EVENT CERMIN [END]
10 stories
Ekosistem Rasa [Lengkap] por ISFY_IA
ISFY_IA
  • WpView
    LECTURAS 524
  • WpVote
    Votos 83
  • WpPart
    Partes 5
[Juara 2 Event Cerita Mini @RumahArca ] Altair Zafir Wirayudhi. Seorang pemuda yang sedang menempuh pendidikan S2 di luar negeri, kini pulang ke tanah air untuk melakukan penelitian tentang ekosistem yang akan menunjang studinya. Tapi siapa yang menyangka? Niat hati ingin melakukan penelitian, takdir malah membawanya pada pertemuan dengan seorang perempuan yang seketika membuatnya terkesan. Semesta sepertinya juga sedang berkonspirasi, pertemuan tersebutlah yang nantinya akan menjadi awal dari terbentuknya rasa seorang Altair Zafir Wirayudhi.
Bidadari Kecil Ayah(END) por heynayy_
heynayy_
  • WpView
    LECTURAS 730
  • WpVote
    Votos 73
  • WpPart
    Partes 6
(CERITA MINI) FOLLOW SEBELUM BACA🙏 " Wawa tuh ngga mau pake ini yah! Wawa gerah yah, wawa panas. Kenapa sih wawa ngga bisa kaya anak-anak lainnya? Wawa tuh pengin rambutnya di kuncir cantik, dipakein banyak jepitan. Bukan ketutup kaya gini yah!" Ujar anak kecil sambil sesegukan, tangannya bergerak menjambak rambutnya yang tertutup kerundung dan berusaha melepasnya. "Najwa, kamu cantik sayang. Katanya Najwa pengen ketemu sama bunda. Kalo mau ketemu bunda Wawa harus jadi anak yang pinter dan sholehah. Kamu harus nutup rambut indah kamu sayang kalo kamu sayang sama Ayah dan bunda. Nanti kalo Najwa ngga pake kerudung, Ayah kepanasan di neraka sayang."
Mantan Rasa Pacar (SELESAI) por zahraaniyoo
zahraaniyoo
  • WpView
    LECTURAS 372
  • WpVote
    Votos 39
  • WpPart
    Partes 5
Ini cerita mini cuma ada 5 bab dalam cerita ini, pastikan kalian membaca semua babnya! @wo2020 Hubungan kita telah berakhir lama, kamu dan kisah kita telah menjadi memori di masa lalu ku. Inilah yang dirasakan perempuan yang bernama lengkap Salsabila Andriani, yang memiliki kisah percintaan yang berakhir pahit saat lulus SMA. Satu Tahun sudah Salsa melupakan semua tentang dirinya di masa lalu, ia mencoba bangkit dan melupakanya. Namun sepertinya takdir sedang menguji perasaan Salsa kembali, dengan dipertemukan lagi dirinya dengan mantannya. Cerita mini- cermin @wo2020
DAFFIAN  por eershlll
eershlll
  • WpView
    LECTURAS 146
  • WpVote
    Votos 32
  • WpPart
    Partes 5
Grace Anyelir Pramesthi. Gadis manis yang manja dan polos. Definisi hidup baginya adalah tentang "keju" dan Doraemon. Dia adalah gadis yang ceria, namun penuh luka. Luka itu hadir ketika seorang yang dibutuhkannya menghilang dan tanpa kabar. Daffian Aqtsany Dzakwan. Cowok dingin yang menjadi incaran banyak gadis. Dia menyukai kesendirian dan keheningan. Cowok berhati dingin dan tak tersentuh itu membenci uang. Dan dia menyukai Anyelir. Keduanya pernah bertemu, dan pernah berpisah. Memang, setiap pertemuan pasti berisiko perpisahan. Begitu pun dengan kedua pasang remaja itu. Hari-hari Anyelir selalu sepi tanpa hadirnya Daffian. Dan hari-hari Daffian selalu menyebalkan tanpa hadirnya Anyelir. Hingga pada suatu ketika takdir mempertemukan mereka kembali. Pertemuan yang tanpa disengaja dan tanpa dibayangkan oleh keduanya. Dan apakah di pertemuan keduanya mereka akan saling mengungkapkan perasaannya? Atau mereka menolak kehadiran masa lalunya?
