AuliaPutriYoanaHutap's Reading List
18 stories
Kamuflase by kontradiksi
kontradiksi
  • WpView
    Reads 3,742,414
  • WpVote
    Votes 451,756
  • WpPart
    Parts 61
[Cerita ini akan tersedia gratis pada 15 April 2022] Sari, seorang siswi di sekolah khusus agen intelijen mengemban misi mengungkap dalang narkotika di Jakarta. Dibantu temannya Ganesha, mereka harus berpacu melawan organisasi rahasia dan menerima kenyataan bahwa idealisme mereka tidak selalu sesuai dengan realita di lapangan. *** Saritem Widyastuti adalah perempuan Indo-Jerman yang terdaftar sebagai siswa di Sekolah Khusus Nusantara. Sebuah sekolah intelijen yang mengajarkan 74 bahasa daerah, kemampuan beternak, ketahanan fisik dikejar anjing, menjinakkan bom di sebuah pasar, serta pelatihan dengan kearifan lokal lainnya. Sari ditugaskan untuk menjalankan misi besutan Badan Narkotika Nasional: mengungkap identitas gembong narkoba di Jakarta. Bersama Ganesha, yang diberikan tugas oleh Kemendikbud untuk menguak pelaku penyebaran kunci jawaban Ujian Nasional, mereka menyamar di sekolah negeri favorit di Jakarta. Di sana, Sari terpaksa belajar bahwa mimpinya membela negara tidak selalu sejalan dengan tugas yang diembankan padanya. Mampukah Sari menyelesaikan misinya? [SERI INTELIJEN NUSANTARA #1]
The rebirth of Rabecca by cXxLunaxXc
cXxLunaxXc
  • WpView
    Reads 1,684,866
  • WpVote
    Votes 111,262
  • WpPart
    Parts 53
Rabecca, anak SMA yang menjadi sebata kara setelah kematian orang tua nya saat ia menginjak SMP, walaupun begitu Rabecca adalah anak yang pintar dan licik. Dengan kecantikan yang menawan dan kelicikan yang sempurna, rabecca mampun menarik banyak perhatian terutama kaum pria, banyak perumpuan yang iri pada nya dan menjuluki nya sebagai "sugar baby" walaupun begitu Rabecca masih menjalani hidupnya dengan bahagia. Malam sebelum hari kelulusan nya, Rabecca mengalami kecelakaan. Rasa sakit menyerang seluruh bagian tubuh nya, rasa sesak di dada nya tidak bisa di tahan lagi, perlahan demi perlahan pandangan nya mulai meredup dan sebuah bisikan terdengar di telinga nya "belum saat nya kau mati". Perlahan Rabecca membuka matanya dan mendapatkan diri nya menjadi bayi! "Apa ini yang nama nya terlahir kembali?" Rabecca Terlahir kembali sebagai bayi dari seorang raja besar dan adik pangeran-pangeran yang di kenal kejam dan dingin terhadap siapapun termasuk para putri maupun selir. Apakah Rabecca bisa menaklukan mereka dan mengubah pandangan mereka terhadap dunia?
