Humairoh
Seorang santri bernama Humairoh Assyifa dihadapkan pada dua pemuda saleh yang sama-sama hendak melamarnya. Siapa yang harus ia pilih, Gus Alka-anak kyai dari pesantren tempatnya menuntut ilmu-atau justru Mas Huda yang hanya seorang tukang bangunan?
Completed