After Meet You  [LENGKAP√] por ReKAna_2603
ReKAna_2603
  • WpView
    LECTURAS 1,780
  • WpVote
    Votos 662
  • WpPart
    Partes 5
[Cerita Mini] Bertemu Sakha satu kali, Rani sering menghentakan kakinya karena kesal. Bertemu Sakha dua kali, giliran hati Rani yang terhentak hentak karena gugup. Sementara bagi Sakha saat bertemu Rani adalah sebuah ke unikan. [Mulai, tanggal 06/07/2020] [Selesai, tanggal 17/07/2020]
REVANO||TAMAT por sweet_bobaaa
sweet_bobaaa
  • WpView
    LECTURAS 2,042
  • WpVote
    Votos 121
  • WpPart
    Partes 6
REVANO DANENDRA seorang anak yang sangat sangat dingin kepada semua orang walaupun itu kepada keluarganya sahabatnya ia tetap dingin dan ia disekolah dijuluki cowo es batu karna sifatnya yang melebihi es batu akankah kedinginan revano ini akan berakhir??? akankah ada matahari yang bisa mencairkan sifat dinginnya revano??? ikuti terus ceritanya yaa;)
Hug U [The End✔] por JimmySihaluTinggi
JimmySihaluTinggi
  • WpView
    LECTURAS 181
  • WpVote
    Votos 21
  • WpPart
    Partes 8
kehidupan baru dimulai dari Yebin, lahir sebagai anak berimajinasi, pandai berbicara dan selalu berani dalam apapun. Banyak teman teman menyukai Yebin, bahkan mereka telah membuat group nya sendiri. Yunho, anak berprestasi di sekolah, ketua OSIS, wajahnya Ganteng tapi Dingin. Banyak perempuan menyukai Yunho, tapi Yunho berusaha untuk menolak mereka dengan kejam. Bahkan mereka sudah membuat geng cowok nya sendiri Akankah berhasil Yebin ditaklukkan menjadi pacarnya seperti imajinasinya? atau ada yang ingin juga bersama dengan Yunho? Yuk mampir dan baca sekaligus kita cari tau bersama-sama di dalam cerita "Hug U". Ikutin terus cerita nya dan temukan jawabnya []Jangan lupa untuk selalu dukung cerita ini, Selalu share jika suka dengan karya ku, beri vote dan comment nya dan beri semangat nya ^_^ Cerita ini di ikuti dalam EVENT WATTPAD OFFICIAL 2020 (EWO2020/Eventwo2020) tanggal buat cerita ini : 6 July 2020 tanggal berakhir cerita ini : 17 July 2020 [DON'T COPYRIGHT THIS STORY]
Cinta Untuk Dikhianati? [TAMAT] por putriauliaa_06
putriauliaa_06
  • WpView
    LECTURAS 611
  • WpVote
    Votos 39
  • WpPart
    Partes 6
Nesya Ajeng Clarintha orang yang sangat menyayanginya, orang yang selalu berusaha untuk terus pempercainya, juga orang yang selalu berusaha memberikan yang terbaik baginya. Seseorang pernah atau bahkan sering memberikan janji kepada Nesya, namun dia juga yang memberikan sebuah pengkhianatan dalam kehidupan Nesya, akankah Nesya bisa melalui keterpurukan ini? Semoga saja:) ~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~ Kepo gak? Haruslah!! Yaudah HAPPY READING😊 PUTRI AULIA OCTAVIANI
PELANGI  por AliviaVia08
AliviaVia08
  • WpView
    LECTURAS 619
  • WpVote
    Votos 86
  • WpPart
    Partes 5
Terkadang pelangi yang kamu lihat, memang sangat indah. Menarik siapapun bagi yang melihatnya. Entah itu dari lengkungannya bahkan warna-warnanya yang berbagai ragam. Tapi, pelangi itu bisa saja buram sewaktu-waktu. Karena masanya mereka untuk menghilang sudah diambang batas. Bahkan pelangi itu sendiri bisa jadi buruk dimata sang pelihat. Karena tak semua manusia suka apa yang orang lain suka. "Lo itu cewek, lo terlalu lemah buat ngehadapin gue yang inisialnya sebagai cowok." "Cewek, bisa apa kalian? Palingan cuma bisa dandan dan nge-jamet kea lo, upss!" sambung Angkasa dengan tangan yang berpura-pura menutup mulutnya. "Belagu banget lo," balas Pelangi dengan nada Angkuh. "Suatu saat kita bakal lihat, siapa yang lemah. Lo, atau gue yang inisialnya cewek!" sambung Pelangi dengan nada sinis. ☡NOTE: jadi dulunya tuh, ini cerita buat dilombain. nah berhubung lombanya udah selese, jadi rencananya cerita ini mau aku rombakin lagi + lanjutin sampe end
SIREN OF CURSE [LENGKAP] por GilbertOlo
GilbertOlo
  • WpView
    LECTURAS 620
  • WpVote
    Votos 77
  • WpPart
    Partes 5
(Juara 1 event cermin @wo2020) Semenjak semua siren atau yang sering disebut manusia setengah ikan mencoba melanggar hukum alam, sebuah kutukan dari alam tertanam dalam jiwa mereka seumur hidup. Salah satunya adalah 'patah hati'