Dosenku Suamiku (TAMAT)                            [TERSEDIA DI GRAMEDIA] by kepojanganberlebihan
kepojanganberlebihan
  • WpView
    Reads 59,166,467
  • WpVote
    Votes 3,434,103
  • WpPart
    Parts 102
Telah terbit di Penerbit Romancious. Cerita ini tidak di revisi, jadi masih berantakan. Kalau mau baca yang lebih bagus penulisannya bisa beli bukunya di Gramedia atau pun toko online yang menjual novel Dosenku Suamiku yang ORI. Terima kasih<3 Warning (18+) Rank #1 Takdir/6.16k stories #1 GakPeka/219 stories #1 Cuek/5.12k stories #1 Perjodohan/15.4k stories #1 Kampus/4.53k stories #1 Mahasiswi/734 stories #1 Nikah/1.08k stories #1 Kuliah/7.72k stories #1 Dingin/13.6k stories #1 Jodoh/7.9k stories #2 Dosen/1.26k stories "Hah?! Nikah?! Kuliah Dira belom selese Yah, Bun. Gimana mau nikah?" -Anindira Maheswari . Gadis cantik yang baru menginjak usia 22 tahun, dan menyandang status sebagai Mahasiswi disalah satu Universitas ternama di Indonesia. Dira adalah orang yang ceria, humoris, dan baik. Tapi tidak kepada semua orang. Jadi tidak heran jika orang yang Dira tidak kenal menganggap Dira sombong, cuek, dan pendiam. "Anindira Maheswari!" -Abraham Reynand . Lelaki tampan yang baru menginjak usia 27 tahun ini berprofesi sebagai Dosen disalah satu Universitas ternama di Indonesia. Abraham Reynand, atau yang akrab disapa Rey ini adalah orang yang memiliki sifat sabar, tegas, berwibawa dan bijak. Rey tidak akan segan-segan memarahi Mahasiswa/i jika memang mereka salah. Rey adalah orang yang juga memiliki sifat penyayang, tetapi ia tidak mudah untuk menunjukkan sifat penyayang dan perdulinya terhadap orang lain. Katakan dia cuek, karna ia tidak akan berbicara kecuali terkait hal yang menurutnya penting. . Cerita ini bukan menceritakan tentang dunia perkuliahan, tetapi menceritakan perjalanan hidup seorang Anindira Maheswari setelah menikah. . Happy reading 🤗❤️ Maaf jika salah atau tidak tepat dalam menggunakan kata baku dan non baku. Sebenarnya Author juga belum mengerti tentang dunia perkuliahan, karena Author masih ditingkat menengah😅 Tapi Author ingin mencoba menulis cerita ini😁 Jadi tolong maafkan jika ada kesalahan didalam cerita ini🙏
Crazy Couple [On-going] by Vinnaovin
Vinnaovin
  • WpView
    Reads 173,128
  • WpVote
    Votes 18,284
  • WpPart
    Parts 34
Ernest tidak tau apa yang sedang di rencanakan oleh nenek nya sehingga memisahkan dia dengan kedua saudara kembarnya. Ernest pindah ke salah satu SMA di kota Bandung. Namun dia tidak menyangka akan bertemu dengan salah satu teman masa SMP nya. Dia bertemu dengan Elena gadis yang di kenal "Miss Banana". Dari julukan nya saja sudah ketahuan bahwa Elena sangat menyukai pisang. Tapi yang paling parah Elena terkenal bodoh dan berotak sedikit mesum. Siapa kah yang akan jatuh cinta pertama kali? Apakah Ernest akan jatuh terhadap pesona Elena atau sebaliknya? Cover by @hidario
Pacar Koplak [TERBIT] by miiacm__
miiacm__
  • WpView
    Reads 195,707
  • WpVote
    Votes 19,001
  • WpPart
    Parts 49
Telah terbit di Guepedia✨ Pemesanan lewat shopee (sedang bermasalah), Tokopedia, Bukalapak, dan official storenya www.guepedia.con Bagaimana jadinya jika gadis jutek bertemu dengan lelaki species koplak modelan Adil. Bahkan menyandang sebagai pacarnya. Entah kenapa waktu itu Celsa menerima tantangan lelaki yang belum kenal sedikitpun dengannya. Dengan gobloknya menerima tantangan yang jika dirinya kalah, maka Celsa harus menjadi pacar lelaki koplak itu. Dia Adillah Pratama, biasa dipanggil Adil. Lelaki dengan sejuta petakilan dan humornya yang anjlok. Terkenal dengan jago futsalnya. Bagaimana kisah cinta mereka? Shit! Baca kuy>< Masukin Reading list sekalian wkwk. ~start, 11 Juli 2020~ Rank: #1 bobrok #5 ngakak #1 adil #1 shitpost #3 petakilan #1 nolep #14 bestseller #4 uwwu
