan menyakitkan. Bantu Aeri mencari tau, pemeran utama yang menjadi takdirnya siapa?