ANTARES by rweinda
rweinda
  • WpView
    Reads 64,351,038
  • WpVote
    Votes 3,245,712
  • WpPart
    Parts 61
[SEBAGIAN CHAPTER DI PRIVATE, FOLLOW DULU BARU BISA MEMBACA.] Ini tentang Antares Sebastian Aldevaro si Iblis pencabut nyawa berwujud dewa dalam mitologi Yunani. Juga tentang Zeanne Queensha Bratadikara yang cantik tapi penuh teka-teki. Diawali cara pertemuan yang klise, membuat Zea secara terpaksa harus berurusan dengan Ares, Ketua Geng Motor Calderioz. Sayangnya ini bukan cerita tentang ketua geng motor yang bertemu gadis lugu, polos, dan perhatian. Zea lebih dari sekadar itu. Dibalik wajah cantiknya, Zea menutup rapat sejuta rahasia yang tak terduga. Untukmu, dan untuk Antares. #1 IN FIKSIREMAJA [09/08/22] #1 IN FIKSIREMAJA [05/02/20] #1 IN FIKSIREMAJA [06/02/20] #1 IN FIKSIREMAJA [07/02/20] #1 IN FIKSIREMAJA [08/02/20] #1 IN FIKSIREMAJA [09/02/20] #1 IN FIKSIREMAJA [10/02/20] #1 IN FIKSIREMAJA [11/02/20] #1 IN FIKSIREMAJA [12/02/20] #1 in junior [17/08/2024] #1 in fiction [24/12/23] #1 in junior [24/12/23] #1 in solid [27/09/23] #1 in junior [14/12/21] #1 in romantis [29/03/21] #1 in badboy [06/11/20] #1 in revenge [09/09/20] #1 in teen [24/05/20] #1 in sahabat [03/05/20] #1 in teenlit [01/05/20] #1 in highschool [06/03/20] #1 in junior [01/03/20] #1 in baper [30/01/20] #1 in love [28/01/20] #1 in sma [23/01/20] #1 in indonesia [23/01/20] #1 in solid [12/01/20] #1 in geng [07/01/20] #1 in mostwanted [12/12/19] #1 in fiction [28/11/19] #1 in ketua [02/11/19] #1 in teenlife [20/10/19] #1 in senior [02/09/19] #1 in manurios [17/08/19] © 2019, 24th June, ANTARES by Rweinda. All Rights Reserved.
Alvaro by ndrgsn
ndrgsn
  • WpView
    Reads 7,783,532
  • WpVote
    Votes 462,445
  • WpPart
    Parts 68
"Alana Farensa Brown mulai detik ini lo jadi pacar gue dan gaada penolakan" Tekan Alvaro sambil menyeringai Mata Alana pun langsung membelalak kaget. ********** Alvaro Pratama Adhayatsha anak dari seorang pemilik sekolah adhayatsha. dikenal badboy dengan sifat yang kasar dan aroggant tetapi memiliki kepintaran diatas rata rata tiba tiba jatuh cinta kepada siswi yang ia lihat saat mos dan sukses mencuri perhatiannya __________ Alana Farensa Brown adalah gadis imut dengan tingkahnya yang polos dan hyperaktif membuat semua orang gemas sekaligus mengelus dada akan tingkahnya tersebut termasuk seorang Alvaro Pratama Adhayatsha yang biasanya cuek dan tidak peduli kepada semua perempuan. Alana yang keras kepala dan Alvaro yang pemaksa Apakah diantara mereka harus selalu ada yang mengalah? #22 in fiksi remaja [03-10-2020] #1 in fiksi [15-10-2020] #1 in humor [10-05-2020] #1 in komedi [26-12-2020] #1 in possesive [15-05-2020] #1 in romantis [08-06-2020] #1 in most wanted [15-05-2020] #1 in sekolah [18-10-2020] #1 in polos[06-04-2020] #1 in lugu [18-10-2020] #1 in Alvaro [28-01-2021] #1 in Alana [06-04-2020] #1 in Arkan [15-05-2020] #1 in Keisya [24-09-2020] #1 in cintaremaja [18-05-2021]
GALAKSIKEJORA [SUDAH TERBIT] by PoppiPertiwi
PoppiPertiwi
  • WpView
    Reads 44,017,293
  • WpVote
    Votes 3,461,487
  • WpPart
    Parts 63
GALAKSIKEJORA by PoppiPertiwi | Bagian 2 atau Sekuel novel Galaksi. Dapat dibaca terpisah Selamat membaca kisah Galaksi Aldebaran & Kejora Ayodhya❤❤ Bercerita tentang Galaksi Aldebaran. Murid laki-laki paling berpengaruh di SMA Ganesha. Ravispa adalah nama geng besar yang dipimpin oleh Galaksi. Murid laki-laki dengan tongkat baseball di pundak kanan dan dasi sekolah di dahinya. Ini juga cerita tentang Kejora Ayodhya. Perempuan paling berprestasi, pintar, dan teladan milik SMA Ganesha. Kejora adalah pacar dari Galaksi. Suatu ketika ada satu kesalahan Kejora yang tidak bisa dimaafkan Galaksi yang membuat Galaksi tidak bisa lagi percaya padanya. Bahkan melihat Kejora pun Galaksi enggan. Hidup Kejora yang semula aman pun berantakan. Seluruh teman, keluarga, bahkan pacarnya sendiri tak ada yang mau membantu Kejora keluar dari jurang kehancurannya. Berkali-kali Kejora dengan sabar mengejar maaf Galaksi namun yang Kejora dapat hanya penolakan. Penolakan-penolakan yang membuat Kejora mati rasa. Berkali-kali Kejora menyakinkan Galaksi namun Galaksi seolah menutup matanya. Bahkan sengaja menggaet banyak perempuan. Berganti-ganti di depan mata kepala Kejora yang membuat Kejora benar-benar terluka atas perlakuannya. Tapi, apakah Kejora akan berhenti mempertahankan hubungan mereka atau justru Galaksi yang memilih pergi? Atau akankah Galaksi berbalik arah kembali kepada Kejora ketika Galaksi tahu penyebab Kejora mengkhianatinya? Kisah ini untuk yang sedang berjuang, patah hati, dan terluka. Untuk persahabatan penuh canda tawa dan masa-masa SMA yang tidak akan pernah terlupakan. RAVISPA: Solidaritas Tanpa Batas! 8 Juli 2018 SEKUEL GALAKSI **** Happy reading untuk kalian semua yang baca yaa. Cerita ini akan membuat kalian hanyut, baper, tertawa, menangis, senang, cinta, dan suka menjadi satu❤️❤️ **** 1 JANUARI 2021 IN 1 TEEN FICTION 2 JANUARI 2021 IN 1 TEEN FICTION 3 JANUARI 2021 IN 1 TEEN FICTION 4 JANUARI 2021 IN 1 TEEN FICTION 28,29,30 JULI: 1 IN RAVISPA 2
SEPTIHAN by PoppiPertiwi
PoppiPertiwi
  • WpView
    Reads 57,442,450
  • WpVote
    Votes 4,304,712
  • WpPart
    Parts 60
Selamat membaca cerita SEPTIHAN: Septian Aidan Nugroho & Jihan Halana BAGIAN Ravispa II Spin Off Novel Galaksi | A Story Teen Fiction by PoppiPertiwi❤️❤️ [PART MASIH LENGKAP] [DAPAT DIBACA TERPISAH OLEH Galaksi & Galaksikejora] [NOVEL SEPTIHAN SUDAH TERBIT 31 JULI 2020 OLEH PENERBIT COCONUT BOOKS] Septian Aidan Nugroho. Murid laki-laki dengan bandana merah di lengan kiri seragamnya. Sangat pintar dan pendiam. Dalam hidupnya, perempuan seperti Jihan Halana tidak akan pernah dibiarkan masuk. Jihan Halana. Murid yang sangat cantik di sekolahan. Orang-orang mengenalnya perempuan yang sangat ekspresif. Mudah menggambarkan apa pun yang dia rasakan. Termasuk kepada Septian-laki-laki yang sudah sejak dulu Jihan suka walau hanya sebatas diam. Perasaan diam-diam yang muncul ketika pertama kali melihat Septian. Jihan yang ceria dan sendu selalu berusaa agar Septian menyukainya. Tahun ini Jihan kembali menyatakan perasaannya pada Septian. Hingga Septian memberinya sebuah syarat, "Belajar dulu yang bener. Kalau dapet peringkat 1. Baru bisa jadi pacar gue. Itu syaratnya." Semua orang pikir Jihan tidak akan mampu. Namun ketika melihat kesungguhan dan ketulusan Jihan membuat Septian ragu. Lantas apa mungkin sejak dulu Septian sudah menaruh hati pada Jihan sehingga Septian mengajukan syarat tersebut? 7 Mei 2018 2 [RAVISPA] Solidaritas Tanpa Batas! 1 IN TEEN FICTION 20 OKTOBER 2019 1 IN TEEN FICTION 21 OKTOBER 2019 1 IN TEEN FICTION 22 OKTOBER 2019 1 IN TEEN FICTION 23 OKTOBER 2019 1 IN TEEN FICTION 24 OKTOBER 2019 1 IN TEEN FICTION 12 NOVEMBER 2020 1 IN SEPTIHAN 12 NOVEMBER 2020 1 IN SEPTIAN 12 NOVEMBER 2020